Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ketahui Perbedaan Laki-laki dan Perempuan dalam Mengelola Uang

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi perencanaan keuangan (pixabay.com)
Ilustrasi perencanaan keuangan (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Siapa yang lebih berhemat soal uang, laki-laki atau perempuan? Sebuah studi yang dilakukan di Amerika Serikat, para pria cenderung to the point dalam menentukan apa yang akan mereka beli atau dikenal dengan istilah targeted. Sementara, para perempuan lebih memilih the experience of choosing, yaitu membaca review para influencer sebelum menentukan beli barang atau tidak.

Perencana Keuangan Prita Hapsari Ghozie mengatakan, ada perbedaan cara mengelola uang antara laki-laki dan perempuan. Dia pun berkaca pada kebiasaan belanjanya dan suami.

"Aku lemah banget setiap melihat tas yang kece ala dokter Ji di drakor (drama Korea) A World of Married Couple, local product yang keren, hingga buku yang menarik," tulis Prita dalam akun Instagram-nya pada Sabtu, 20 Juni 2020.

Sementara suaminya hobi membeli benda koleksinya seperti mug, small toy car, hingga kartu basket. "Sulit sih untuk paham kenapa dia suka koleksi begituan yang nggak bisa dipakai juga. Tapi, ya sudahlah, tidak perlu memahami tapi cukup memaklumi," jelasnya.

Usai mengisahkan pengalaman pribadinya, Prita Ghozie menjabarkan empat perbedaan wanita dan pria saat mengelola uang

1. Motivasi Berinvestasi

Menurut penelitian di di Amerika Serikat diungkapkan laki-laki menganggap investasi sebagai kompetisi. "Itu seperti kompetisi antara dia, pengembalian investasi, dan juga temannya," kata Prita.

Sementara para perempuan jarang berkompetisi, tetapi lebih memilih untuk berkolaborasi. Sebab, perempuan memikirkan nasib dan kebahagiaan anak, orang tua bahkan teman.

"Implikasinya, para laki-laki cenderung ber-profil risiko agresif, sedangkan perempuan akan lebih konservatif," paparnya.

Baca: Pasangan Rahasiakan soal Keuangan? Ini yang Bisa Anda Lakukan

2. Tingkat Percaya Diri

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Director and Principal Consultant ZAP Finance ini, para pria cenderung merasa percaya diri dalam hal urusan keuangan, investasi, dan segala sesuatu yang berbau 'cuan' atau menguntungkan.

Sementara perempuan cenderung kurang percaya diri dan mudah khawatir. Itulah sebabnya para perempuan cenderung butuh teman untuk diskusi saat memutuskan.

3. Kejujuran Finansial

Siapa coba yang lebih banyak berbohong dalam hal keuangan? Rupanya hasil riset Ascent pada 2019 mengungkap bahwa 73 persen dari perempuan mengaku pernah sekali berbohong tentang keuangan. Sementara, sebanyak 67 persen pria mengaku melakukannya.

Prita juga menyarankan untuk menerapkan kejujuran finansial bagi pasangan yang sudah berumah tangga. "Jika sulit, coba cari tahu apa penyebabnya," imbaunya.

4. Pertimbangan Risiko

Sekitar 41 persen laki-laki mengatakan bahwa mereka bersedia mengambil risiko lebih besar untuk mendapatkan pengembalian investasi yang lebih baik. Sementara, hanya 22 persen perempuan yang mengatakan hal yang sama.

Tetapi uniknya, hasil studi di Amerika Serikat tersebut mengungkap bahwa kadang justru perempuan yang mendapatkan pengembalian investasi lebih tinggi dari portofolio investasinya.

"Artinya, cobalah mulai komunikasi tentang keuangan bersama pasangan. Bisa jadi, hasil perencanaan keuangan bersama agar lebih optimal," tulis Prita.

EKA WAHYU PRAMITA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jokowi Sudah Temui CEO Apple Tim Cook, Menlu Cina Wang Yi, dan Eks PM Inggris Tony Blair, Fokus Bahas Soal IKN

2 jam lalu

Bos Apple Tim Cook bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta, 17 April 2024. Foto: BPMI Setpres/Kris
Jokowi Sudah Temui CEO Apple Tim Cook, Menlu Cina Wang Yi, dan Eks PM Inggris Tony Blair, Fokus Bahas Soal IKN

Pekan ini menjadi hari sibuk Jokowi menemui CEO Apple Tim Cook, Menlu Cina Wang Yi, dan Eks PM Inggris Tony Blair. Apa hasil pertemuan bahas IKN itu


Di Forum APEC, ID FOOD Ungkap Peningkatan Akses Perempuan di Sektor Pangan Melalui Digitalisasi

1 hari lalu

Direktur ID FOOD Bernadetta Raras saat menjadi pembicara di Asia Pacific Economic Cooperation (APEC) Workshop on Promoting Women Economic Empowermen Across Agri-Food Chain di Hanoi, Vietnam, 16 April 2024. (ID FOOD)
Di Forum APEC, ID FOOD Ungkap Peningkatan Akses Perempuan di Sektor Pangan Melalui Digitalisasi

APEC Workshop ini diikuti oleh para delegasi negara di kawasan Asia Pacifik.


