Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Mudah Membuat Chawanmushi, Puding Telur Khas Jepang

Reporter

image-gnews
Chawanmushi. Wikipedia
Chawanmushi. Wikipedia
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Satu lagi makanan tradisional khas Jepang yang tak kalah lezat, yakni Chawanmushi. Menggunakan bahan dasar telur rebus dan tekstur yang lembut, makanan ini sangat cocok dijadikan sebagai hidangan pembuka. Selain itu, chawanmushi dibuat dari bahan-bahan yang menyehatkan tubuh dan mudah ditemukan sehingga tak mengherankan berbagai kalangan menyukai  makanan ini.

Dikutip dari Buku At The Japanese Table: New and Traditional Recipes edisi 2001, nama chawanmushi diambil dari Bahasa Jepang yang bermakna ‘uap cangkir teh’ atau ‘dikukus dalam cangkir teh.’ Sesuai dengan Namanya, kuliner Jepang Chawanmushi disajikan dalam sebuah cangkir kecil berbahan keramik dengan sendok mungil, Makanan berupa puding telur ini banyak ditemukan di Jepang, terutama di pesta Kaiseki Jepang. Tidak seperti jenis custard yang lainnya, chawanmushi disajikan sebagai hidangan makanan karena rasanya yang gurih.

Isian puding chawanmushi merupakan campuran telur yang diberi bumbu seperti kecap, dashi, dan mirin. Selain itu, juga dapat ditambahkan berbagai variasi topping, seperti udang rebus, jamur, akar lili, wortel, dan bayam. Namun, variasi topping tadi dapat diganti sesuai selera. Bahan-bahan tadi kemudian dimasukkan ke sebuah wadah yang mirip cangkir teh.

Dikutip dari laman Japan Centre, berikut resep mudah Chawanmushi yang dapat dipraktekkan di rumah.

Bahan-bahan:

  • 3 telur
  • 240 ml kaldu dashi (dicampur dengan air)
  • 4 ekor udang besar
  • 8 lembar daun bawang
  • 4 jamur shiitake
  • 8 potong kue ikan kukus kamaboko
  • 1 sdt sake matang
  • 1 sdt sendok kecap asin (shoyu)
  • 1 sdt gula pasir
  • Garam secukupnya

Cara membuat

  1. Kocok telur dalam mangkuk, jangan sampai telur berbusa sama sekali.
  2. Rendam jamur shiitake dalam air
  3. Ambil mangkuk baru, campurkan kaldu dashi, kecap, sake, garam, dan gula. Masukkan ke dalam adonan telur yang dikocok tadi. Kemudian aduk hingga merata
  4. Saring adonan campuran telur dengan bumbu tadi agar benar-benar halus
  5. Tiriskan jamur shiitake, buang batangnya dan potong menjadi dua.
  6. Masukkan dua irisan jamur shiitake, satu udang besar, dan dua potong kamaboko ke dalam cangkir atau mangkok. Kemudian tuang campuran telur dan bumbu bersama dengan adonan ini.
  7. Siapkan panci pengukus, kemudian masukkan cangkir-cangkir adonan tersebut ke dalamnya. Kukus selama kurang lebih 15 menit.
  8. Chawanmushi siap dihidangkan.

NAOMY A. NUGRAHENI

Baca: 10 Makanan Jepang Familier di Indonesia Ada Kue Kegemaran Doraemon

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemendag Sebut Harga Beras dan Cabai Turun, Daging Ayam dan Telur Stabil Tinggi

21 jam lalu

Pedagang tengah mensortir cabai di Pasar Senen, Jakarta, Jumat 9 Juni 2023. Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan atau Kemendag Isy Karim mengungkapkan sejumlah harga bahan pokok mulai naik menjelang Hari Raya Idul Adha 2023, harga cabai merah keriting naik 9,47 persen menjadi Rp 39.300 per kilogram dan cabai merah besar naik 8,38 persen menjadi Rp 40.100 per kilogram. Cabai rawit merah juga ikut naik 8,25 persen menjadi Rp 44.600 per kilogram. Tempo/Tony Hartawan
Kemendag Sebut Harga Beras dan Cabai Turun, Daging Ayam dan Telur Stabil Tinggi

Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan, Isy Karim menyatakan bahwa harga cabai dan beras sudah mulai turun. Sedangkan harga daging ayam dan telur masih stabil tinggi.


Kementan Pastikan Stok Telur dan Daging Ayam Aman di Pasar Jakarta Selatan

1 hari lalu

Warga antre membeli telur ayam saat pasar pangan murah di Boyolali, Jawa Tengah, Rabu 6 Maret 2024. Pemerintah Kabupaten Boyolali menggelar gerakan pasar pangan murah dengan menyediakan beras Bulog SPHP Rp51 ribu per lima kilogram, beras kelompok tani Rp65 ribu per lima kilogram, telur Rp27.500 per kilogram serta gula dan minyak Rp30.000 per paket sebagai upaya menstabilkan pasokan dan harga pangan. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho
Kementan Pastikan Stok Telur dan Daging Ayam Aman di Pasar Jakarta Selatan

Kementerian Pertanian terus menjalin kerja sama dengan berbagai pihak melakukan pemantauan ketersediaan pangan termasuk daging dan telur.


