Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

7 Manfaat Rebusan Serai, dari Cegah Infeksi hingga Meredakan Kecemasan

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi sereh. shutterstock.com
Ilustrasi sereh. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Serai atau sereh sering digunakan sebagai bumbu masak. Selain itu, tanaman ini juga bisa dinikmati sebagai minuman yang berkhasiat untuk kesehatan karena mengandung senyawa antioksidan dan antiradang.

Cara paling praktis untuk mendapatkan manfaat serai adalah dengan merebus atau menyeduhnya. Minuman ini bisa dinikmati saat hangat atau dingin dengan tambahan es batu.

Berikut ini manfaat rebusan serai bagi kesehatan yang telah banyak digunakan di berbagai negara.

1. Mengatasi kembung

Sebuah studi menunjukkan bahwa mengonsumsi rebusan serai dapat meningkatkan frekuensi berkemih karena memiliki efek diuretik. Jadi, kembung akibat menumpuknya cairan pada tubuh dapat diatasi. Rebusan serai juga bisa dimanfaatkan untuk mengatasi masalah yang sama saat sindrom pramenstruasi (PMS).

2. Meningkatkan kesehatan gigi dan mulut

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa ekstrak sereh dapat mencegah pertumbuhan bakteri, seperti streptococcus sanguinis yang dapat menyebabkan gigi berlubang. Rebusan serai juga bisa dijadikan obat kumur untuk menjaga kesehatan mulut. Anda juga dapat menggigit dan menggosokkan sisa rebusan batang serai pada gigi.

3. Meredakan kecemasan

Selain membuaut hangat, teh serai tapi membantu meredakan kecemasan. Sebuah penelitian menemukan bahwa menghirup serai, terutama dalam bentuk minyak esensial dapat membantu orang-orang yang punya masalah kecemasan.

4. Mengatasi diare

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rebusan serai dapat digunakan untuk mengurangi frekuensi buang air besar saat diare. Tanaman ini juga memiliki fungsi antibakteri yang dapat mengurangi infeksi pada saluran pencernaan.

5. Mencegah infeksi

Sebuah studi menunjukkan bahwa serai mampu mencegah berbagai jenis infeksi yang dialami karena penurunan sistem imun tubuh, contohnya mengurangi dan meredakan sariawan pada penderita HIV.

6. Meningkatkan jumlah sel darah merah

Kandungan antioksidan yang terdapat pada serai disebut dapat meningkatkan sel darah merah atau hemoglobin. Manfaat ini dianggap bisa didapatkan lewat mengonsumsi rebusan serai selama 30 hari.

7. Menurunkan kolesterol

Dalam penelitian yang dilakukan terhadap hewan, ekstrak serai disebut mampu menurunkan kadar kolesterol. Banyaknya kolesterol yang diturunkan tergantung pada banyaknya dosis yang digunakan.

Mengonsumsi air rebusan serai cenderung aman, tapi ibu hamil dianjurkan untuk tidak mengonsumsinya. Meski belum ada bukti kasus atau penelitian yang mengungkapkan bahaya rebusan serai bagi kehamilan, manfaat rebusan serai yang dapat melancarkan, dikhawatirkan dapat berdampak pada kehamilan hingga menyebabkan risiko keguguran.

SEHATQ

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Saran Tenaga Medis agar Kebersihan Tangan Selalu Terjaga

1 hari lalu

Ilustrasi cuci tangan. Dok. Save The Children
Saran Tenaga Medis agar Kebersihan Tangan Selalu Terjaga

Menjaga kebersihan tangan merupakan upaya mencegah berbagai penyakit infeksi dan bagian dari cara hidup sehat. Ini cara yang dianjurkan.


Punya Gejala Mirip Tipus, Kenali Tanda Demam Berdarah Dengue

2 hari lalu

Ilustrasi demam berdarah dengue atau DBD. Pexels/Pavel Danilyuk
Punya Gejala Mirip Tipus, Kenali Tanda Demam Berdarah Dengue

Demam Berdarah Dengue (DBD) memiliki gejala yang hampir sama dengan Typhus. Namun keduanya adalah jenis penyakit yang berbeda


Ketahui Manfaat dan Risiko Terapi Ikan

3 hari lalu

Kolam terapi ikan di Setu Babakan, Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, dibuka gratis untuk masyarakat mulai Selasa (25/8/2020).(ANTARA/HO-Kominfotik Jakarta Selatan)
Ketahui Manfaat dan Risiko Terapi Ikan

Terapi ikan bisa menghilangkan sel kulit mati, namun dapat berbahaya jika kebersihan kolam tidak terjaga.


Inilah 5 Minuman yang Dapat Memperburuk Asam Lambung

6 hari lalu

Ilustrasi Asam Lambung.(TEMPO/Gunawan Wicaksono)
Inilah 5 Minuman yang Dapat Memperburuk Asam Lambung

Bagi penderita asam lambung penting untuk menghindari beberapa minuman yang dapat memperburuk penyakit ini.


Inilah 5 Minuman yang Dapat Meredakan Asam Lambung

7 hari lalu

Ilustrasi Asam Lambung.(TEMPO/Gunawan Wicaksono)
Inilah 5 Minuman yang Dapat Meredakan Asam Lambung

Jika Anda mengalami asam lambung, tidak perlu khawatir karena terdapat beberapa minuman yang meredakan penyakit ini.


Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

10 hari lalu

Hidangan Lebaran Prilly Latuconsina (Instagram/@prillylatuconsina96)
Hidangan Lebaran Penuh Kolesterol, Inilah 10 Makanan dan Minuman yang Dapat Mengurangi Kadar Kolesterol

Makanan dan minuman ini bisa menjadi alternatif pilihan untuk mengurangi kadar kolesterol dalam darah.


Bukan Hanya Kopi, Ini 7 Rekomendasi Minuman untuk Perjalanan Malam saat Arus Balik

11 hari lalu

Iced Matcha Latte. Shutterstock
Bukan Hanya Kopi, Ini 7 Rekomendasi Minuman untuk Perjalanan Malam saat Arus Balik

Perjalanan arus balik Lebaran menjadi momen melelahkan. Saat melakukan perjalanan malam, Begadang mungkin tak terhindarkan.


5 Minuman yang Dapat Mencegah Microsleep

12 hari lalu

Ilustrasi pengemudi mulai mengantuk karena microsleep. Sumber: toyota.astra.id
5 Minuman yang Dapat Mencegah Microsleep

Ada sejumlah minuman yang dapat membantu mencegah microsleep dengan memberikan dorongan energi dan meningkatkan kewaspadaan.


Guru Besar FKUI Minta Waspadai Penyakit Kronis yang Bisa Kumat di Masa Lebaran

14 hari lalu

Ilustrasi Ketupat. shutterstock.com
Guru Besar FKUI Minta Waspadai Penyakit Kronis yang Bisa Kumat di Masa Lebaran

Masyarakat diminta mewaspadai penyakit kronis yang bisa timbul kembali di masa Lebaran karena tidak dikontrol seperti saat berpuasa.


WHO: Virus Hepatitis Sebabkan 3,5 Ribu Orang Meninggal Setiap Hari

15 hari lalu

Ilustrasi hepatitis. Shutterstock
WHO: Virus Hepatitis Sebabkan 3,5 Ribu Orang Meninggal Setiap Hari

Hepatitis B menyebabkan 83 persen kematian dan hepatitis C menyumbang 17 persen di dunia.