Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Gaya Modis Jisoo Blackpink di Airport, Sporty dan Chic

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Jisoo Blackpink. (Instagram@sooyaaa_)
Jisoo Blackpink. (Instagram@sooyaaa_)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jisoo Blackpink gemar bereskperimen dalam fashion. Voklasi utama grup perempuan Blackpink ini tidak hanya tampil feminin di atas panggung, namun begitu juga gayanya sehari-hari. 

Wanita pemilik nama Kim Ji Soo ini sering terlihat memilih gaun atau rok mini sebagai pakaian sehari-hari. Perbedaannya terdapat dari sisi warna. Dalam keseharian, ia lebih simpel dengan nuansa gelap dan tone down. Hal itu bisa dilihat dari penampilannya di bandara atau dikenal dengan istilah airport style.

Di beberapa kesempatan, ia memakai rok dan gaun hitam. Celana panjang jeans, celana hitam hingga jaket denim juga sering dipilihnya. Mengutip dari berbagai sumber, berikut aiport style ala Jisoo Blackpink yang bisa ditiru

1. Girly dengan rok denim 

Jisoo Blackpink. Channel-korea.com

Dalam foto ini, Jisoo Blackpink terlihat girly mengenakan rok denim, atasan menerawang warna biru, dan topi baret hitam. Pemilik sabuk putih taekwondo ini menyempurnakan gayanya dengan kaus kaki dan sneakers warna putih.

2. Simpel bold

Jisoo Blackpink. Channel-korea.com

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam airport style ini, Jisoo Blackpink mengenakan rok mini hitam dengan potongan diagonal dipadu knit sweater biru sebagai atasannya. Ia juga terlihat membawa tas motif coklat.

3. Sporty cheerful dengan kemeja tartan

Jisoo Blackpink. Blackpinkupdate.com

Tampilan Jisoo terlihat sporty cheerful dengan kemeja tartan warna terracotta dipadu celana bahan hitam potongan besar, dan sepatu converse. Tas ransel berukuran kecil menjadi pilihannya saat itu.

4. Denim styleJisoo Blackpink. Channel-korea.com

Dalam gaya rok mini hitam, Jisoo Blackpink memadukan atasan motif garis-garis warna hitam dan putih dipadukan trucker jacket. Sembari membawa kipas hitam dengan hiasan gambar dirinya, Jisoo membawa mini bag warna hitam. 

EKA WAHYU PRAMITA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tampil Kasual dengan Baju Flanel

5 hari lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee


Agensi Baru Member BLACKPINK Usai Akhiri Kontrak Individu dengan YG Entertainment

12 hari lalu

Blackpink. (Instagram/@blackpinkofficial)
Agensi Baru Member BLACKPINK Usai Akhiri Kontrak Individu dengan YG Entertainment

Girl grup BLACKPINK melanjutkan kontrak dengan YG Entertainment hanya untuk kegiatan grup, dan melakukan aktivitas individu secara terpisah.


Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

13 hari lalu

Seorang gadis dengan blus ala boho chic menghadiri Coachella Valley Music & Arts Festival 2016, di Indio, California.  Matt Cowan/Getty Images for Coachella
Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.


Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

18 hari lalu

Victoria Beckham. Instagram.com/@victoriabeckham
Kolaborasi Victoria Beckham dan Mango, Apa Koleksi Terbarunya?

Koleksi Victoria Beckham dan Mango yang terbaru dari rangkaian kolaborasi para penggemar street fashion


Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

23 hari lalu

Terdakwa kasus pencemaran nama baik, Ahmad Dhani mengenakan peci hitam saat menjalani sidang lanjutan di PN Surabaya, Selasa, 12 Februari 2019. Saat ini Dhani sedang menjalani sidang atas kasus yang terjadi di Surabaya. ANTARA/HO/Ali Masduki
Sejarah Peci Ratusan Tahun Lalu, Disebar Pedagang Hingga Populer Jadi Busana Lebaran

Peci yang identik dengan busana lebaran telah dikenal masyarakat sejak ratusan tahun lalu.


Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

34 hari lalu

Pegiat industri fashion di Yogyakarta mengikuti event  Ramadhan Runway 2024 yang digagas Indonesia Fashion Chamber di Yogyakarta 15-24 Maret 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Ramadan, Komunitas di Yogyakarta Edukasi Pecinta Fashion Rintis Karya Pemikat Wisatawan

Komunitas Indonesia Fashion Chamber (IFC) Yogyakarta meyakini, besarnya pasar wisatawan di Yogyakarta menjadi anugerah tersendiri untuk terus menghidupkan ekonomi kreatif di Kota Gudeg.


Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

51 hari lalu

Desainer, pengusaha, dan direktur kreatif IKAT Indonesia, Didiet Maulana/Foto: Doc. Pribadi
Tiga Tips Gaya Berpakaian untuk Jurnalis ala Didiet Maulana

Didiet Maulana, Direktur Kreatif Ikat Indonesia memberikan tips padupadankan gaya berpakaian ala jurnalis.


Interaksi Jisoo BLACKPINK dan Mingyu SEVENTEEN Curi Perhatian di Paris Fashion Week

57 hari lalu

Jisoo BLACKPINK di fashion show Dior Autumn/Winter 2024. Instagram.com/@dior
Interaksi Jisoo BLACKPINK dan Mingyu SEVENTEEN Curi Perhatian di Paris Fashion Week

Jisoo BLACKPINK dan Mingyu SEVENTEEN menghadiri peragaan busana Dior Fall/Winter 2024 di Paris Fashion Week


Jisoo BLACKPINK Bikin Agensi Sendiri, Ini Nama-nama Akun Media Sosial BLISSOO

21 Februari 2024

Jisoo BLACKPINK. Foto: Instagram/@blissoo_official
Jisoo BLACKPINK Bikin Agensi Sendiri, Ini Nama-nama Akun Media Sosial BLISSOO

Jisoo BLACKPINK mengumumkan agensi barunya dan meluncurkan situs web hingga beberapa akun media sosial resmi BLISSOO.


IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

6 Februari 2024

Revolusi Fashion Lokal dalam Indonesia Fashion Ecosystem Summit  (IDFES 2024)
IDFES2024: Revolusi Fashion Lokal

IDFES 2024 yang pertama di Indonesia ini bertema "Revolusi Fashion Lokal" yang akan menjadi creative hub untuk mendorong inspirasi.