Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

7 Sayuran dan Buah yang Memiliki Manfaat Anti-penuaan

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi tomat. shutterstock.com
Ilustrasi tomat. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tak ada seorang pun yang bisa menolak penuaan seiring dengan pertambahan usia. Meski begitu, penuaan dapat diperlambat dengan pola makan dan gaya hidup yang tepat. 

Saat usia bertambah, tubuh mulai rentan terhadap penyakit yang lebih kronis. Tetapi ketika mengonsumsi lebih banyak zat alami ke dalam makanan, tubuh akan tetap sehat dan aman.

Ahli gizi Anjali Mukerjee penuaan bisa bertambah cepat datangnya dengan gaya hidup kita yang tidak menentu dan penuh tekanan ditambah dengan faktor lingkungan. "Penuaan dini kini menjadi semakin umum," kata dia yang dikutip Hindustan Times, Minggu, 20 November 2022. 

Jadi, inilah beberapa makanan yang memiliki manfaat anti-penuaan

1. Jeruk
Jeruk yang kaya vitamin C membantu melindungi tubuh dari kanker, menurunkan tekanan darah dan kadar kolesterol. 

2. Bayam
Bayam sarat dengan manfaat kesehatan. Sayuran ini membantu memperkuat dinding pembuluh darah, mencegah kanker paru-paru dan meningkatkan kesehatan jantung. Kandungan air pada bayam juga membantu dalam memperlambat kerutan dan katarak.

3. Anggur
Anggur sarat dengan Vitamin C, yang membantu mencegah degenerasi sel-sel kulit dan mempromosikan anti-penuaan. 

4, Tomat
Tomat sarat dengan manfaat anti-penuaan. Buah ini membantu mencegah kanker di kerongkongan, usus besar dan paru-paru.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

5. Wortel
Wortel mengandung beta karoten dan pigmen oranye yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dalam darah dan meningkatkan kekebalan tubuh secara keseluruhan. 

6. Kubis
Kubis membantu melindungi sel-sel kulit dari kerusakan. Sayuran ini juga berfungsi sebagai lapisan pelindung kulit dari sinar UV matahari yang berbahaya.

7. Bawang
Bawang membantu mencegah pembekuan di arteri. Ini juga membantu meningkatkan kadar kolesterol baik dalam tubuh. 

Jadi, konsumsilah makanan yang ada dalam daftar di atas untuk mendapatkan kulit selalu sehat dan jauh dari penuaan dini. 

Baca juga: 8 Langkah Perawatan Kulit untuk Mencegah Penuaan di Area Wajah dan Leher

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kasus Demam Berdarah Melonjak, Berikut Daftar Buah yang dapat Bantu Pemulihan Pasien DBD

7 hari lalu

Buah naga (Pixabay.com)
Kasus Demam Berdarah Melonjak, Berikut Daftar Buah yang dapat Bantu Pemulihan Pasien DBD

Penyakit demam berdarah mengalami peningkatan pada libur lebaran 2024. Berikut buah-buahan yang bisa membantu pemulihan pasien DBD.


Tomat Rp 40 Ribu, Ini Tanggapan Menteri Zulhas

9 hari lalu

Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan  memberi keterangan di kediaman Menteri Pertahanan sekaligus Presiden terpilih, Prabowo Subianto di Kertanegara, Jakarta Selatan pada Rabu, 10 April 2024. Tempo/Yohanes Maharso
Tomat Rp 40 Ribu, Ini Tanggapan Menteri Zulhas

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas menanggapi soal harga tomat yang mencapai Rp 40.000 per kilogram


Penelitian Menyebut Melajang dan Tak Bersosialisasi Berisiko Kematian Dini

27 hari lalu

ilustrasi pria sendiri (pixabay.com)
Penelitian Menyebut Melajang dan Tak Bersosialisasi Berisiko Kematian Dini

Penelitian menemukan orang yang melajang atau tak punya pasangan lebih tua secara biologis dan kemungkinan kematian karena berbagai penyebab.


Cek Harga ke Pasar: Cabai Merah Keriting Rp 120.000 per Kg, Tomat di Atas Rp 30.000 per Kg

36 hari lalu

Pedagang menimbang tomat seharga Rp 12.000 dari semula Rp 8.000 per kg di Pasar Andir, Bandung, Jawa Barat, Senin (5/8) dini hari. TEMPO/Prima Mulia
Cek Harga ke Pasar: Cabai Merah Keriting Rp 120.000 per Kg, Tomat di Atas Rp 30.000 per Kg

Seorang pedagang di Pasar Serpong memutuskan untuk tidak menjual tomat sementara waktu. Pembeli stres karena semua mahal.


Tim Peneliti Ungkap Rahasia Kimia dan Gen di Balik Rasa Jeruk Manis

47 hari lalu

Ilustrasi jeruk dan jus jeruk. Shutterstock
Tim Peneliti Ungkap Rahasia Kimia dan Gen di Balik Rasa Jeruk Manis

Sekarang kita tahu apa yang membuat jeruk berasa jeruk manis. Menolong untuk mendapatkan hibrida yang toleran penyakit dengan rasa yang tetap.


Dari Tauge sampai Tomat, Makanan yang Disebut Bisa Menangkal Kanker

49 hari lalu

Tumis Tauge Ikan Asin. youtube.com
Dari Tauge sampai Tomat, Makanan yang Disebut Bisa Menangkal Kanker

Pakar gizi menyebut enam makanan yang bisa membantu menurunkan risiko kanker dan mayoritas mudah ditemukan dengan harga murah.


Alasan Pamela Anderson Kini Pilih Tampil tanpa Make Up dan Komentar Pakar

11 Februari 2024

Pamela Anderson. Instagram.com/@pamelaanderson
Alasan Pamela Anderson Kini Pilih Tampil tanpa Make Up dan Komentar Pakar

Pamela Anderson percaya diri tampil alami tanpa make up dan menurut pakar hal itu bisa menjadi tren sehat dan pelajaran buat kita.


Bisa Dinikmati Sepanjang Tahun, Inilah 7 Buah yang Tak Mengenal Musim

31 Januari 2024

Ilustrasi buah-buahan/ toko buah. REUTERS/Lucas Jackson
Bisa Dinikmati Sepanjang Tahun, Inilah 7 Buah yang Tak Mengenal Musim

Beberapa buah hanya ada pada musim tertentu saja. Namun banyak pula buah yang tak kenal musim. Berikut adalah tujuh di antaranya.


Peneliti Unair Kembangkan Terapi Sel Punca untuk Cegah Penuaan Dini

28 Januari 2024

Ilustrasi sel punca. wikipedia.org
Peneliti Unair Kembangkan Terapi Sel Punca untuk Cegah Penuaan Dini

Tim peneliti Unair tengah mengembangkan terapi sel punca untuk mengurangi tanda-tanda penuaan dini, mampu mengatasi aneka masalah kulit berikut.


Studi: Minum Teh Menunda Penuaan Biologis

26 Januari 2024

Ilustrasi wanita minum kopi atau teh hangat. Freepik.com/Tirachardz
Studi: Minum Teh Menunda Penuaan Biologis

Studi Universitas Sichuan menemukan bahwa meminum tiga cangkir teh setiap hari mungkin berkontribusi menunda penuaan biologis.