Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Whulandary Herman Jaga Tradisi Minang saat Lebaran di Malaysia

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Whulandary Herman. Instagram.com/@whulandary
Whulandary Herman. Instagram.com/@whulandary
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Beberapa selebriti mengunggah momen Lebaran di Instagram. Salah satunya Whulandary Herman, yang merayakan Lebaran di Malaysia di tengah lockdown atau karantina wilayah di masa pandemi Covid-19. Whulandary membagikan dua foto bersama suami dan anaknya.

Foto pertama menunjukkan Whulandary bersama suami, Nik Ibrahim, dan putra mereka, Nik Zayn Nik Ibrahim, tersenyum melihat kamera. Sementara di foto kedua, model berusia 30 tahun itu berpose dengan suami tercinta yang membawa rantang warna putih tiga susun.

Rantang tersebut berisi masakannya yang sengaja dibawa Whulandary saat Lebaran ke rumah mertua. Suaminya sempat bertanya mengapa membawa makanan dari rumah, sebab di rumah ibunya juga disajikan hidangan Lebaran. Puteri Indonesia 2013 itu menjelaskan bahwa membawa rantang itu bagian dari tradisi Minang yang dikenal dengan istilah 'manjalang mintuo' atau mengunjungi mertua.

(Paling kanan) Whulandary Herman bersama suami, Nik Ibrahim, dan putra mereka, Nik Zayn Nik Ibrahim, saat merayakan Idul Fitri 1441 H pada Ahad, 24 Mei 2020. Instagram.com/@whulandary

"Dan aku juga mesti menjelaskan ke mertua ku karena beliau tampak kaget dengan kedatangan si rantang ini. Nah ini adalah tradisi turun temurun orang Minang istilahnya 'manjalang Mintuo' bukan hanya datang ke rumah dan saling maaf-bermaafan, tetapi disertai juga dengan membawa rantang yang berisi bermacam masakan buatan sendiri. Makanan tersebut akan dihidangkan dan dimakan bersama-sama," tulisnya di keterangan foto Instagram pada Ahad, 24 Mei 2020. Sang mertua pun menyukai makasan yang dibawanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Whulandary Herman, tradisi 'manjalang mintuo' itu dilakukan saat memasuki Ramadan dan Lebaran. Ia sudah diajarkan tradisi itu secara turun-temurun di keluarga. "Terima kasih untuk ibu dan almarhum nenek ku yang biasa mendidik dan membesarkan aku dengan budaya minang yang sangat kental, dan mengingatkan ku terus tentang di mana bumi dipijak, di situ langit dijunjung," ungkapnya.

Whulandary Herman menetap di Malaysia sejak menikah dengan Nik Ibrahim pada 10 Februari 2018. Ia kerap membagikan kegiatannya menjadi ibu rumah tangga lewat unggahan Instagram. Mulai dari memasak, mencuci, menyetrika pakaian hingga mengasuh putranya yang lahir pada 19 Juni 2019.

SILVY RIANA PUTRI

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BCA Siapkan 68,8 Triliun menjelang Lebaran

4 jam lalu

BCA Siapkan 68,8 Triliun menjelang Lebaran

Dana tunai untuk lebaran tahun ini naik 7 persen.


Terkini: Setelah 'Tuyul' dan Pertalite Dicampur Air Ada Apa Lagi di SPBU Pertamina?, KAI Operasikan KA Argo Bromo Anggrek New Generation

4 jam lalu

Ilustrasi SPBU Pertamina. ANTARA
Terkini: Setelah 'Tuyul' dan Pertalite Dicampur Air Ada Apa Lagi di SPBU Pertamina?, KAI Operasikan KA Argo Bromo Anggrek New Generation

Kecurangan di SPBU Pertamina kembali terungkap. Setelah switch dispenser untuk kurangi takaran yang disebut tuyul dan Pertalite dicampur air, kini....


KAI Operasikan KA Argo Bromo Anggrek dengan Kereta Eksekutif New Generation Mulai Hari Ini, Apa Saja Fasilitasnya?

6 jam lalu

Petugas PT Kereta Api Indonesia mengecek kelengkapan fasilitas di Gerbong Luxury 2 di Stasiun Kotabaru Malang, Jawa Timur, Sabtu 25 Mei 2019. Kereta Luxury 2 ini merupakan generasi terbaru kereta Luxury yang telah dirilis pada pertengahan 2018 lalu. Tahun lalu, kereta sleeper dirangkaikan pada kereta Argo Bromo Anggrek Luxury relasi Gambir-Surabaya Pasar Turi. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto
KAI Operasikan KA Argo Bromo Anggrek dengan Kereta Eksekutif New Generation Mulai Hari Ini, Apa Saja Fasilitasnya?

