Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Selain untuk Membuat Kue, Cream of Tartar juga Bermanfaat untuk Kesehatan

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi krim tartar. Shutterstock
Ilustrasi krim tartar. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, JakartaCream of tartar atau krim tartar dikenal sebagai salah satu bahan untuk membuat kue. Asam tartarat berbentuk bubuk ini banyak ditemukan pada tanaman atau tercipta selama proses pembuatan anggur merah.

Meski kegunaannya untuk membuat kue sudah banyak diketahui, tak banyak yang tahu bahwa cream of tartar juga memiliki banyak manfaat kesehatan.

Krim tartar ternyata mengandung banyak nutrisi penting. Dalam 100 gram, krim ini mengandung 61,5 gram karbohidrat, 0,2 gram serat, serta beragam mineral seperti kalsium, zat besi, magnesium, fosfor, kalium, natrium, zinc, tembaga, mangan, dan selenium.

Berikut manfaat cream of tartar untuk kesehatan. 

1. Menurunkan berat badan
Banyak orang percaya bahwa krim tartar dengan susu dapat membantu menurunkan berat badan. Ini karena krim tartar memiliki sifat diuretik. 

2. Meredakan jerawat
Menurut riset, mengonsumsi krim tartar dalam porsi kecil dapat membantu meredakan gejala jerawat yang mengganggu. Ini karena senyawa antiracun dan antibakteri di dalamnya. 

3. Membantu berhenti merokok
Mengonsumsi krim tartar yang dikombinasikan dengan jus jeruk dianggap mampu membantu berhenti merokok. Campuran membuat rasa rokok menjadi tidak sedap di mulut.

4. Meredakan gejala infeksi saluran kemih
Krim tartar dapat mengubah kadar pH di dalam urine sehingga diyakini dapat meredakan gejala infeksi saluran kemih. Perubahan kadar pH di dalam urine membuat bakteri tidak bisa berkembang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

5. Meredakan gejala nyeri ulu hati
Sama seperti soda kue, mengonsumsi krim tartar dalam porsi yang kecil dapat meredakan gejala nyeri ulu hati. Namun, perlu penelitian lebih lanjut untuk membuktikan manfaat ini.  

6. Meredakan radang sendi
Campuran krim tartar dengan garam Epsom dipercaya dapat meredakan rasa nyeri pada persendian. Caranya, oeskan campuran ini ke bagian sendi yang terasa nyeri atau berendam di dalam campuran air, krim tartar, dan garam Epsom.

7. Meredakan gejala edema
Edema atau pembengkakan akibat kelebihan cairan di dalam jaringan tubuh dapat diredakan dengan krim ini. Sifat diuretiknya dapat membantu tubuh mengeluarkan cairan berlebih. 

Sebelum menggunakan krim tartar sebagai obat, sebaiknya berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter untuk menghindari efek samping yang tidak diinginkan.

SEHATQ

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pakar Onkologi Toraks Ungkap 3 Kelompok Risiko Tinggi Kena Kanker Paru

2 jam lalu

Gejala Kanker Paru Bisa Terlihat dari Wajah, Seperti Apa?
Pakar Onkologi Toraks Ungkap 3 Kelompok Risiko Tinggi Kena Kanker Paru

Elisna Syahruddin, PhD, Sp.P (K) menjelaskan terdapat tiga kelompok berisiko tinggi terkena kanker paru yang perlu melakukan skrining.


5 Kebiasaan yang Membantu Memutihkan Gigi

1 hari lalu

Instruktur memberi contoh cara menggosok gigi bagi siswa sekolah dasar dalam edukasi kesehatan mulut dan gigi di GOR Ngurah Rai Denpasar, 31 Juli 2017. Selain untuk memecahkan rekor MURI, kegiatan tersebut juga untuk mendukung program pemerintah yaitu Indonesia Bebas Karies 2030. ANTARA FOTO
5 Kebiasaan yang Membantu Memutihkan Gigi

Selain menggunakan bahan alami untuk memutihkan gigi ada beberapa kebiasaan yang juga dapat membantu gigi putih.


