Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Cara Perawatan Bibir mulai Lulur, Pijat hingga Masker Bibir

Reporter

image-gnews
Ilustrasi mengenakan Lip Balm atau mengoleskan lipstik pada bibir dengan menggunakan jari. womenpla.net
Ilustrasi mengenakan Lip Balm atau mengoleskan lipstik pada bibir dengan menggunakan jari. womenpla.net
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBibir merupakan salah satu anggota tubuh yang turut berperan penting bagi penampilan. Bibir yang sehat dengan warna kemerahan alami merupakan idaman bagi setiap orang. Maka dari itu, penting untuk menjaga kesehatan bibir termasuk warnanya. Warna bibir merupakan salah satu bagian tubuh yang menunjukkan kondisi atau kebiasaan yang dimiliki.

Perawatan Bibir

Serangkaian perawatan bibir berikut dapat dilakukan untuk mendapatkan bibir yang sehat secara alami.

1. Scrub (Lulur) bibir

Langkah pertama untuk mendapatkan bibir sehat dan kemerahan secara alami yakni dengan melakukan scrub atau lulur bibir. Dilansir stylecraze.com, bahan-bahan yang dibutuhkan pun mudah ditemukan di rumah. Beberapa bahan yang bisa dipakai untuk scrub bibir antara lain gula, madu, dan lemon Scrub bibir membantu mengelupaskan sel-sel kulit mati pada bibir secara lembut.

2. Pijat bibir

Melansir dari medicalnewstoday.com, memijat bibir dapat meningkatkan sirkulasi ke bibir sehingga dapat membuat bibir tampak lebih merah muda. Bahan untuk melakukan pijat bibiar yakni minyak kelapa. Lakukan pijat bibir dengan lembut sekali dalam sehari. Untuk alternatif, oleskan minyak kelapa semalaman agar bibir terhidrasi. Sebelum menggunakan produk bibir, seperti lipstik. sebaiknya oleskan minyak almond atau minyak terlebih dahulu untuk melindungi bibir dari bahan-bahan kimia lipstik.

3. Masker bibir

Masker bibir adalah perawatan untuk bibir layaknya masker untuk wajah. Bahan-bahan untuk masker bibir dioleskan ke bibir. Setelah itu, diamkan beberapa menit dan kemudian bilas. Bahan yang bisa digunakan untuk masker bibir adalah kunyit.

4. Menggunakan pewarna dari bahan alami

Untuk mendapatkn warna bibir yang kemerahan secara alami, dapat menggunakan bahan-bahan pewarna dari bahan alami. Salah satu bahan yang bisa digunakan adalah jus raspberi atau jus delima. Mengoleskan jus raspberi atau jus delima membuat warna bibir menjadi merah muda dalam beberapa waktu. Melansir healthline.com, selain memberikan warna merah alami, kedua bahan ini tidak bersifat mengiritasi atau kering ketika diaplikasikan ke bibir.

NAOMY A. NUGRAHENI 

Baca: 4 Tips Membuat Bibir Sehat dan Merah Muda

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ini Perbedaan Lipstick dengan Lip Mousse

6 Januari 2024

Ilustrasi wanita memakai lipstik merah. Freepik.com/Jcomp
Ini Perbedaan Lipstick dengan Lip Mousse

Lipstick dan Lip Mousse memiliki perbedaan yang signifikan, terutama dalam hal tekstur, ketahanan, dan kemasan.


Cegah Bau Badan, Ini 6 Bahan Alami Pengganti Deodoran

7 Desember 2023

Ilustrasi mengenakan deodorant. Shutterstock.com
Cegah Bau Badan, Ini 6 Bahan Alami Pengganti Deodoran

Bahan alami semakin populer digunakan pengganti deodoran.


6 Manfaat Daun Sirih Tak Hanya untuk Antiseptik, Berikut Rincian Kandungannya

24 November 2023

Ilustrasi jamu daun sirih dan daun sambiloto. TEMPO/Subekti.
6 Manfaat Daun Sirih Tak Hanya untuk Antiseptik, Berikut Rincian Kandungannya

Daun sirih bagi kesehatan sudah lama dikenal sebagai obat herbal untuk berbagai gangguan kesehatan. Apa manfaatnya, apa saja kandungannya?


6 Bahan Alami Cegah Rambut Rontok

22 November 2023

Ilustrasi rambut rontok.
6 Bahan Alami Cegah Rambut Rontok

Berikut ini adalah beberapa obat alami yang dapat menjadi solusi bagi mereka yang ingin mengatasi masalah rambut rontok secara alami.


Jangan Asal Pijat saat Terkilir, Pakar Sebut Bahayanya

1 November 2023

Ilustrasi pijat. studiofrid.se
Jangan Asal Pijat saat Terkilir, Pakar Sebut Bahayanya

Pakar mengatakan memijat bagian tubuh yang terkilir harus dilakukan dengan ekstra hati-hati supaya cedera tidak memburuk.


Tips Menata Ombre Lipstik Gradasi Ala Korea

3 Oktober 2023

Ilustrasi makeup dengan lipstik ombre. Unsplash.com/Hisu Lee
Tips Menata Ombre Lipstik Gradasi Ala Korea

Lipstik ombre ala Korea cenderung menimbulkan warna gradas. menjadikan bagian dalam bibir berwarna lebih pekat dan berwarna, sedangkan area luar cenderung memudar.


6 Cara Menebalkan Alis

10 September 2023

Ilustrasi merawat alis. Freepik.com
6 Cara Menebalkan Alis

Sebagian orang tidak percaya diri memiliki alis tipis. Berikut cara menebalkannya.


Presiden Federasi Sepak Bola Spanyol Minta Maaf karena Kecup Bibir Atlet Perempuan

22 Agustus 2023

Luis Enrique memperlihatkan kostum timnas Spanyol bertulisan namanya dengan ditemani Presiden Federasi Sepak Bola Spanyol Luis Rubiales (kanan) dan Direktur Olahraga Jose Francisco Molina (kiri) di Las Rozas, Madrid, Spanyol, 19 Juli 2018. Penunjukan Enrique merupakan buah dari kisruh di timnas Spanyol sehari sebelum Piala Dunia 2018 dimulai. Asosiasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) memecat Julen Lopetegui karena dinilai melanggar kontrak. REUTERS/Susana Vera
Presiden Federasi Sepak Bola Spanyol Minta Maaf karena Kecup Bibir Atlet Perempuan

Presiden Federasi Sepak Bola Kerajaan Spanyol meminta maaf karena spontan mengecup bibir seorang atlet sepak bola perempuan


Kapan Penderita Skoliosis Boleh Dioperasi?

21 Agustus 2023

Operasi skoliosis
Kapan Penderita Skoliosis Boleh Dioperasi?

Dokter menjelaskan kapan penderita skoliosis perlu dioperasi. Bolehkah dipijat?


5 Perawatan yang Patut Dicoba di Resor Pemenang Penghargaan Ini

19 Juli 2023

Spa on the rocks AYANA Spa. (dok. AYANA)
5 Perawatan yang Patut Dicoba di Resor Pemenang Penghargaan Ini

Resor memenangkan penghargaan sebagai Hotel Spa Terbaik menawarkan perawatan spa di pinggir tebing hingg perawatan Thalassotherapy