Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Heidi Klum Bangga Anak-anaknya Berjuang Kerjakan Tugas Sekolah hingga Larut

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Model Heidi Klum berpose saat menghadiri perayaan ulang tahun Elton John ke-70 dan penulis lagu Bernie Taupin ke-50 di RED Studios Hollywood di Los Angeles, 25 Maret 2017. REUTERS
Model Heidi Klum berpose saat menghadiri perayaan ulang tahun Elton John ke-70 dan penulis lagu Bernie Taupin ke-50 di RED Studios Hollywood di Los Angeles, 25 Maret 2017. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pandemi COVID-19 membuat anak-anak berjuang belajar secara online di rumah. Heidi Klum bahkan menyebut anak-anaknya pasukan tentara karena berjuang mengerjakan tugas sekolah hingga menjelang tengah malam selama karantina.

Dalam peluncuran lini pakaiannya hasil kolaborasi dengan Disney Villains, Kamis pekan lalu, supermodel itu menjelaskan bagaimana anak-anaknya, Leni, 16; Henry, 15; Johan, 14; dan dan Lou, 11 menghadapi situasi pembelajaran jarak jauh mereka.

Dia bersama anak-anak hasil pernikahannya dengan musikus Seal itu pernah berada di Jerman saat dia pemotretan Next Top Model Jerman, tetapi mereka tetap belajar menyesuaikan dengan zona waktu sekolah Los Angeles.

"Sangat sulit bagi mereka. Ketika saya memutuskan melakukan show di Jerman, saya bertanya kepada semua anak saya, 'Apakah kalian merencanakan sesuatu? Karena kita harus pergi untuk beberapa waktu.' Mereka semua ingin pergi karena lama terjebak di dalam rumah," kata Heidi Klum, seperti dikutip People, Senin, 7 Desember 2020.

Meski menyenangkan bagi mereka, perubahan waktu membuat mereka kesulitan belajar online. Mereka harus mengikuti jam belajar di zona waktu yang berbeda.

Sekali lagi, terima kasih banyak kepada para guru, sekolah di seluruh dunia. Mereka membuat semua hal ini terjadi sehingga otak anak-anak kita dapat terus belajar dan menjadi spons yang mereka butuhkan saat ini,” kata dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Model berusia 47 tahun ini mengatakan bangga pada anak-anaknya karena tetap mengerjakan tugas sekolah selama pandemi, bahkan ketika waktu kelas mereka mencapai larut malam di waktu lokal mereka.

“Sulit karena mereka melakukannya di sini larut malam, hingga sekitar jam 11 malam karena menurut waktu LA itu masih jam kelas. Jadi pujian untuk anak-anak saya karena tidak bermalas-malasan dan melakukan semuanya. Mereka tentara sungguhan."

Heidi Klum mengaku cukup terbuka dengan anak-anaknya. Dia juga sering menerima masukan dari mereka, terutama tentang unggahan di media sosial. Misalnya, anak-anaknya pernah mengatakan dia terlalu terbuka untuk tubuh dan supel.

“Saya dari Jerman dan, Anda tahu, tidak cenderung tidak memakai pakaian paling banyak, jadi terkadang mereka akan memberi saya masukan dan menjadi seperti , 'Bu, benarkah?' Tapi saya menjawab, 'Ya, sungguh. Inilah saya. Saya melakukan yang saya sukai, kamu juga melakukannya!'" kata dia.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

26 menit lalu

Tiga terdakwa mantan Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo (kiri), Sekjen Kementan RI, Kasdi Subagyono dan mantan Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan RI, Muhammad Hatta (kanan), mengikuti sidang lanjutan, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Kamis, 17 April 2024. Sidang ini dengan agenda pemeriksaan keterangan saksi Adc. Mentan, Panji Hartanto, yang telah mendapat perlindungan dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK), dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum KPK untuk ketiga terdakwa dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait penyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.


Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

1 jam lalu

Ilustrasi ibu berbicara dengan anak. Foto: Freepik.com/Racool_studio
Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.


Pasca Pandemi, Gaya Belanja Offline Tetap Digemari Masyarakat

18 jam lalu

Ilustrasi belanja. Shutterstock
Pasca Pandemi, Gaya Belanja Offline Tetap Digemari Masyarakat

Riset menyatakan bahwa preferensi konsumen belanja offline setelah masa pandemi mengalami kenaikan hingga lebih dari 2 kali lipat.


OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

1 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. TEMPO/Tony Hartawan
OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?


Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

5 hari lalu

Kebiasaan Anak Berbohong
Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

10 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Israel Klaim Bunuh Anak dan Cucu Ismail Haniyeh Tanpa Konsultasi dengan Netanyahu

11 hari lalu

Perdana Menteri Isael, Benjamin Netanyahu dan Pemimpin group Hamas, Ismail Haniyeh. REUTERS/Ronen Zvulun dan Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
Israel Klaim Bunuh Anak dan Cucu Ismail Haniyeh Tanpa Konsultasi dengan Netanyahu

Pasukan Israel membunuh tiga putra pemimpin Hamas Ismail Haniyeh dalam serangan udara di Gaza tanpa berkonsultasi dengan PM Benyamin Netanyahu


Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

13 hari lalu

Ilustrasi keluarga. Freepik.com/Lifestylememory
Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

KPAI meminta orang tua memanfaatkan momen libur Idul Fitri untuk memaksimalkan peran pengasuhan yang terbaik bagi anak.


Jangan Sembarang Menyerahkan Tugas Mengasuh Anak, Ini Saran Psikolog

15 hari lalu

Ilustrasi Baby Sister / pengasuh anak / penjaga anak yang galak. youtube.com
Jangan Sembarang Menyerahkan Tugas Mengasuh Anak, Ini Saran Psikolog

Psikolog menyarankan selain menitipkan pada orang yang bertanggung jawab dan dapat dipercaya, perhatikan ini saat menyerahkan tugas mengasuh anak.


Restrukturisasi Kredit Covid-19 Resmi Berakhir, BRI Optimistis Tak Berdampak Signifikan pada Kinerja

22 hari lalu

Direktur Utama BRI Sunarso pada Press Conference Pemaparan Kinerja Keuangan Kuartal IITahun 2022 pada Rabu, 27 Juli 2022.
Restrukturisasi Kredit Covid-19 Resmi Berakhir, BRI Optimistis Tak Berdampak Signifikan pada Kinerja

BRI tetap optimistis atas keputusan OJK untuk menghentikan stimulus restrukturisasi kredit terdampak Covid-19.