Awal Mula Larangan Merokok di Pesawat

5 hari lalu

Ilustrasi pesawat. Sumber: getty images/mirror.co.uk
Awal Mula Larangan Merokok di Pesawat

Dahulu, merokok sama lazimnya dengan makan dan minum dalam penerbangan. Tapi itu berubah setelah kecelakaan pesawat yang menewaskan 123 penumpang.


Viral Penumpang Merokok di Citilink, Berikut 10 Larangan Bagi Penumpang Pesawat

6 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat (pixabay.com)
Viral Penumpang Merokok di Citilink, Berikut 10 Larangan Bagi Penumpang Pesawat

Penumpang kedapatan merokok di pesawat Citilink rute Batam-Surabaya. Berikut 10 hal yang tak boleh dilakukan penumpang pesawat dalam kabin.


Profil Snoop Dogg, Rapper Asal Amerika Serikat yang Balik Badan Berhenti Merokok

8 hari lalu

Snoop Dogg menghadiri pertandingan Football antara Atlet melawan seleb dalam pertandingan amal untuk para penderita kanker di John Burroughs High School, di Burbank, California, 6 Agustus 2017. AP Photo
Profil Snoop Dogg, Rapper Asal Amerika Serikat yang Balik Badan Berhenti Merokok

Hingga saat ini, rapper Snoop Dogg telah menjual lebih dari 23 juta album di Amerika Serikat dan 35 juta album di seluruh dunia.


Merokok dan Stres Turunkan Produksi Melanin Pemicu Rambut Putih

8 hari lalu

Ilustrasi Pria Stres (pixabay.com)
Merokok dan Stres Turunkan Produksi Melanin Pemicu Rambut Putih

Pernahkan Anda bertanya-tanya apa sebenarnya penyebab tranformasi rambut putih? Merokok dan stres termasuk di antaranya. Apa lagi?


Jalan Kaki Sambil Nyeker Seperti Vokalis Coldplay Banyak Manfaatnya

13 hari lalu

Chris Martin menyanyikan lagu bersama band Coldplay saat tampil di Rose Bowl Stadium di Pasadena, California, AS, 30 September 2023. Konser Coldplay telah ditunggu-tunggu oleh ribuan penggemarnya di tanah air. REUTERS/Mario Anzuoni
Jalan Kaki Sambil Nyeker Seperti Vokalis Coldplay Banyak Manfaatnya

Chris Martin, vokalis coldplay jalan kaki sambil nyeker di Jakarta, ini deretan manfaat berjalan sambil nyeker


Kebiasaan Merokok Hadirkan Setidaknya 10 Penyakit Ini

21 hari lalu

TEMPO/Dwi Narwoko
Kebiasaan Merokok Hadirkan Setidaknya 10 Penyakit Ini

Dampak yang dihadapi para perokok dari kanker hingga hilangnya penglihatan. Kebiasaan merokok hadirkan beragam penyakit bagi perokok dan sekitarnya.


Benarkah Air Memiliki Rasa?

32 hari lalu

Ilustrasi wanita minuma air mineral atau air putih. shutterstock.com
Benarkah Air Memiliki Rasa?

Sebagian besar orang merasa bahwa air tidak memiliki rasa apa pun. Padahal, air ternyata memiliki rasa yang sudah diungkap dalam sebuah penelitian.


Musim Hujan Tiba, Hindari Nyeri Arthritis dengan Saran Pakar Berikut

34 hari lalu

Osteoarthritis.
Musim Hujan Tiba, Hindari Nyeri Arthritis dengan Saran Pakar Berikut

Pakar menyebut jenis makanan yang dapat membantu menghalau gejala arthritis yang sering terasa saat cuaca dingin seperti di musim hujan.