Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mau Susu Kurma? Begini Langkah Pembuatannya

image-gnews
Ilustrasi susu dan kurma/Antara
Ilustrasi susu dan kurma/Antara
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Kurma adalah salah satu jenis buah yang memiliki beragam manfaat baik untuk tubuh dan demikian pula susu kurma yang merupakan paduan dua kebaikan.

Buah kurma mengandung berbagai nutrisi seperti karbohidrat, serat, vitamin, protein, mineral, garam serta asam lemak.

Manfaat kurma untuk tubuh di antaranya adalah dapat menjadi zat anti inflamasi dan dapat meningkatkan berat badan. Buah kurma dapat dikonsumsi dalam berbagai bentuk, baik dikonsumsi langsung buahnya maupun dalam bentuk inovasi lain seperti susu kurma.

Baca juga : 4 Manfaat Rutin Mengonsumsi Susu Kurma

Mengutip dari journal.itsnupasuruan.ac.id, susu kurma merupakan produk olahan yang merupakan campuran antara sari kurma dengan susu segar. Produk ini dinilai lebih disukai oleh konsumen dibandingkan hanya sari kurma yang lengket.

Tahap Bikin Susu Kurma

Untuk membuat susu kurma sendiri ada beberapa tahapan yang dapat dilakukan diantaranya adalah :

  1. Alat dan Bahan

Alat yang digunakan untuk membuat susu kurma adalah timbangan, kompor, panci, pengaduk, pisau, blender dan botol. Sedangkan bahan yang digunakan adalah buah kurma, madu, susu segar dan air.

  1. Tahap perendaman

Buah kurma yang sudah dibersihkan, kemudian dipisihkan dari bijinya. Setelah itu buah kurma direndam dalam air panas selama 8 jam agar daging buah menjadi lunak.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sesi Demo Masak Pembuatan Susu Kunyit, Susu Kurma Dan Puding Bunga Telang. Foto: Istimewa

  1. Tahap ekstraksi

Buah kurma yang telah lunak kemudian dipindahkan kedalam blender untuk dihaluskan. Setelah dirasa halus, buah kurma kemudian dicampur dengan susu segar, lalu dicampur hingga merata. Langkah terakhir adalah susu dan kurma yang telah dicampur tersebut ditambah dengan madu.

Susu kurma sendiri banyak digemari karena memiliki rasa yang unik dan berbeda dengan susu lainnya, susu kurma sendiri dinilai lebih manis serta terdapat rasa gurih. Bila Anda merasa kesulitan dalam membuat susu kurma sendiri, Anda tidak perlu khawatir karena banyak susu kurma komersial yang dijual di berbagai toko terdekat.  

MELINDA KUSUMA NINGRUM

Baca juga : Ganti Gula Putih dengan Pemanis Alami Ini Demi Hidup Lebih sehat.

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Negara Penghasil Susu Terbesar di Dunia, Ada India hingga Cina

15 Juli 2024

India merupakan negara penghasil susu terbesar di dunia dengan total produksi mencapai 208 ton susu. Berikut informasi lengkapnya. Foto: Canva
7 Negara Penghasil Susu Terbesar di Dunia, Ada India hingga Cina

India merupakan negara penghasil susu terbesar di dunia dengan total produksi mencapai 208 ton susu. Berikut informasi lengkapnya.


3 Resep Olahan Susu untuk Sahur dan Berbuka Puasa

24 Maret 2024

Aktivitas penjualan susu sapi yang disetor peternak di instalasi Persusuan Koperasi Unit Desa (KUD) Cepogo, Kecamatan Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu, 26 Oktober 2019.  Setelah disetor ke KUD susu yang terkumpul kemudian dipasok ke industri minuman susu di Salatiga. TEMPO/Bram Selo Agung Mardika
3 Resep Olahan Susu untuk Sahur dan Berbuka Puasa

Susu pilihan yang sempurna untuk memenuhi kebutuhan nutrisi selama puasa karena mengandung protein, kalsium, vitamin D, dan nutrisi penting lainnya.


Kenali Deretan Manfaat Susu Kambing

28 Januari 2024

ilustrasi susu kambing by Boldsky
Kenali Deretan Manfaat Susu Kambing

Susu kambing kaya nutrisi dan memiliki banyak manfaat kesehatan. Juga cenderung lebih murah karena tidak perlu dihomogenisasi.


4 Manfaat Minum Susu Sapi yang Sering Dilupakan

13 Juni 2023

Ilustrasi susu. Foto: Pixabay.com/pezibear
4 Manfaat Minum Susu Sapi yang Sering Dilupakan

Susu telah menjadi bagian penting dari pola makan. Simak manfaat baik susu.


1 Juni Hari Susu Sedunia, Berikut Sejarah dan Tema Tahun 2023

1 Juni 2023

Ilustrasi anak minum susu. Shutterstock.com
1 Juni Hari Susu Sedunia, Berikut Sejarah dan Tema Tahun 2023

Sejak Hari Susu Sedunia pertama kali diadakan pada tahun 2001, banyak negara yang tersebar di seluruh dunia telah berpartisipasi.


10 Manfaat Minum Susu untuk Kesehatan Tubuh

15 Mei 2023

Ilustrasi susu. Foto: Pixabay.com/pezibear
10 Manfaat Minum Susu untuk Kesehatan Tubuh

Susu dikategorikan sebagai nutrisi makronutrisi dan mikronutrisi. Berikut ini manfaat minum susu untuk kesehatan tubuh


8 Jenis Kurma, Apa Saja Perbedaannya?

30 Maret 2023

Ilustrasi kurma. Freepik.com
8 Jenis Kurma, Apa Saja Perbedaannya?

Berbagai jenis kurma berlainan bentuk, tekstur, dan rasa


Variasi Resep Minuman Susu Kurma

29 Maret 2023

Ilustrasi susu dan kurma/Antara
Variasi Resep Minuman Susu Kurma

Kurma mengandung glukosa yang dibutuhkan tubuh setelah berpuasa


Resep Kurma, Bisa untuk Bikin Bolu atau Brownies

29 Maret 2023

Ilustrasi kurma. Freepik.com
Resep Kurma, Bisa untuk Bikin Bolu atau Brownies

Jika bosan menyantap kurma langsung bisa dikreasikan menjadi menu kue


Resep Es Krim Kurma untuk Buka Puasa

28 Maret 2023

Ilustrasi susu dan kurma/Antara
Resep Es Krim Kurma untuk Buka Puasa

Kurma salah satu hidangan manis bernutrisi yang tepat untuk buka puasa