Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jahe dan Kunyit Cegah Infeksi Virus dan Bakteri, Ini Syaratnya

Reporter

Editor

Mila Novita

image-gnews
Ilustrasi jahe. Boldsky.com
Ilustrasi jahe. Boldsky.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jahe, kunyit, dan temulawak tambah populer sejak pandemi Covid-19. Tanaman empon-empon itu dianggap dapat mencegah infeksi virus. 

Dokter spesialis gizi klinik RS Pondok Indah Bintaro Jaya Diana Felicia Suganda mengatakan jahe memang efektif untuk meningkatkan imunitas atau kekebalan tubuh. Jika kekebalan tubuh baik, infeksi virus akan menjauh. Namun, sifat jahe, kunyit, temulawak dan beragam rempah lain hanya sebagai pelengkap bukan makanan utama.

Untuk itu, masyarakat diharapkan tetap menjaga konsumsi gizi harian agar terpenuhi.

"Jahe memiliki antioksidan kuat untuk meningkatkan kekebalan tubuh, mengurangi peradangan dan zat aktifnya dapat menurunkan infeksi dan menghambat pertumbuhan berbagai jenis bakteri," ujar Diana dalam bincang-bincang virtual, Rabu, 10 Juni 2020.

"Jahe boleh dikonsumsi untuk tambahan, bisa dimasak sebagai bumbu atau minuman tapi utamanya tetap harus asupan gizi seimbang," lanjut Diana.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Diana mengatakan pola makan gizi seimbang adalah yang paling utama untuk meningkatkan imunitas seseorang. Jika kebutuhan gizi harian sudah terpenuhi, maka daya tahan tubuh secara otomatis menjadi besar.

"Jangan sampai anaknya dicekokin empon-empon tiap hari, dipaksa minum tapi dia melupakan makanan utamanya," kata Diana.

"Jangan sampai Anda mendewakan bahan makanan, tetap makanan utama yang baik. Empon-empon dan jamu-jamuan sebagai tambahan dan pastikan ini alami, tidak yang kemasan dan berbentuk sachet," ia menambahkan.

ANTARA

Iklan

Berita Selanjutnya




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Yang Perlu Diketahui soal Virus Nipah yang Belakangan Mewabah di India

5 hari lalu

Anggota tim medis dari Kozhikode Medical College membawa sampel buah pinang dan jambu biji untuk melakukan tes virus Nipah di desa Maruthonkara di distrik Kozhikode, Kerala, India, 13 September 2023. REUTERS/Stringer
Yang Perlu Diketahui soal Virus Nipah yang Belakangan Mewabah di India

Virus Nipah (NiV) merupakan virus zoonosis atau virus yang dapat menyebar antara hewan dan manusia.


6 Cara Penanganan Sakit Pneumonia di Rumah

6 hari lalu

Ilustrasi pneumonia. shutterstock.com
6 Cara Penanganan Sakit Pneumonia di Rumah

Tidak bisa dianggap ringan, pneumonia menjadi infeksi paru-paru yang dapat mengalami komplikasi penyakit lainnya. Begini penanganannya di rumah.


6 Bahan Makanan yang Mengandung Prebiotik Tinggi

6 hari lalu

Ilustrasi jahe. Freepik.com
6 Bahan Makanan yang Mengandung Prebiotik Tinggi

Bawang, pisang, jahe, gandum, almond dan asparagus adalah beberapa bahan makanan yang kaya prebiotik.


Bedah Kunyit: Kandungan Senyawa hingga Manfaatnya

10 hari lalu

Ilustrasi Kunyit. shutterstock.com
Bedah Kunyit: Kandungan Senyawa hingga Manfaatnya

Kunyit salah satu tanaman obat yang paling banyak digunakan karena mengandung beberapa khasiat farmakologi.


Benarkah Kunyit Cocok untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh?

11 hari lalu

Ilustrasi kunyit. Pixabay
Benarkah Kunyit Cocok untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh?

Kunyit sering dianggap cocok untuk meningkatkan daya tahan tubuh karena mengandung senyawa aktif kurkumin.


Penjual Jamu Ditemukan Tewas Membusuk di Warungnya di Bekasi

17 hari lalu

Ilustrasi tewas atau jenazah atau jasad. shutterstock.com
Penjual Jamu Ditemukan Tewas Membusuk di Warungnya di Bekasi

Penjual jamu ditemukan tewas di warungnya di Kampung Selang Bulak, Cibitung, Kabupaten Bekasi, Rabu pagi, 6 September 2023.


Ahli Gizi Sarankan Ginseng untuk Turunkan Kolesterol, Apa Lagi?

21 hari lalu

Ilustrasi ginseng. Pixabay.com/markroad1230
Ahli Gizi Sarankan Ginseng untuk Turunkan Kolesterol, Apa Lagi?

Ahli gizi menyebut lima macam bahan alami yang bisa membantu menurunkan kadar kolesterol jahat, termasuk ginseng dan jahe.


Waspada Varian Pirola, Varian Covid-19 dengan Mutasi Lebih Besar Daripada Omicron

22 hari lalu

Ilustrasi virus corona atau Covid-19. REUTERS
Waspada Varian Pirola, Varian Covid-19 dengan Mutasi Lebih Besar Daripada Omicron

Pada beberapa minggu terakhir, varian Covid-19 baru yang disebut varian Pirola muncul. Berikut beberapa hal yang perlu diwaspadai.


10 Macam Bumbu Dapur Lengkap dengan Rasa dan Kegunaannya

25 hari lalu

Bumbu dapur khas untuk memasak aneka kuliner Aceh dirias untuk menjadi objek foto para fotografer yang mengikuti lomba foto di Museum Aceh, Banda Aceh 15 Mei 2017. TEMPO/ADI WARSIDI
10 Macam Bumbu Dapur Lengkap dengan Rasa dan Kegunaannya

Deretan bumbu dapur andalan yang membuat makanan tradisional terasa lezat


5 Bahan Alami Untuk Mengobati ISPA Akibat Polusi Udara

26 hari lalu

Dokter memeriksa pasien anak dengan gejala batuk dan sesak di Poli Batuk dan infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) di Puskesmas Kecamatan Mampang Prapatan, Jakarta, Rabu, 23 Agustus 2023. Angka tersebut meningkat sekitar 50 persen dari biasanya yang hanya berjumlah 30-40 orang. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
5 Bahan Alami Untuk Mengobati ISPA Akibat Polusi Udara

Polusi udara dikhawatirkan membuat ISPA merebak di masyarakat