Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Anne Hathaway Tampil Berbusana Motif Macan Tutul dari Kepala hingga Kaki

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Anne Hathaway. Instagram.com/@erinwalshstyle
Anne Hathaway. Instagram.com/@erinwalshstyle
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penampilan Anne Hathaway di Paris Fashion Week terus mencuri perhatian. Aktris ini mengganti penampilan chic streetwear-nya dengan busana motif macan tutul dari kepala hingga ujung kaki di acara Valentino Haute Couture Spring/Summer 2023, di Paris Fashion Week. 

Wanita berusia 40 tahun yang dikenal dekat dengan Valentino, mengenakan dengan gaun mini bermotif macan tutul yang ketat dan memesona yang dipasangkan dengan celana ketat berkilau yang serasi. Dia juga melengkapi tampilan yang garang itu dengan high heels bermotif macan tutul dan clutch berkilauan.

Untuk aksesori, sang bintang menambahkan anting-anting drop yang menari perhatian, sejumlah cincin dan beberapa gelang susun. Dia menyempurnakan penampilannya dengan sentuhan supermodel glam untuk momen fashion kelas atas yang maksimal.

Jika biasanya dia terlihat sendiri di karpet merah, kali ini Anne Hathaway ditemani oleh suaminya Adam Shulman. Produser dan pengusaha itu membawa selera gayanya sendiri dengan mengenakan mantel abu-abu panjang dengan kerah yang memesona.

Adam Shulman melengkapi penampilannya dengan sweter turtleneck hitam putih dan celana hitam ramping. Meskipun tidak benar-benar kembar dengan pasangannya yang berpakaian mewah, penampilan pasangan itu saling melengkapi saat mereka menikmati malam kencan yang glamor.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tampilan bold dengan motif berani ini muncul tepat setelah Anne Hathaway terlihat bergaya seperti karakter The Devil Wears Prada-nya, Andy Sachs, dengan mengenakan item fashion 2000-an, yaitu topi pageboy saat jalan-jalan di Paris.

Sebelumnya, dia juga tampil bergaya ala 90-an saat menghadiri pemutaran perdana film barunya, Eileen, di Sundance Film Festival. Aktris Princess Diaries itu, engenakan little black dress Versace yang menampilkan tali spageti yang dihiasi dengan jepitan emas dan panel kain jala di bagian belakang. Gaunnya sangat mengingatkan pada gaun yang pas dikenakan oleh ikon gaya tahun 90-an seperti Kate Moss dan Courteney Love, terutama saat dipasangkan dengan celana ketat tipis dan sepatu bot tempur bertumit tinggi berwarna hitam. 

Baca juga: Gaya 90-an Anne Hathaway dalam Balutan Mini Dress Versace di Sundance Film Festival

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Anne Hathaway Bicara soal Postpartum Usai Melahirkan Anak Kedua: Butuh Waktu 3 Tahun

5 hari lalu

Anne Hathaway. Foto: Instagram/@annehathaway
Anne Hathaway Bicara soal Postpartum Usai Melahirkan Anak Kedua: Butuh Waktu 3 Tahun

Anne Hathaway yang memiliki dua anak ini mengaku membutuhkan waktu tiga tahun untuk pulih dari postpartum anak bungsunya.


Gaya Swag Jungkook BTS di Sampul Majalah Vogue Korea

12 hari lalu

Jungkook BTS terpilih menjadi duta merek global terbaru Calvin Klein. Instagram.com/@calvinklein
Gaya Swag Jungkook BTS di Sampul Majalah Vogue Korea

Jungkook BTS tampil dalam pemotretan terbaru dengan majalah Vogue Korea untuk edisi Oktober


Gaya Klasik Eva Longoria dalam Balutan Setelan Linen Putih Oversized

27 Juni 2023

Eva Longoria meghadiri fashion show koleksi pakaian pria Jacquemus di Paris Fashion Week 2024. Instagram.com/@evalongoria
Gaya Klasik Eva Longoria dalam Balutan Setelan Linen Putih Oversized

Eva Longoria terlihat edgy dan elegan saat menghadiri peragaan busana koleki pakaian pria Jacquemus di Paris


Margot Robbie Tampil Bold dalam Balutan Minidress Pink Polkadot

26 Juni 2023

Margot Robbie. Instagram.com/@andrewmukamal
Margot Robbie Tampil Bold dalam Balutan Minidress Pink Polkadot

Margot Robbie mengenakan minidress yang dirancang khusus oleh Valentino


Halle Bailey Tampil Edgy dengan Busana Bergaya Maskulin

26 Juni 2023

Halle Bailey. Instagram.com/@hallebailey
Halle Bailey Tampil Edgy dengan Busana Bergaya Maskulin

Halle Bailey menghadiri fashion show spring/summer 2023 AMI Alexandre Mattiussi di Paris Fashion Week


Gaya Monokrom Margot Robbie Padu Padan Bralette dan Rok Mini Lipit

26 Juni 2023

Margot Robbie. Instagram.com/@andrewmukamal
Gaya Monokrom Margot Robbie Padu Padan Bralette dan Rok Mini Lipit

Margot Robbie mengenakan tampilan serba pink menandai dimulainya promo film Barbie yang akan tayang pada 21 Juli


Gaya Emily Ratajkowski dan Taeyong NCT di Fashion Show Loewe Paris Fashion Week

25 Juni 2023

Emily Ratajkowski dan Taeyong NCT di fashion show Loewe menswear spring/summer 2024, Paris Fashion Week. (Instagram.com/@nct)
Gaya Emily Ratajkowski dan Taeyong NCT di Fashion Show Loewe Paris Fashion Week

Emily Ratajkowski dan Taeyong NCT duduk bersebelahan di barisan depan fashion show Loewe


Rihanna Tampil Edgy dengan Jaket Kulit dalam Kampanye Louis Vuitton Spring/Summer Men 2024

16 Juni 2023

Rihanna. Instagram.com/@badgalriri
Rihanna Tampil Edgy dengan Jaket Kulit dalam Kampanye Louis Vuitton Spring/Summer Men 2024

Rihanna menjadi model kampanye koleksi pakaian laki-laki Louis Vuitton Spring/Summer 2024


Gaunnya Hilang di Perjalanan, Zendaya Tampil Memukau dengan Setelan Hitam Berkilauan

9 Juni 2023

Zendaya menghadiri peluncuran koleksi perhiasan mewah Bulgari Mediterranea di Venesia, Italia, Selasa 16 Mei 2023. Instagram.com/@richardquinn
Gaunnya Hilang di Perjalanan, Zendaya Tampil Memukau dengan Setelan Hitam Berkilauan

Zendaya hadir di pembukaan Bulgari Hotel Roma mengenakan setelan Valentino hitam yang pas badan, menggantikan gaunnya yang hilang.


Gaya Santuy Suga BTS Menuju Jakarta Pakai Celana Pendek dan Sandal Mewah

24 Mei 2023

Suga BTS. Foto: Instagram/@agustd
Gaya Santuy Suga BTS Menuju Jakarta Pakai Celana Pendek dan Sandal Mewah

Suga BTS akan memulai rangkaian rangkaian Agust D TOUR 2023 Asia, di Jakarta, pada Jumat 26 hingga Minggu 28 Mei 2023