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI mengoperasikan KA Argo Bromo Anggrek relasi Gambir-Surabaya Pasarturi PP menggunakan kereta eksekutif New Generation mulai hari ini, Jumat, 29 Maret 2024.


Jasa Marga Menyongsong Idul Fitri 1445H dengan Kesiapan Optimal

6 jam lalu

Jasa Marga Menyongsong Idul Fitri 1445H dengan Kesiapan Optimal

PT Jasa Marga (Persero) Tbk mengadakan acara Kick Off Tim Satuan Tugas (Satgas) Jasa Marga Siaga Hari Raya Idul Fitri 1445H/Tahun 2024


Kadin: Potensi Perputaran Uang Selama Libur Lebaran Capai Rp 157,3 Triliun

7 jam lalu

Ilustrasi uang rupiah. Shutterstock
Kadin: Potensi Perputaran Uang Selama Libur Lebaran Capai Rp 157,3 Triliun

Kadin Indonesia memprediksi adanya kenaikan perputaran uang selama libur Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran 2024 dibandingkan tahun lalu.


6,8 Juta Kendaraan Akan Melintas pada Arus Mudik Lebaran, Astra Infra Beberkan Langkah Antisipasinya

11 jam lalu

Foto udara kendaraan berjalan satu arah menuju Cikampek di Tol Cikopo-Palimanan, Jawa Barat, Kamis, 27 April 2023. Pada arus balik Lebaran 2023, Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri masih akan memperpanjang skema rekayasa lalu lintas satu arah di km 414 Tol Kalikangkung hingga km 72 Tol Cikampek hingga Kamis, 27 April 2023 pukul 24.00 WIB. ANTARA/Rivan Awal Lingga
6,8 Juta Kendaraan Akan Melintas pada Arus Mudik Lebaran, Astra Infra Beberkan Langkah Antisipasinya

Astra Infra mengantisipasi lonjakan pemudik Lebaran tahun ini yang diperkirakan mencapai 6,8 juta kendaraan. Apa saja yang dilakukan perusahaan?


Perputaran Uang Periode Lebaran Tahun Ini Diprediksi Tembus Rp 157,3 Triliun

12 jam lalu

Penumpang bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) berada dalam bus di Terminal Batoh di Banda Aceh, Aceh, Rabu 27 Maret 2024. Sebagian penumpang transportasi darat yang didominasi mahasiswa, pelajar dan santri tujuan Sumatera Utara, Padang, Riau dan Pulau Jawa memilih untuk mudik lebih awal sebagai upaya menghindari penumpukan penumpang saat puncak arus mudik hari raya Idul Fitri 1445 H. ANTARA FOTO/Khalis Surry
Perputaran Uang Periode Lebaran Tahun Ini Diprediksi Tembus Rp 157,3 Triliun

Wakil Ketua Kadin Indonesia Sarman Simanjorang memprediksi perputaran uang selama periode lebaran 2024 mencapai Rp 157,3 triliun.


Hakim ICJ Perintahkan Israel Memastikan Makanan dan Obat-obatan Masuk ke Gaza

12 jam lalu

Seorang tentara Israel berjalan di dekat truk bantuan dengan pasokan kemanusiaan yang menunggu di Gerbang 96, pintu masuk yang baru dibuka memungkinkan akses lebih cepat ke Gaza utara, di Israel, 21 Maret 2024. REUTERS/Amir Cohen
Hakim ICJ Perintahkan Israel Memastikan Makanan dan Obat-obatan Masuk ke Gaza

Para hakim (ICJ) dengan suara bulat memerintahkan Israel untuk mengambil semua tindakan yang diperlukan untuk memastikan pasokan makanan pokok ke Gaza


Gunakan THR secara Bijak, Terapkan 8 Langkah Ini

15 jam lalu

Ilustrasi Uang THR. Shutterstock
Gunakan THR secara Bijak, Terapkan 8 Langkah Ini

THR atau Tunjangan Hari Raya kerap habis begitu saja setelah Lebaran. Begini cara bijak menggunakan THR?


Tanggul Dermaga Pelabuhan Tanjung Emas Semarang Ditinggikan Antisipasi Banjir Rob

19 jam lalu

Petugas pelabuhan Tanjung Emas Semarang memantau kapal pesiar Silver Whisper berbendera Eropa yang berlabuh di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Kamis, 29 Februari 2024. Budi Purwanto
Tanggul Dermaga Pelabuhan Tanjung Emas Semarang Ditinggikan Antisipasi Banjir Rob

Tanggul atau lining dermaga Pelabuhan Tanjung Emas Kota Semarang ditinggikan untuk mengantisipasi banjir rob menjelang arus mudik lebaran.