Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kiat Memilih Warna Rambut yang Sesuai Kulit

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi mengecat rambut. (Teen Vogue)
Ilustrasi mengecat rambut. (Teen Vogue)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mewarnai rambut jadi bagian tren yang berganti setiap tahun. Selain membuat penampilan terlihat berbeda, kadang-kadang pilihan warna juga bisa mempengaruhi suasana hati. Masalahnya, banyak orang yang kebingungan memilih warna rambut yang sesuai dengan kulit.

LinaLesmana, TechnicalHairExperts, mengatakan memilih warna rambut untuk pewarnaan pada dasarnya dapat disesuaikan dengan tone kulit, apalagi untuk yang ingin terlihat natural dan tidak terlalu mencolok.

"Biasanya kita melakukan pemilihan warna dilihat dari tone kulit, kulit orang Indonesia kan banyaknya yang sawo matang," kata Lina dalam forum "CBD Hair Institute 2021", Jumat, 5 Maret 2021.

Untuk pemilik kulit sawo matang, cocok menggunakan warna-warna cokelat gelap hingga medium. Sedangkan warna kulit yang cenderung gelap dapat memilih warna cokelat gelap saja.

"Kalau yang warna kulitnya putih atau kuning langsat bisa bermain di merah, mahogani, maroon. Kalau yang gelap dark brown tapi yang lebih gelap bukan yang terang," ujar Lina.

Warna-warna tersebut bisa dibilang cukup "aman" bagi mereka yang baru pertama mencoba teknik pewarnaan rambut. Namun bagi yang percaya diri dapat memilih warna-warna terang atau vivid.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga: Rambut Bronde Hailey Baldwin, Cara Kreatif Menyamarkan Akar yang Terlihat

Sementara itu, banyak wanita yang ingin mencoba pewarnaan rambut namun takut menimbulkan efek samping seperti rambut yang rusak dan kering.

Lina mengatakan kerusakan rambut dapat terjadi jika sang penata rambut tidak menguasai teknik pewarnaan. Oleh karenanya penting untuk memilih tempat yang tepat saat akan mewarnai rambut.

"Banyak costumer yang mau mewarnai rambut tapi tidak mau di-bleaching, takut ada efek samping setelah pewarnaan, ini kembali pada skill si stylish, itu sangat dibutuhkan," kata Lina.

"Jika mengetahui teknik yang benar maka bisa dipastikan melakukan pewarnaan akan membuat rambut tetap sehat," imbuh Lina.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

4 hari lalu

Ilustrasi perempuan memakai pelembap. (Self)
Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.


Mengenang Roberto Cavalli, Desainer Legendaris yang Suka Tiru Kulit Binatang

5 hari lalu

Model yang kerap menjadi model di peragaan busana untuk rumah mode papan atas seperti Givenchy, Dolce and Gabbana, dan Roberto Cavalli, Izabel Goulart terlihat seksi saat mengahdiri penayangan film
Mengenang Roberto Cavalli, Desainer Legendaris yang Suka Tiru Kulit Binatang

Roberto Cavalli perancang busana asal Italia ternama itu tutup usia di angka 83 tahun.


Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

15 hari lalu

Ilustrasi wanita potong rambut. Freepik.com/Racool_studio
Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

Ada tanda-tanda umum sudah waktunya Anda potong rambut, bukan hanya karena sudha terlalu panjang. Berikut di antaranya


6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

19 hari lalu

Ilustrasi jerawat (Freepik)
6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

Jerawat adalah masalah umum pada orang dewasa dan beberapa kebiasaan perawatan kulit bisa membuatnya semakin parah.


Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

22 hari lalu

Ilustrasi perempuan perawatan rambut di salon. Foto: Freepik.com/Prostooleh
Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

Seorang wanita muda mengalami cedera ginjal setelah melakukan pelurusan rambut di salon. Penyebabnya kandungan zat berbahaya pada produk.


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

24 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Dehidrasi Pengaruhi Kulit, Ini Tips Tampil Tetap Glowing Saat Puasa

35 hari lalu

Tips Glowing Skin/Canva
Dehidrasi Pengaruhi Kulit, Ini Tips Tampil Tetap Glowing Saat Puasa

Simak cara merawat kulit agar tetap sehat dan glowing (bercahaya) saat berpuasa


7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

37 hari lalu

Ilustrasi perawatan kulit. Unsplash.com/Pressfoto
7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

Berikut adalah beberapa tips dan saran perawatan kulit saat puasa untuk menjaga kulit Anda tetap sehat dan bersinar.


Alasan Tak Boleh Langsung Cuci Muka setelah Wajah Terkena Sinar Matahari

50 hari lalu

Ilustrasi cuci muka. Shutterstock
Alasan Tak Boleh Langsung Cuci Muka setelah Wajah Terkena Sinar Matahari

Jangan langsung cuci muka setelah beraktivitas di luar ruangan atau terpapar sinar matahari. Dermatolog sebut alasannya.


Apa itu Sindrom Stevens Johnson yang Dialami Artis Kartika Putri?

51 hari lalu

Kartika Putri menunjukkan wajahnya penuh luka melepuh pada Rabu, 21 Februari 2024. Foto: Instagram/@kartikaputriworld
Apa itu Sindrom Stevens Johnson yang Dialami Artis Kartika Putri?

Sindrom Stevens Johnson merupakan kelainan fatal pada kulit dan selaput lendir yang sedikit langka terjadi.