Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gaya Profesional Dahyun Twice Jadi Pembaca Berita Cuaca

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Dahyun Twice jadi pembaca berita cuaca di saluran televisi JTBC. (Youtube)
Dahyun Twice jadi pembaca berita cuaca di saluran televisi JTBC. (Youtube)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDahyun Twice menjadi penyiar cuaca selama hari. Pada tanggal 2 Juni, Dahyun tampil spesial sebagai penyiar cuaca di berita pagi JTBC. Ketika ditanya tentang bagaimana dia merasa bersiap-siap di pagi hari untuk berlatih untuk posisi barunya, personel grup K-Pop perempuan Twice mengakui bahwa dia sangat gugup.

Dahyun Twice terlihat profesional mengenal blouse putih panjang dengan model pussy bow, yang dimasukkan ke dalam celana panjang berwarna dusty pink. Rambut panjangnya dibiarkan tergerai, menyampir di sisi kanan depan. Makeup-nya terlihat flawless dengan lipstik berwarna merah kecokelatan.

Dahyun Twice jadi pembaca berita cuaca di saluran televisi JTBC. (Youtube/Soompi)

Namun, Dahyun Twice menyelesaikan pekerjaan seperti seorang profesional, melaporkan cuaca berdasarkan wilayah dan berbagi tips bermanfaat, seperti dilansir dari laman Soompi. Misalnya dia memberikan tips "Pastikan untuk menyiapkan payung," dan, "Sebaiknya pergi bekerja dengan berpakaian ringan."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu, dia juga mengingatkan untuk tetap menggunakan masker di tengah pandemi ini. "Mungkin tidak nyaman untuk memakai masker wajah dalam cuaca panas ini, tapi tolong pakai masker Anda bahkan jika itu tidak nyaman," ujar Dahyun Twice.

Dahyun dan grup K-Pop perempuannya Twice baru-baru ini kembali ke industry musik dengan album mini ke sembilan. Single terbarunya berjudul More & More telah melambung tinggi di puncak tangga-tangga lagu utama.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Peringatan Dini Cuaca BMKG, Simak Sebaran Wilayah Berpotensi Hujan Lebat Hari Ini

14 jam lalu

Ilustrasi Cuaca DKI Jakarta yang berawan. Tempo/Tony Hartawan
Peringatan Dini Cuaca BMKG, Simak Sebaran Wilayah Berpotensi Hujan Lebat Hari Ini

Dalam peringatan dini cuaca BMKG 28-30 Maret 2023 tampak daftar wilayah berpotensi hujan lebat terus berkurang dari hari ke hari.


Khawatir Terimbas Cuaca Buruk, Yogya Gelar Sidak Serentak Pantau Stok Pangan Menjelang Lebaran

2 hari lalu

Wisatawan mancanegara menyambangi Pasar Beringharjo Yogyakarta. (Dok. Istimewa)
Khawatir Terimbas Cuaca Buruk, Yogya Gelar Sidak Serentak Pantau Stok Pangan Menjelang Lebaran

Kekhawatiran kurangnya stok pangan pada masa libur Lebaran 2024 sempat muncul akibat kondisi cuaca buruk.


Mina TWICE Menapaki 27 Tahun, Berawal dari Pertemuan Staf JYP Entertainment di Mall

5 hari lalu

Mina TWICE. Foto: Instagram/@mina_sr_my
Mina TWICE Menapaki 27 Tahun, Berawal dari Pertemuan Staf JYP Entertainment di Mall

Lahir pada 24 Maret 1997, di San Antonio, Texas, Mina TWICE lalu pindah ke Kobe, Jepang, saat masih balita. Perjalanan ketenaran dimulainya pada 2013.


Kemarau Mundur, Libur Lebaran di Yogyakarta Diprediksi Masih Masuk Musim Hujan

8 hari lalu

Wisatawan menyambangi kawasan Kaliurang Park Sleman Sabtu (30/12). Tempo/Pribadi Wicaksono
Kemarau Mundur, Libur Lebaran di Yogyakarta Diprediksi Masih Masuk Musim Hujan

Meskipun akhir Maret ini hujan mulai terasa jarang turun di Yogyakarta, namun musim kemarau diprediksi mundur untuk wilayah itu.


Awan Hujan Minim, Kondisi Perairan Selatan Yogyakarta Juga Diprediksi Lebih Ramah Pekan Ini

9 hari lalu

Gunung Merapi di Yogyakarta. Dok. BPPTKG Yogyakarta.
Awan Hujan Minim, Kondisi Perairan Selatan Yogyakarta Juga Diprediksi Lebih Ramah Pekan Ini

Wisatawan yang berencana melancong ke Yogyakarta pekan ini diprediksi dapat menikmati kondisi cuaca yang lebih cerah dibanding pekan lalu.


Empat Kebijakan Badan Meteorologi Dunia Diadopsi 94 Negara, Apa Saja?

10 hari lalu

Siklon Tropis Megan (BMKG)
Empat Kebijakan Badan Meteorologi Dunia Diadopsi 94 Negara, Apa Saja?

Sebanyak 94 negara peserta salah satu forum meteorologi dunia, SERCOM Ke-3, mengadopsi empat kebijakan terkait layanan cuaca dan iklim.


Melemah, Begini Pengaruh Bibit dan Siklon Tropis untuk Cuaca di Indonesia Hari Ini

10 hari lalu

Ilustrasi Siklon Tropis. bmkg.go.id
Melemah, Begini Pengaruh Bibit dan Siklon Tropis untuk Cuaca di Indonesia Hari Ini

Di Pulau Jawa, Banten dan Jawa Timur saja yang berpotensi hujan lebat hari ini. Simak prediksi cuaca dari BMKG selengkapnya.


BMKG Prakirakan Cuaca Jakarta Cerah Berawan Hingga Malam, Suhu 25-30 Derajat Celcius

11 hari lalu

Ilustrasi Cuaca DKI Jakarta yang berawan. Tempo/Tony Hartawan
BMKG Prakirakan Cuaca Jakarta Cerah Berawan Hingga Malam, Suhu 25-30 Derajat Celcius

Seluruh wilayah DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu diprakirakan cerah berawan pada pagi hari.


BMKG Jawa Barat: Cuaca Sepekan ke Depan Masih Terdampak Bibit Siklon

11 hari lalu

Deteksi Potensi Bibit Siklon Tropis di Samudra Hindia Selatan Jawa-Nusa Tenggara. bmkg.go.id
BMKG Jawa Barat: Cuaca Sepekan ke Depan Masih Terdampak Bibit Siklon

Menurut BMKG Jawa Barat, Bogor setiap hari berpotensi hujan disertai petir dan angin kencang kecuali Rabu.


Mendag Zulkifli Hasan Sebut Alasan Cabai Mahal: Pertanian Indonesia Masih Tergantung Cuaca

12 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan berbicara dengan pedagang saat meninjau harga sembako di Pasar Jaya Cibubur, Jakarta Timur, Kamis 16 Juni 2022. Dalam inspeksi dadakan kali ini Zulkifli Hasan meninjau harga bahan pangan seperti beras, minyak kemasan, minyak curah, daging, dan cabai yang mengalami kenaikan. Tempo/Muhammad Syauqi Amrullah
Mendag Zulkifli Hasan Sebut Alasan Cabai Mahal: Pertanian Indonesia Masih Tergantung Cuaca

Zulkifli Hasan mengatakan RI harus mengembangkan pertanian terutama cabai yang tidak terpengaruh dengan cuaca.