Luhut Beberkan Rencana Investasi Besar Apple di RI: Minat di IKN, Bali hingga Solo

1 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan dalam kunjungannya ke Washington DC antara lain bertemu dengan Utusan Khusus Presiden AS untuk iklim John Kerry, Presiden World Bank David Malpass, Penasihat Keamanan Nasional AS Jake Sullivan, dan Managing Director International Monetary Fund (IMF) Kristalina Georgieva. Ia juga bertemu dengan pimpinan sejumlah perusahaan AS seperti Apple, Tesla, Starlink, dan Chevron. Pertemuan itu di antaranya membahas isu lingkungan hingga investasi. Instagram
Luhut Beberkan Rencana Investasi Besar Apple di RI: Minat di IKN, Bali hingga Solo

Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan rencana investasi perusahaan raksasa Apple di Indonesia dalam jumlah besar.


Imbas Israel Serang Balik Iran, Rupiah Makin Keok

1 hari lalu

Karyawan menunjukkan uang pecahan 100 dolar Amerika di penukaran mata uang asing di Jakarta, Selasa 16 April 2024, Nilai tukar rupiah tercatat melemah hingga menembus level Rp16.200 per dolar Amerika Serikat (AS) setelah libur Lebaran 2024. Kepala Departemen Pengelolaan Moneter dan Aset Sekuritas Bank Indonesia (BI) Edi Susianto menyampaikan bahwa pelemahan nilai tukar rupiah terjadi seiring dengan adanya sejumlah perkembangan global saat libur Lebaran. TEMPO/Tony Hartawan
Imbas Israel Serang Balik Iran, Rupiah Makin Keok

Selain terhadap nilai tukar rupiah, gejolak konflik ini juga berefek pada harga emas dan minyak dunia.


Otoritas Jasa Keuangan Blokir 5 Ribu Rekening Ditengarai Terlibat Judi Online

1 hari lalu

Ilustrasi judi online.
Otoritas Jasa Keuangan Blokir 5 Ribu Rekening Ditengarai Terlibat Judi Online

OJK menjelaskan perputaran uang judi online selama ini ada yang tidak dilakukan di dalam negeri atau lintas batas.


Tony Blair Temui Jokowi, Bahas Rencana Investasi Energi di IKN

2 hari lalu

Mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair menemui Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis, 18 April 2024. Blair sebelumnya diminta Jokowi membantu mempromosikan IKN ke dunia internasional. Tony Blair menyebut pemerintah dapat melakukan promosi ke beberapa negara lain seperti pemerintah Persatuan Emirat Arab (PEA) dan Republik Rakyat Tiongkok (RRT), serta sejumlah perusahaan asing di kawasan Asia untuk berinvestasi di IKN. TEMPO/Subekti.
Tony Blair Temui Jokowi, Bahas Rencana Investasi Energi di IKN

Jokowi dan Tony Blair mengadakan pertemuan di Istana Kepresidenan hari ini.


Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

2 hari lalu

Ilustrasi pinjaman online. Freepik
Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas Pasti) memblokir 537 pinjaman online atau pinjol ilegal dan 48 konten penawaran pinjaman pribadi (pinpri) sepanjang Februari hingga Maret 2024.


Indonesia dan Cina akan Perkuat Investasi Pembangunan Infrastruktur hingga Ketahanan Pangan

2 hari lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi dan Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi saat konferensi pers di gedung Kementerian Luar Negeri, Jakarta Pusat pada Kamis, 18 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Indonesia dan Cina akan Perkuat Investasi Pembangunan Infrastruktur hingga Ketahanan Pangan

Indonesia dan Cina akan memperkuat kerja sama ekonomi di berbagai bidang, termasuk investasi.


Jokowi dan Tony Blair Bahas Investasi Solar Panel IKN hingga Digitalisasi

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi bertemu dengan mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair di Istana Kepresidenan Bogor, Selasa, 8 Maret 2022 (Sumber: YouTube Sekretariat Presiden)
Jokowi dan Tony Blair Bahas Investasi Solar Panel IKN hingga Digitalisasi

Presiden Jokowi dan mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair membahas investasi dan digitalisasi dalam pertemuan selama satu jam di Istana.


Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

2 hari lalu

Bos Apple Tim Cook bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta, 17 April 2024. Foto: BPMI Setpres/Kris
Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

Selain CEO Apple Tim Cook, Jokowi tercatat beberapa kali pernah bertemu dengan bos-bos perusahaan dunia. Berikut daftarnya: