Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gaya Parenting Eva Mendes Seperti Buldoser, Apa Artinya?

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Eva Mendes. REUTERS/Gus Ruelas
Eva Mendes. REUTERS/Gus Ruelas
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Eva Mendes dan Ryan Gosling biasanya suka menjaga hubungan mereka tetap privat. Tetapi aktris film Hitch ini mengungkapkan kehidupan rumah tangganya dengan bintang film The Notebook dalam sebuah wawancara terbaru.

Ketika menjadi bintang tamu dalam acara talkshow The Kelly Clarkson Show, Eva Mendes menceritakan caranya membesarkan dua anak perempuannya dengan Ryan Gosling. Pasangan ini diketahui berkencan setelah mereka membintangi film The Place Beyond the Pines pada tahun 2011. Keduanya kini memiliki dua anak perempuan, Esmerelda dan Amada.

Saat ditanya oleh sang pemilik acara Kelly Clarkson seperti apa gaya pengasuhannya, Eva Mendes menjawabnya dengan sedikit guyonan. "Kami sangat mengendalikan," ujarnya seperti dilansir dari laman Harper’s Bazaar. "Kami selalu menertawakan istilah-istilah ini ... Saya pikir kami akan menjadi 'orang tua yang seperti buldozer'. Pernahkah Anda mendengar tentang buldoser?"

Eva Mendes ketika menjadi bintang tamu dalam acara The Kelly Clarkson Show. Youtube.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun Eva Mendes pun menjawab lebih serius bagaimana ia mengasuh dua anak perempuanya itu. Menurutnya menjadi orang tua seperti mendapat pekerjaan yang lebih besar. "Tidak ada yang bisa mempersiapkan Anda untuk menjadi orangtua. Tidak ada yang mengatakan kepada saya bahwa itu akan menjadi pekerjaan, dan pekerjaan yang saya butuhkan dalam jumlah keterampilan yang luar biasa untuk,  di daerah yang berbeda. Seorang sopir, juru masak, asisten pribadi untuk bos yang kejam,” ujar wanita berusia 45 tahun itu.

Adapun bagian yang paling menantang dalam membesarkan anak adalah jumlah makanan ringan yang harus dibawanya sepanjang hari. Dalam sebuah wawancara pada bulan April 2019 dengan Women’s Health, Mendes mengungkapkan bahwa dia tidak pernah melihat dirinya sebagai seorang ibu sampai dia bertemu Ryan Gosling.

Ketika ditanya apa yang mengubah pikirannya, Eva Mendes berkata, "Ryan Gosling penyebabnya." Dia melanjutkan, "Maksudku, jatuh cinta padanya ... Maka masuk akal bagiku untuk memiliki ... bukan anak-anak, tetapi anak-anaknya. Itu sangat spesifik baginya."

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Anak Perempuan di Tangsel Dianiaya Sekelompok Orang Hingga Trauma, Dikira Ikut Perang Sarung

12 hari lalu

Ilustrasi tawuran/perkelahian penganiayaan. Shutterstock
Anak Perempuan di Tangsel Dianiaya Sekelompok Orang Hingga Trauma, Dikira Ikut Perang Sarung

Anak perempuan dipukuli dan diinjak, diduga jadi korban salah sasaran pelaku tawuran perang sarung di Ciputat, Tangsel.


Dikira Ikut Perang Sarung, Anak Perempuan di Ciputat jadi Korban Pengeroyokan

12 hari lalu

Ilustrasi Pengeroyokan.
Dikira Ikut Perang Sarung, Anak Perempuan di Ciputat jadi Korban Pengeroyokan

Seorang anak perempuan berusia 12 tahun menjadi korban pengeroyokan sejumlah remaja di Ciputat


Billie Eilish Pecahkan Rekor Anak Muda yang Menyabet Piala Oscar, Ini Profilnya

16 hari lalu

Billie Eilish berpose saat menghadiri People's Choice Awards ke-49 di Santa Monica, California, 19 Februari 2024. REUTERS/Mario Anzuoni
Billie Eilish Pecahkan Rekor Anak Muda yang Menyabet Piala Oscar, Ini Profilnya

Billie Eilish kerap menjadi sorotan di Piala Oscar 2024. Dalam usia 22 tahun ia memenangi Piala Oscar, memecahkan rekor Luis Rainer selama 87 tahun.


