Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

2 Resep Unagi yang Mudah Dibuat di Rumah

Reporter

image-gnews
Unajyu iyang dihidangkan di restoran Michelin one-star unagi di Tokyo, 2 Agustus 2017. Unajyu disajikan pada nasi panas yang mengepul dalam kotak pernis rapi adalah hidangan warga Jepang selama musim panas. AP
Unajyu iyang dihidangkan di restoran Michelin one-star unagi di Tokyo, 2 Agustus 2017. Unajyu disajikan pada nasi panas yang mengepul dalam kotak pernis rapi adalah hidangan warga Jepang selama musim panas. AP
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Di Jepang, hidangan ikan sidat ataupun belut dinamai dengan unagi. Terdapat bermacam jenis hidangan unagi yang mudah dibuat di rumah, berikut dua resep dari cookpad dan primarasa, di antaranya.

1. Unadon atau unagi dengan nasi

Bahan-bahan:

- 200 gram frozen unagi saus kabayaki
- Edamame secukupnya

Bahan untuk saus:

- 100 ml mirin
- 4 sdm kecap kikoman
- 1 sdm dark soy sauce (optional)
- 30 gram gula pasir
- 1 sdt lada putih

Langkah pembuatan:

1. Keluarkan unagi frozen terlebih dahulu supaya mencapai suhu ruangan, dan campur bahan saus hingga menjadi satu.

2. Panggang unagi dalam oven selama 8 sampai 10 menit di suhu 210 C.

3. Setelah 8 sampai 10 menit keluarkan unagi. Lalu olesi dengan saus hingga merata. Dan lanjutkan memanggang dengan oven suhu maksimal selama 2 sampai 3 menit.

4. Sajikan dengan nasi panas dan edamame yang telah dikupas. Bisa ditambahkan saos jika suka.

2. Unagi

Bahan-bahan:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

- 400 g belut besar yang sudah bersih tanpa ekor.

Bahan saus:

- 35 ml mirin
- 25 ml kecap jepang (shoyu)
- 1 sdm gula pasir

Langkah pembuatan:

1. Potong-potong belut ukuran 8 cm, belah memanjang jangan sampai putus, buang tulang tengahnya, kemudian bentangkan agar lurus dan lebar. Taruh belut dalam wadah tahan panas, dan sisihkan.

2. Campur bahan saus menjadi satu, aduk hingga rata. Tuangi belut dengan campuran saus, ratakan.

3. Didihkan air dalam dandang. Masukkan wadah berisi belut dalam dandang. Kukus selama 5 menit hingga belut setengah matang, angkat.

4. Penaskan pemanggang, taruh belut yang sudah dikukus satu per satu ke atas pemanggang. Panggang belut sambil dioles saus bumbu hingga agak mengilat, setelahnya angkat.

5. Tampung sisa bumbu dalam wajan kecil, masak sambil diaduk hingga agak kental, angkat.

6. Pindahkan ikan sidat atau belut laut panggang ke atas piring saji. Olesi dengan saus, hidangkan selagi hangat.

DELFI ANA HARAHAP

Baca: Ini 3 Menu Unagi Istimewa dari Tradisional hingga Fushion

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tips Makan Steak dan Tetap Sehat dari Chef Yuda

2 Juli 2024

Ilustrasi steak. shutterstock.com
Tips Makan Steak dan Tetap Sehat dari Chef Yuda

Jangan takut makan steak karena tak membahayakan kesehatan asal memperhatikan hal-hal berikut.


Cara Menghindari Mengonsumsi Gula Berlebihan

23 Februari 2024

Ilustrasi gula di dalam wadah. Foto: Freepik.com
Cara Menghindari Mengonsumsi Gula Berlebihan

Penting bagi seseorang untuk memiliki batasan dalam mengonsumsi gula per hari agar terhindar dari sejumlah penyakit.


Inilah 5 Makanan Terburuk di Dunia 2024 versi Taste Atlas

17 Februari 2024

ilustrasi belut. Pixabay.com/Mamoru Masumoto
Inilah 5 Makanan Terburuk di Dunia 2024 versi Taste Atlas

Lima makanan ini dinobatkan situs panduan daring perjalanan dan makanan tradisional Taste Atlas sebagai makanan terburuk di dunia 2024.


2 Resep Fuyunghai Khas Tionghoa yang Menggugah Selera

27 Januari 2024

Fuyunghai. Foto : Cookpad
2 Resep Fuyunghai Khas Tionghoa yang Menggugah Selera

Fuyunghai merupakan telur dadar ala Tiongkok yang dicampur sayuran, daging atau udang. Saus khas membuat sajian itu lebih nikmat.


3 Kreasi Resep Kungpao Chicken

11 Januari 2024

Hidangan kungpao chicken. Foto : taste
3 Kreasi Resep Kungpao Chicken

Berikut tiga variasi resep membuat kungpao chicken


Saus Tomat Vs Mustard, Mana yang Lebih Tak Sehat?

2 Januari 2024

Ilustrasi saus tomat, saus mustard, dan mayones. Foto: Freepik.com/Azerbaijan_Stockers
Saus Tomat Vs Mustard, Mana yang Lebih Tak Sehat?

Saus tomat dan mustard adalah dua saus yang paling populer di dunia dan bisa ditambahkan ke berbagai macam makanan. Mana yang lebih sehat?


5 Jenis Ayam Goreng Korea yang Kerap Muncul dalam Drakor

22 November 2023

Ayam goreng Korea. Pixabay.com/Janyoung
5 Jenis Ayam Goreng Korea yang Kerap Muncul dalam Drakor

Ayam goreng khas Korea semakin populer dan terkenal hingga ke seluruh dunia lewat film dan drakor.


3 Resep Saus Pelengkap Tofu Katsu

12 November 2023

Resep Tahu Katsu
3 Resep Saus Pelengkap Tofu Katsu

Tofu katsu merupakan hidangan alternatif bagi vegetarian atau vegan. Namun makan katsu perlu didampingi dengan saus agar lebih nikmat.


3 Resep Takoyaki dengan Berbagai Isian

10 November 2023

Takoyaki. Foto: Cookpad.
3 Resep Takoyaki dengan Berbagai Isian

Takoyaki salah satu jajanan khas Jepang


Tak Hanya Dibuat jadi Unagi, Ini 5 Olahan Ikan Sidat yang Unik dan Bergizi

31 Oktober 2023

Sidat Bakar Bumbu Santan. Bango.co.id
Tak Hanya Dibuat jadi Unagi, Ini 5 Olahan Ikan Sidat yang Unik dan Bergizi

ikan Sidat dapat diolah menjadi berbagai macam makanan. Kandungan gizinya yang banyak manfaat membuat ikan ini digemari