3 Resep Hidangan Telur untuk Menu Sahur Anak-anak

3 hari lalu

Sup telur dan tomat. shutterstock
3 Resep Hidangan Telur untuk Menu Sahur Anak-anak

Dalam persiapan menu sahur, hidangan berprotein tinggi seperti telur menjadi pilihan utama untuk memberikan energi tahan lama bagi anak-anak


Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Bahan Pokok untuk Menjaga Stabilitas Harga Jelang Idulfitri

3 hari lalu

Dirtipideksus Bareskrim Polri, Brigjen Whisnu Hermawan memberikan keterangan terkait kasus penyelewengan dana umat Aksi Cepat Tanggap (ACT). Bareskrim, Mabes Polri, Jakarta. Jumat, 29 Juli 2022. Whisnu Hermawan menyatakan keempat petinggi ACT Ahyudin, Ibnu Khajar, Heriyana Hermain, dan Novariyadi Imam Akbari ditahan oleh Bareskrim per hari ini. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Bahan Pokok untuk Menjaga Stabilitas Harga Jelang Idulfitri

Satgas Pangan Polri melakukan pengawasan proses distribusi bahan pokok penting. Dilakukan untuk menjaga stabilitas harga jelang Idulfitri 1445 H.


Cara Unik Calvin Harris Mengatasi Jet Lag

12 hari lalu

Calvin Harris. Foto: Instagram/@calvinharris
Cara Unik Calvin Harris Mengatasi Jet Lag

Calvin Harris memiliki cara unik untuk mengatasi jet lag. Namun ada juga beberapa cara yang lebih umum untuk mencegahnya


Tim Peneliti di IPB University Kembangkan Telur Ayam Kaya Vitamin D3

12 hari lalu

Telur ayam kaya kandungan Vitamin D3 hasil penelitian tim di IPB University. Dok. Humas IPB
Tim Peneliti di IPB University Kembangkan Telur Ayam Kaya Vitamin D3

Telur hasil penelitian tim IPB University ini bisa berkontribusi langsung terhadap peningkatan asupan vitamin D3 manusia tanpa mengubah pola konsumsi.


BPS Sebut Harga Telur, Ayam, dan Daging Secara Historis Selalu Naik Menjelang Idul Fitri

14 hari lalu

Pekerja tengah menata telur di sebuah agen kawasan Cipinang, Jakarta, Senin, 20 November 2023. Pantauan BPS menunjukkan harga telur ayam ras mulai mengalami kenaikan sejak pekan kedua November 2023. Adapun harga rata-rata nasional telur ayam saat ini menyentuh Rp29.170 per kilogram. TEMPO/Tony Hartawan
BPS Sebut Harga Telur, Ayam, dan Daging Secara Historis Selalu Naik Menjelang Idul Fitri

BPS sebut harga telur ayam, daging ayam, dan daging sapi secara historis selalu berada di 10 besar komoditas pemberi andil inflasi saat momen Lebaran.


Kemenkeu Sebut Anggaran Bansos Beras, Daging Ayam, dan Telur Capai Rp 17,5 Triliun

25 hari lalu

Presiden Joko Widodo saat penyerahan bantuan pangan beras cadangan pangan pemerintah kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Gudang Bulog, Cibitung, Jawa Barat, Jumat 16 Februari 2024. Menurut Presiden, pemberian bantuan pangan kepada masyarakat justru merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam mengendalikan harga beras dengan meningkatkan suplai di masyarakat. TEMPO/Subekti.
Kemenkeu Sebut Anggaran Bansos Beras, Daging Ayam, dan Telur Capai Rp 17,5 Triliun

Kementerian Keuangan angkat bicara soal anggaran bansos beras, daging ayam, dan telur yang diperpanjang pada Januari-Juni 2024.


Harga Pangan Terus Meroket Menjelang Ramadan, Pengamat Jabarkan Penyebabnya

26 hari lalu

Sejumlah pengujung mengangkat beras program Stabilisasi Harga dan Pasokan Pangan (SPHP) di salah satu pusat perbelanjaan di Jakarta, Senin 19 Februari 2024.. Kemendag meminta kepada Perum Bulog agar pengiriman beras pemerintah ke ritel modern yang digelontorkan lewat program SPHP dipercepat, hal tersebut guna menstabilkan harga beras yang melebihi ketentuan harga eceran tertinggi (HET) yang ditetapkan pemerintah yakni Rp69.500 per 5 kilogram. ANTARA FOTO/ Erlangga Bregas Prakoso
Harga Pangan Terus Meroket Menjelang Ramadan, Pengamat Jabarkan Penyebabnya

Harga pangan terus naik menjelang Ramadan tahun ini. Apa Penyebabnya?


Inilah Kaitan Telur Dadar dengan Kanker dan Diabetes

31 hari lalu

Telur Dadar Padang, bisa jadi ide menu sahur berbahan protein/Foto: Doc. Frisian Flag
Inilah Kaitan Telur Dadar dengan Kanker dan Diabetes

Beberapa penelitian menunjukkan kemungkinan keterkaitan antara konsumsi telur dengan diabetes dan risiko beberapa jenis kanker tertentu.