Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kolaborasi dengan Hana Tajima, Uniqlo Rilis Koleksi Modest Wear

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Uniqlo berkolaborasi dengan desainer Hana Tajima merilis koleksi modest wear untuk fall / winter 2020 (Instagram/@hntaj)
Uniqlo berkolaborasi dengan desainer Hana Tajima merilis koleksi modest wear untuk fall / winter 2020 (Instagram/@hntaj)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perancang dan hijaber asal Inggris Hana Tajima kembali berkolaborasi dengan merek pakaian Jepang Uniqlo. Dalam koleksi Fall/Winter 2020 Hana menyuguhkan busana dengan desain yang ditujukan agar pemakainya bisa mengekspresikan diri secara lebih baik.

Koleksi ini mengekspresikan aneka ragam budaya dunia lewat busana elegan yang bisa dikenakan siapa pun, desain universal yang fokus pada detil dan kenyamanan.

"Wanita tiap harinya memilih pakaian yang dapat memperlihatkan sisi unik mereka, serta menjadikan mereka tampil segar dan nyaman sepanjang hari," demikian tertulis dalam keterangan resmi Uniqlo, Jumat, 24 Juli 2020. 

"Selain nyaman dan mudah bergerak, pakaian yang memberikan tampilan santai dapat meningkatkan rasa percaya diri dan akan terasa jauh lebih baik."

Uniqlo berkolaborasi dengan desainer Hana Tajima merilis koleksi modest wear Fall/Winter 2020. (Instagram/@uniqlo)

Busana dari Hana Tajima ini bisa dipakai oleh pengguna kerudung atau perempuan yang suka tampilan modest.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Blus panjang berpotongan longgar hingga rok dan nyaman didominasi warna netral tanpa motif, atau hiasan pola daun dan rumput jadi pemanis.

Uniqlo juga masih menjalin kerja sama dengan ikon mode global Ines de la Fressange.

Kali ini inspirasinya diambil dari sosok yang melambangkan kebebasan dan kemerdekaan perempuan era 1970-an. Jane Birkin, Ali MacGraw dan Diane Keaton jadi panutan mode dan lambang kebebasan perempuan pada dekade tersebut.

Gaya feminin yang chic ditonjolkan oleh Ines de la Fressange lewat gaun wrap dan blus berbahan sutera asli 100 persen.

Sentuhan budaya Bohemian 1970-an juga dapat dilihat lewat gaun bermotif polkadot dan paisley juga twist pleated skirt. Ada pula pakaian rajut yang dibuat dengan teknologi 3d Knit halus untuk koleksi musim dingin.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pilihan Tren Warna untuk Musim Panas 2024

12 hari lalu

ilustrasi fashion anak (pixabay.com)
Pilihan Tren Warna untuk Musim Panas 2024

Memilih pakaian dengan corak dan warna pada musim yang tepat dapat berdampak pada persepsi dalam hal gaya dan mode.


Koleksi Kolaborasi Uniqlo dan JW Anderson

21 hari lalu

Logo Uniqlo. Wikipedia
Koleksi Kolaborasi Uniqlo dan JW Anderson

Uniqlo akan meluncurkan koleksi Spring/Summer 2024 Uniqlo yang berkolaborasi dengan merek mode JW Anderson pada 19 April 2024


10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

25 hari lalu

Agar tampilan bukber makin stylish, berikut ini beberapa rekomendasi ide outfit untuk bukber yang bisa Anda coba. Tampilan jadi cantik.  Foto: Pinterest
10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

Agar tampilan bukber makin stylish, berikut ini beberapa rekomendasi ide outfit untuk bukber yang bisa Anda coba. Tampilan jadi cantik.


Kolaborasi Uniqlo dan Treasure, Terinspirasi dari Lagu-Lagu Grup K-Pop Ini

37 hari lalu

Grup K-pop Korea TREASURE menggunakan koleksi kolaborasi Uniqlo
Kolaborasi Uniqlo dan Treasure, Terinspirasi dari Lagu-Lagu Grup K-Pop Ini

Perusahaan ritel pakaian asal Jepang Uniqlo mengumumkan peluncuran T-shirt, UT Find Your Treasure


Tak Perlu Sembunyikan Diri Berhijab di Depan Orang Tuanya, Clara Shinta Bahagia

44 hari lalu

Clara Shinta dan ibunya. Foto; Instagram.
Tak Perlu Sembunyikan Diri Berhijab di Depan Orang Tuanya, Clara Shinta Bahagia

Clara Shinta mengaku berbahagia berkali lipat setelah mengetahui ibu dan ayahnya tetap menerimanya dengan hangat.


Mode Terbaru Koleksi Hermes Musim Gugur 2024

44 hari lalu

Koleksi Herms Womens Fall - Winter 2024. (ANTARA/Youtube-Herms)
Mode Terbaru Koleksi Hermes Musim Gugur 2024

Hermes memperkenalkan koleksi musim gugur


Kisah Pelaku UMKM Melihat Peluang di Negeri Jiran

44 hari lalu

Bisnis Hijab Mouva Ramaikan Pasar Malaysia dan Singapur/Mouva
Kisah Pelaku UMKM Melihat Peluang di Negeri Jiran

Simak kisah pelaku umkm yang berhasil melihat peluang bisnis hijab di Malaysia dan Singapura.


Empat Turis Vietnam di Jepang Curi 5.000-an Barang dari Uniqlo

7 Februari 2024

Perusahaan ritel global asal Jepang, Uniqlo mengumumkan akan membuka toko terbarunya di One District at Puri pada Jumat, 26 Mei 2023 pukul 06.00 WIB/Foto: Cantika/Ecka Pramita
Empat Turis Vietnam di Jepang Curi 5.000-an Barang dari Uniqlo

Empat turis dari Vietnam ditangkap polisi Jepang karena mencuri barang-barang dari Uniqlo dan toko lainnya. Kerugian ditaksir mencapai Rp 2 miliar.


Arya Wedakarna Dipecat dari DPD karena Dugaan Diskriminasi, Pernah Tolak Ustad Abdul Somad, Ini Profilnya

3 Februari 2024

Arya Wedakarna. Instagram
Arya Wedakarna Dipecat dari DPD karena Dugaan Diskriminasi, Pernah Tolak Ustad Abdul Somad, Ini Profilnya

Badan Kehormatan DPD RI resmi memecat Arya Wedakarna karena dugaan diskriminasi. Ini profil dan beberapa kontroversinya.


Kilas Balik Penetapan Hari Hijab Sedunia Setiap 1 Februari

2 Februari 2024

Ilustrasi perempuan berhijab/Foto: Freepik
Kilas Balik Penetapan Hari Hijab Sedunia Setiap 1 Februari

Setiap 1 Februari diperingati sebagai World Hijab Day (WHD) atau Hari Hijab Sedunia. Bagaimana kilas baliknya?