Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dea Ananda Tulis Pesan Positif tentang Perubahan Tubuh setelah Melahirkan

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Dea Ananda (Instagram/@dhea_ananda)
Dea Ananda (Instagram/@dhea_ananda)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perubahan tubuh setelah melahirkan adalah hal yang biasa. Hal itu juga dialami Dea Anada. Setelah melahirkan anak pertamanya, Sanne El Azhar, aktris dan mantan penyanyi cilik itu terlihat mengalami kenaikan berat badan. Dia memperlihatkan tubuh barunya dalam unggahan foto di Instagram sambil menuliskan pesan positif tentang perubahan tubuhnya.

Dalam foto tersebut Dea terlihat mengenakan tanktop motif garis hijau dan putih. Dia memegangi perutnya yang belum kembali rata seperti sedia kala. Terlihat sisa linea nigra atau garis hitam yang biasa muncul saat hamil.

Dear postpartum body: I want to thank you for growing and supporting my baby. I might have scars but I am powerful. I am beautiful. And I will own this body,” tulis dia di keterangan.

 

Perubahan yang dialami Dea dirasakan hampir oleh semua ibu yang baru melahirkan. Melansir WebMD, perubahan tubuh yang paling menonjol setelah satu bulan adalah pada kulit, rambut, dan berat badan.

Rambut kemungkinan akan lebih sering rontok pada beberapa bulan pertama. Tapi ini seharusnya tidak bikin panik karena kerontokan merupakan cara tubuh membersihkan diri dari banyaknya pertumbuhan rambut selama hamil akibat perubahan hormon.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada kulit, selain linea nigra, biasanya juga terdapat stretch mark yang tampak jelas. Meski tidak akan hilang sepenuhnya, stretch mark akan memudar seiring dengan waktu, begitu juga dengan linea nigra.

Perubahan berat badan adalah hal paling menonjol. Berat badan mungkin tidak kembali seperti sebelum hamil, bahkan beberapa bulan setelah melahirkan. Satu studi menemukan bahwa berat badan tetap rata-rata 5,4 pon (sekitar 2,7 kilogram) lebih banyak pada sembilan bulan pascapersalinan daripada berat badan sebelum hamil.

Dea Ananda melahirkan pada 14 Juni di Rumah Sakit Grand Family, Jakarta Utara. Kelahiran anak pertamanya dengan Ariel Nidji menjadi pelengkap kebahagiaan pernikahan mereka setelah 12 tahun menikah.

Baca juga: Dea Ananda Ungkap Arti Nama Anaknya, Sanne El Azhar

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.


Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hamil Tanpa Suami, Wanita India Dibakar Hidup-hidup oleh Ibunya

6 jam lalu

Warga meneriakkan slogan-slogan dan memegang plakat selama aksi damai yang diselenggarakan oleh warga terhadap apa yang mereka katakan meningkat dalam kejahatan rasial dan kekerasan terhadap Muslim di negara itu, di New Delhi, India, 16 April 2022. REUTERS/Anushree Fadnavis
Hamil Tanpa Suami, Wanita India Dibakar Hidup-hidup oleh Ibunya

Wanita muda di India dalam kondisi kritis akibat dibakar oleh ibunya karena hamil tanpa suami.


Benarkah Minum Air Kelapa saat Hamil Bikin Kulit Bayi Jadi Bersih?

6 hari lalu

Ilustrasi air kelapa. shutterstock.com
Benarkah Minum Air Kelapa saat Hamil Bikin Kulit Bayi Jadi Bersih?

Tidak ada bukti ilmiah yang kuat yang mendukung bahwa minum air kelapa saat hamil membuat kulit bayi jadi besih.


119 Tahun RA Kartini Wafat, 4 Hari Setelah Melahirkan Soesalit Djojoadhiningrat

17 hari lalu

Raden Ajeng Kartini. Wikipedia/Tropenmuseum
119 Tahun RA Kartini Wafat, 4 Hari Setelah Melahirkan Soesalit Djojoadhiningrat

Hari ini, 13 September 1904 RA Kartini meninggal di Rembang. Tokoh emansipasi ini meninggal di usia muda usai 4 hari melahirkan putranya.


Manfaat Akupunktur pada Ibu usai Melahirkan

19 hari lalu

Akupunktur. Foto : Hermina
Manfaat Akupunktur pada Ibu usai Melahirkan

Pakar menyarankan ibu melakukan akupunktur setelah melahirkan. Cek apa saja manfaatnya.


Hamil Anak Pertama Yakup Hasibuan, Jessica Mila Mohon Doa dan Cinta untuk Keluarganya

24 hari lalu

Jessica Mila dan Yakup Hasibuan. (Instagram/@jscmila)
Hamil Anak Pertama Yakup Hasibuan, Jessica Mila Mohon Doa dan Cinta untuk Keluarganya

Jessica Mila membagikan video yang memperlihatkan saat pertama kali memberitahu Yakup Hasibuan kalau dirinya hamil.


Hal yang Perlu Dipertimbangkan sebelum Memutuskan Melahirkan dengan Metode ERACS

25 hari lalu

Ilustrasi melahirkan. Freepik.com/
Hal yang Perlu Dipertimbangkan sebelum Memutuskan Melahirkan dengan Metode ERACS

Salah satu kelemahan utama dari metode ERACS adalah tidak semua ibu yang menjalani operasi caesar memenuhi syarat atau cocok untuk metode ini.


Ini Keuntungan Melahirkan dengan Metode ERACS

26 hari lalu

Foto tangkapan layar video proses persalinan caesar Anoa (Buballus sp) yang melahirkan anakan Anoa bernama Raden di Anoa Breeding Center (ABC/Pusat Pengembangbiakan Anoa) Balai Penerapan Standar Instrumen Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BPSILHK), Manado, Sulawesi Utara, Kamis, 2 Februari 2023. ANTARA/Adwit B Pramono
Ini Keuntungan Melahirkan dengan Metode ERACS

Metode ERACS adalah pendekatan terbaru dalam tindakan operasi caesar yang bertujuan untuk meminimalkan trauma dan pemulihan pasca operasi.


Lupakan Depresi, Ini yang Sebaiknya Dilakukan Ibu usai Melahirkan

29 hari lalu

Ilustrasi kebersamaan ibu dan bayi. Foto: Unsplash/Ana Tablas
Lupakan Depresi, Ini yang Sebaiknya Dilakukan Ibu usai Melahirkan

Sekitar 20 persen wanita mengalami depresi pascamelahirkan mulai dari yang ringan sampai berat. Berikut saran pakar buat ibu baru melahirkan.


Ini Penyebab Rambut Rontok setelah Melahirkan

29 hari lalu

Ilustrasi rambut rontok.
Ini Penyebab Rambut Rontok setelah Melahirkan

American Academy of Dermatology (AAD) menyatakan rambut rontok pascapersalinan adalah normal dan sementara.


Ini Kelebihan dan Kekurangan Penggunaan KB Koyo

31 hari lalu

Ilustrasi alat KB atau kontrasepsi (Freepik)
Ini Kelebihan dan Kekurangan Penggunaan KB Koyo

KB Koyo adalah jenis kontrasepsi berupa plester yang dirancang untuk mencegah kehamilan