Penampilan Ryan Gosling Pakai Setelan Pink di Oscar 2024 Terinspirasi dari Marilyn Monroe

16 hari lalu

Ryan Gosling tampil menyanyikan lagu I'm Just Ken dari film Barbie di panggung Oscar 2024, Ahad, 10 Maret 2024. Foto: ABC
Penampilan Ryan Gosling Pakai Setelan Pink di Oscar 2024 Terinspirasi dari Marilyn Monroe

Ryan Gosling tampil serba pink saat menyanyikan lagu "I'm Just Ken" di panggung Oscar 2024, mirip dengan gaya Marilyn Monroe.


Ritsleting Gaun Emma Stone Rusak saat Terima Piala Oscar 2024 sebagai Aktris Terbaik

17 hari lalu

Emma Stone memegangi belakang gaunnya yang robek saat menerima piala Oscar untuk kategori Best Actress dalam film Poor Things pada acara Academy Awards ke-96 di Hollywood, California, AS, 10 Maret 2024. REUTERS/Mike Blake
Ritsleting Gaun Emma Stone Rusak saat Terima Piala Oscar 2024 sebagai Aktris Terbaik

Menurut Emma Stone, gaunnya rusak ketika Ryan Gosling tampil membawakan lagu "I'm Just Ken" di panggung Oscar 2024.


Menjelang Tampil di Oscar 2024, Ryan Gosling Bersemangat Latihan Nyanyi Lagu I'm Just Ken

18 hari lalu

Ryan Gosling berperan sebagai Ken di film Barbie. Dok. Warner Bros. Pictures.
Menjelang Tampil di Oscar 2024, Ryan Gosling Bersemangat Latihan Nyanyi Lagu I'm Just Ken

Ryan Gosling melakukan latihan beberapa hari sebelum tampil di panggung Oscar 2024, dia sangat bersemangat dan bersenang-senang.


Ryan Gosling Akan Menampilkan 'I'm Just Ken' di Oscar 2024

30 hari lalu

Ryan Gosling sebagai Ken dalam film Barbie. Foto: Instagram/@barbiethemovie
Ryan Gosling Akan Menampilkan 'I'm Just Ken' di Oscar 2024

Kalau Ryan Gosling menampilkan lagu I'm Just Ken di Oscar 2024, itu akan menandai momen pertama kali dia membawakannya pada musim penghargaan in


Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

50 hari lalu

Nikita Willy bersama anak pertamanya, Issa Xander Djokosoetono. Foto: Instagram/@nikitawillyofficial94
Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

Nikita Willy memahami kunci pola asuh yang baik adalah dengan menerapkan rutinitas sehari-hari yang konsisten meskipun sebagai ibu yang juga bekerja.


Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

50 hari lalu

Ilustrasi ibu bahagia saat mencium anaknya. Foto: Unsplash/Humberto Chavez
Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

Ibu perlu menerapkan pola asuh yang fokus pada aspek perkembangan anak sesuai usianya yang disebut smart parenting. Cek manfaatnya.


Masuk Nominasi Oscar, Ryan Gosling Pernah Dapat Review Jelek karena Jadi Ken di Barbie

26 Januari 2024

Ryan Gosling berperan sebagai Ken di film Barbie. Dok. Warner Bros. Pictures.
Masuk Nominasi Oscar, Ryan Gosling Pernah Dapat Review Jelek karena Jadi Ken di Barbie

Ryan Gosling mendapat banyak kebencian dan ejekan ketika memerankan Ken di film Barbie. Namun dia membuktikannya dengan masuk nominasi Oscar 2024.