Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Kebiasaan Baik untuk Mendapatkan Kulit Bersih dan Sehat

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi wanita tidur. Freepik.com/Tirachardz
Ilustrasi wanita tidur. Freepik.com/Tirachardz
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Rutinitas perawatan kulit tidak hanya tergantung pada produk, tapi juga kebiasaan sehari-hari. Mulai dari istirahat, asupan makanan, hingga stres dapat mempengaruhi kesehatan kulit.

Dilansir dari Times of India, Rabu, 14 Oktober 2020, berikut kebiasaan sehari-hari yang bisa membuat kulit bersih dan sehat. 

1. Tidur nyenyak

Tidur delapan jam setiap hari membuat kulit lebih sehat. Kulit akan sembuh dan memperbaiki dirinya sendiri. Jadi, pastikan Anda rata-rata tidur delapan jam.

2. Makan makanan yang menyehatkan kulit

Junkfood selalu membuat kulit berjerawat. Untuk menghindarinya, mulailah mengonsumsi makanan yang kaya vitamin C, asam lemak seperti omega-3 dan omega-6. Lemak ini akan membantu menghasilkan lapisan minyak alami kulit karena sangat penting dalam menjaga kulit tampak muda dan terhidrasi.

3. Konsumsi suplemen

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Suplemen juga dapat membantu Anda mendapatkan vitamin yang dibutuhkan kulit. Suplemen vitamin E memperbaiki gejala dan kualitas hidup orang yang mengalami eksim. Suplemen vitamin A juga dapat dikonsumsi oleh orang-orang yang menghadapi tanda-tanda penuaan atau kulit kusam. Suplemen vitamin B membantu meningkatkan hiperpigmentasi dan jerawat.

4. Aromaterapi untuk menghilangkan stres

Salah satu faktor utama yang dapat membahayakan kulit adalah stres. Anda bisa sedikit mengurangi stres dalam kehidupan sehari-hari dengan memilih aromaterapi. Nyalakan lilin dengan wewangian untuk relaksasi, seperti lavender. Ini akan membantu mengurangi kecemasan dan membuat suasana hati lebih baik.

5. Jaga agar tubuh tetap terhidrasi

Hal umum yang selalu disarankan untuk menjaga kesehatan kulit adalah minum banyak air. Menjaga tubuh Anda tetap terhidrasi membantu mengeluarkan racun yang kemudian akan menghasilkan kulit yang bersih.

Iklan

Berita Selanjutnya




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


6 Tanda Tubuh Kekurangan Probiotik

1 hari lalu

Ilustrasi kanker usus besar. shutterstock
6 Tanda Tubuh Kekurangan Probiotik

Menurut sebuah studi, probiotik dapat membantu mengembalikan keseimbangan mikrobiota usus dalam tubuh.


Yang Perlu Dipahami soal Melatonin dan Dosis yang Dianjurkan

2 hari lalu

Wanita mengalami susah tidur atau insomnia. Freepik.com/Jcomp
Yang Perlu Dipahami soal Melatonin dan Dosis yang Dianjurkan

Kebanyakan penderita insomnia dan gangguan tidur memilih suplemen seperti melatonin untuk mengatasinya. Seberapa ampuhkah?


Mengapa Sering Mengeluh Dapat Membahayakan Kesehatan?

2 hari lalu

Ilustrasi pria di tempat kerja. lovebscott.com
Mengapa Sering Mengeluh Dapat Membahayakan Kesehatan?

Meskipun dapat menurunkan suasana hati dan kebahagiaan, mengeluh juga dapat berdampak besar pada fungsi otak dan tubuh.


Mengenal Asam Hialuronat yang Terkandung Dalam Krim Kulit

3 hari lalu

Ilustrasi kosmetik mengandung Asam Hialuronat. shutterstock.com
Mengenal Asam Hialuronat yang Terkandung Dalam Krim Kulit

Asam hialuronat merupakan bahan aktif yang terkenal tidak hanya untuk kosmetik topikal, tetapi juga juga untuk disuntukkan secara langsung pada tubuh.


Apa Itu Tummy Time dan Manfaatnya bagi Bayi?

4 hari lalu

Ilustrasi bayi bermain teether. shutterstock.com
Apa Itu Tummy Time dan Manfaatnya bagi Bayi?

Tummy time adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan waktu yang bayi habiskan dalam posisi tengkurap.


Mengenal Quinoa Salah Satu Makanan Sehat Bebas Gluten

5 hari lalu

Quinoa. Pixabay.com/Evita Ochel
Mengenal Quinoa Salah Satu Makanan Sehat Bebas Gluten

Quinoa dikenal dapat menjadi pengganti asupan karbohidrat. Berikut manfaat quinoa yang dapat mencegah seseorang alami kerusakan jantung. Ini alasannya


Manfaat Penggunaan Madu untuk Kulit Wajah

6 hari lalu

Ilustrasi madu. shutterstock.com
Manfaat Penggunaan Madu untuk Kulit Wajah

Kandungan antioksidan dalam madu membantu melawan kerusakan akibat radikal bebas dan penuaan dini.


Kurang Tidur Dapat Berdampak Negatif bagi Kesehatan Otak, Ini Penjelasannya

7 hari lalu

Ilustrasi wanita kurang tidur. Freepik.com/Benzoix
Kurang Tidur Dapat Berdampak Negatif bagi Kesehatan Otak, Ini Penjelasannya

Kurang tidur mengganggu kemampuan seseorang untuk fokus secara efisien dan mengingat memori.


5 Penyebab Seseorang Bangun Tidur Lebih Cepat Seiring Bertambahnya Usia

8 hari lalu

Ilustrasi wanita alami kepala pusing saat bangun tidur. Foto: Freepik.com/Jcomp
5 Penyebab Seseorang Bangun Tidur Lebih Cepat Seiring Bertambahnya Usia

Sebuah penelitian menunjukan bahwa proses penuaan alami bisa mempengaruhi pola tidur karena otak menjadi kurang responsif seiring bertambahnya usia.


Gejala Psoriasis, Ruam dan Kulit Bersisik

10 hari lalu

Ilustrasi kulit gatal (Pixabay.com)
Gejala Psoriasis, Ruam dan Kulit Bersisik

Psoriasis atau kulit mengerisik ditandai pembentukan ruam merah