Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cut Meyriska Maternity Shoot, Temanya Malaikat Penjaga

image-gnews
Cut Meyriska dan Roger Danuarta melakukan maternity shoot. Instagram.com/@cutrartumeyriska Fotografer: @fdphotography90
Cut Meyriska dan Roger Danuarta melakukan maternity shoot. Instagram.com/@cutrartumeyriska Fotografer: @fdphotography90
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kehamilan Cut Meyriska kini telah memasuki trimester ketiga, artinya tinggal hitungan bulan lagi akan melahirkan. Seperti pasangan lainnya, pasangan yang menikah pada 17 Agustus 2019 ini mengabadikan momen kehamilan buat hati pertamanya dengan maternity shoot atau pemotretan kehamilan bersama FD Photography.

Dalam unggahan Instagram-nya, Cut Meyriskan mengunggah foto berdua dengan Roger Danuarta, bernuansa putih yang merepresentasikan suci dan bersih. "My Guardian Angle," tulis Cut Meyriska dalam keterangan fotonya, Selasa 9 Juni 2020

Perempuan kelahiran 26 Mei 1993 ini tampil bak malaikat penjaga, berkat bantuan stylist Belly Iverzon. Representasi itu diwujudkan melalui gaun putih rancangan Jacob William dengan detail geometris dan aksen bulu di bagian dada, yang dilengkapi sayap di lengan seperti malaikat.

Penampilan Cut Meyriska semakin anggun dan bersahaja dengan styling hijab oleh Nunisa Art dan headpiece rancangan Morpachio. Ada cerita tersendiri mengenai headpiece yang dirancang oleh Ikie dari Morpachio. 

"Nama headpicenya sendiri ialah Blessing yang memiliki makna berkah. Saya berharap sang pemakai headpiece tersebut, dipenuhi berkah yang melimpah dan dapat menjadi berkah bagi sesamanya," ucap Ikie saat dihubungi Tempo.co, Selasa 9 Juni 2020.

Motif ukiran yang bersifat elegan dan warna champagne gold yang memberikan kesan angelic menjadi karakter utama dari headpiece ini. Meski terlihat besar, headpiece ini nyaman dikenakan karena material yang dipilih bersifat ringan dan elastis, serta dilengkapi dengan material crystal yang menambahkan kesan mewah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Ikie, perpaduan hijab dengan headpiece perlu diperhatikan keselarasannya, karena bagian kepala adalah kemuliaan kita. "Sebuah kehormatan bagi saya untuk bisa memperindah bagian kepala," ucapnya.

Dalam foto tersebut tampak Cut Meyriska duduk, sementara Roger Danuarta duduk di bawah sambil mengecup tangan istri tercinta. Aktris sinetron Catatan Hati Seorang Istri ini tampil dengan makeup natural, hanya tampak sedikit bold di bagian mata, namun pulasan lipstik warna nude glossy.

Sementara itu, melalui kanal YouTube Roger Chika, Minggu 7 Juni 2020 pasangan ini juga mengumumkan jenis kelamin buah hati mereka. Kodenya kalau laki-laki balon biru, sementara perempuan balon warna pink. Roger mengatakan apapun jenis kelaminnya yang penting sehat.

Impian Roger Danuarata yang mendambakan anak laki-laki sejak kehamilan Cut Meyriska itu akhirnya terwujud. "Anak pertama sesuai keinginan gue. So happy dan alhamdulillah banget," ucap Roger.

Roger Danuarta dikatakan sangat menginginkan anak laki-laki, sementara Cut Meyriska ingin anak perempuan. Walau demikian, Cut Meyriska mengaku bahagia dan mengucapkan selamat untuk Roger.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Penelitian: Wanita yang Alami Komplikasi Kehamilan Berisiko Terkena Penyakit Jantung

4 hari lalu

Ilustrasi kehamilan. Freepik.com
Hasil Penelitian: Wanita yang Alami Komplikasi Kehamilan Berisiko Terkena Penyakit Jantung

Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa wanita yang mengalami komplikasi saat menjalani kehamilan cenderung memiliki risiko terkena penyakit jantung.


Keguguran 3 Kali, Olivia dan Denny Sumargo Akhirnya akan Sambut Anak Pertama

9 hari lalu

Denny Sumargo dan Olivia Allan di Times Square, New York. Foto: Instagram/@sumargodenny.
Keguguran 3 Kali, Olivia dan Denny Sumargo Akhirnya akan Sambut Anak Pertama

Olivia Allan menceritakan perjuangannya mendapatkan anak hingga sempat menolak ditemani Denny Sumargo di dokter.


Nutrisi yang Perlu Diperhatikan Ibu Hamil yang Berpuasa

14 hari lalu

Ibu hamil memerlukan asupan makanan bergizi agar janin yang dikandung tumbuh sehat. (Canva)
Nutrisi yang Perlu Diperhatikan Ibu Hamil yang Berpuasa

Ginekolog mengingatkan ibu hamil untuk memperhatikan kandungan gizi ketika memutuskan berpuasa demi kesehatan diri dan janin.


Tambahan Asam Folat pada Garam Dapat Cegah Cacat Bawaan

16 hari lalu

Ilustrasi menaburkan garam. shutterstock.com
Tambahan Asam Folat pada Garam Dapat Cegah Cacat Bawaan

Melengkapi garam meja dengan asam folat menjadi strategi diet baru untuk lebih melindungi terhadap cacat bawaan.


Halle Bailey Menangis Ungkap Alasan Merahasiakan Kehamilannya

20 hari lalu

Halle Bailey menghadriri pemutaran perdana The Little Mermaid di Los Angeles, Amerika Serikat, Senin 8 Mei 2023. Foto: Instagram/@disney
Halle Bailey Menangis Ungkap Alasan Merahasiakan Kehamilannya

Halle Bailey menangis saat menjelaskan alasan dia memilih merahasiakan kehamilannya dari publik.


Spesialis Kandungan Ungkap Dampak Endometriosis pada Kehamilan

20 hari lalu

Harapan Baru Penderita Endometriosis
Spesialis Kandungan Ungkap Dampak Endometriosis pada Kehamilan

Dokter kandungan menjelaskan endometriosis dapat menimbulkan konsekuensi pada proses kehamilan. Apa saja yang perlu diwaspadai?


Manfaat Madu bagi Ibu Hamil

33 hari lalu

Ilustrasi madu. shutterstock.com
Manfaat Madu bagi Ibu Hamil

Madu merupakan salah satu pilihan bahan alami yang sering dipertimbangkan untuk dikonsumsi bagi ibu hamil.


Dokter Ingatkan 3 Bahaya Hipertensi pada Ibu Hamil

36 hari lalu

Ilustrasi hamil bermasalah. shutterstock.com
Dokter Ingatkan 3 Bahaya Hipertensi pada Ibu Hamil

Hipertensi merupakan salah satu penyebab kematian ibu hamil tertinggi selain pendarahan dan infeksi. Ini tiga bahayanya menurut dokter.


Kabar Bahagia Joshua Suherman dan Clairine Clay Umumkan Kehamilan Anak Pertama

47 hari lalu

Joshua Suherman dan Clairine Clay. Instagram.com/@joshuasuherman
Kabar Bahagia Joshua Suherman dan Clairine Clay Umumkan Kehamilan Anak Pertama

Joshua Suherman dan Clairine Clay sempat menunda memiliki anak di awal pernikahan


Bukan Hanya Pil, Kenali 7 Jenis Alat Kontrasepsi KB

50 hari lalu

Pemasangan alat kontrasepsi implan (ilustrasi)
Bukan Hanya Pil, Kenali 7 Jenis Alat Kontrasepsi KB

Alat kontrasepsi atau pencegah kehamilan beragam jenisnya, berikut adalah 7 di antaranya.