Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

8 Tips Mendekorasi Kamar Mandi Minimalis dengan Tanaman Hijau

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
ilustrasi tanaman di kamar mandi (freepik.com)
ilustrasi tanaman di kamar mandi (freepik.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tanaman hijau sedang menjadi tren hiasan di dalam ruangan.  Mulai dari ruang tamu, ruang keluarga, kamar tidur, hingga kamar mandi juga menggunakan dekorasi tanaman hijau. 

Namun, kamar mandi minimalis mungkin merupakan tempat terakhir yang terpikirkan oleh Anda untuk meletakkan tanaman hijau. Tapi sentuhan satu atau dua pot kecil berisi tanaman hijau akan membuat suasana di dalamnya terasa lebih hangat. Jika tertarik, beberapa trik dan tips yang dikumpullkan oleh Arsitag di bawah ini bisa jadi rujukan untuk Anda.

1. Pastikan Pencahayaan Cukup di Dalam Kamar Mandi
Tanaman memerlukan cahaya untuk hidup. Karena itu, pastikan Anda memiliki jendela yang cukup agar sinar matahari masuk dengan leluasa. Selain membuat suasana di dalam semakin cerah saat siang hari, sinar matahari akan membantu tanaman tumbuh subur.

2. Pertimbangkan Tanaman yang Mudah Perawatannya
Kamar mandi biasanya adalah ruangan dengan kelembapan tinggi karena minim sinar matahari. Oleh karena itu, memilih jenis tanaman yang tepat adalah hal yang penting. Jika sudut kamar mandi yang Anda pilih memiliki kelembapan yang tinggi, tanaman seperti Lidah Mertua (Sanseviera) adalah pilihan yang sempurna.

3. Pilih Tanaman Pembersih Udara
Tanaman dipilih menjadi dekorasi karena kemampuannya memperindah ruangan, meningkatkan mood, serta mengurangi stres. Tanaman mampu memproduksi oksigen yang akan membuat udara di dalam rumah menjadi lebih bersih dan segar. Beberapa jenis sukulen dan haworthia —tanaman mirip kaktus kecil berpola zebra— bisa Anda pilih karena hanya perlu disiram beberapa minggu sekali saja.

4. Manfaatkan Kelembapan yang Ada
Kamar mandi sebenarnya adalah tempat yang sempurna untuk menumbuhkan tanaman. Kelembapannya mirip dengan atmosfer hutan hujan tropis yang menjadi tempat hidup bagi berbagai jenis pakis-pakisan dan lumut. Anda bisa memilih jenis tanaman pakis untuk ditempatkan di kamar mandi rumah.

5. Jangan Abaikan Tempat di Bawah Shower
Anda mungkin berpikir bahwa tempat di bawah shower tidak cocok dijadikan lokasi untuk pot tanaman. Namun, beberapa jenis tumbuhan yang tahan dengan kelembapan tinggi seperti Calathea Freddie, Calathea Rattlesnake, atau Pakis Staghorn bisa jadi pilihan yang tepat untuk mempercantik area shower Anda.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

6. Cobalah Bermain dengan Cermin
Kamar mandi Anda tidak punya cukup banyak ruang? Anda khawatir tanaman malah akan membuatnya semakin sumpek? Cobalah manfaatkan cermin besar dan tinggi. Trik selanjutnya, letakkan pot tanaman tepat di depan cermin. Selain membuat ruangan terasa lebih luas, bayangan hijau yang tampil di dalam cermin akan memberi kesan seolah-olah ada banyak tanaman di dalam kamar mandi Anda.

6. Manfaatkan Jendela Besar di Kamar Mandi
Apabila terdapat jendela besar di dalam kamar mandi Anda, ini adalah kesempatan untuk meletakkan tanaman di depannya. Cahaya akan masuk dengan leluasa. Serta menampilkan tanaman sebagai pajangan terbaik, sekaligus membuatnya tumbuh semakin subur.

8. Gantungkan Tanaman di Area yang Terkesan Kosong

Beberapa tempat seperti di atas toilet atau di dekat kabinet seringkali terasa kaku dan kosong. Anda bisa mengalihkan perhatian dengan meletakkan satu atau dua buah pot berisi tanaman hijau. Dijamin kamar mandi Anda akan tampak berbeda.

ARSITAG

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pakar Ingatkan Bahaya Main Ponsel di Toilet

10 hari lalu

Ilustrasi pria menggunakan ponsel di toilet. buzznigeria.com
Pakar Ingatkan Bahaya Main Ponsel di Toilet

Penelitian menyebut kebiasaan main ponsel di toilet tentu saja tidak baik karena membuat tubuh lebih mudah terpapar bakteri dan kuman berbahaya.


3 Langkah Bersihkan Kamar Mandi agar Kinclong dan Menunjang Kesehatan

19 hari lalu

Ilustrasi kamar mandi/Modena
3 Langkah Bersihkan Kamar Mandi agar Kinclong dan Menunjang Kesehatan

Kamar mandi yang bersih bukan hanya menunjang kesehatan tapi juga bisa menjadi tempat yang cocok untuk relaksasi. Simak tips membersihkannya.


Produk yang Tak Dianjurkan untuk Bersihkan Kaca Ruang Shower, Bikin Tambah Kusam

7 Januari 2024

Ilustrasi ruang shower. Unsplash.com/Andrea Davis
Produk yang Tak Dianjurkan untuk Bersihkan Kaca Ruang Shower, Bikin Tambah Kusam

Pakar mengingatkan untuk tidak menggunakan produk-produk tertentu pada kaca ruang shower agar tak membuatnya semakin kusam.


Warna yang Tak Dianjurkan untuk Kamar Mandi agar Tak Terkesan Dingin

3 Januari 2024

Ilustrasi kamar mandi (Pixabay.com)
Warna yang Tak Dianjurkan untuk Kamar Mandi agar Tak Terkesan Dingin

Menjadikan kamar mandi tempat yang tenang dan rileks memang penting tapi ada beberapa warna yang bisa merusak atmosfer ini.


8 Tanda untuk Mengetahui Kamar Hotel Sudah Dibersihkan dengan Baik

18 Oktober 2023

Ilustrasi interior hotel. Pixabay
8 Tanda untuk Mengetahui Kamar Hotel Sudah Dibersihkan dengan Baik

Saat masuk ke dalam kamar hotel Anda hanya perlu mengamati hal-hal berikut ini


Lakukan Latihan Ini untuk Menahan Kencing Selama di Perjalanan

29 Juli 2023

Ilustrasi menahan pipis atau kencing. Shape.com
Lakukan Latihan Ini untuk Menahan Kencing Selama di Perjalanan

Seseorang harus berlatih untuk dapat menahan kencing saat di perjalanan.


Alasan Dudukan di Toilet Perlu Dilapisi sebelum Digunakan

5 Juni 2023

Ilustrasi wanita di toilet. Shutterstock
Alasan Dudukan di Toilet Perlu Dilapisi sebelum Digunakan

Kuman dari kotoran dapat dengan mudah tersemprot dari dalam ceruk kloset ke dudukan sehingga pengguna toilet perlu melapisinya dulu.


Cerita Ketua Dewan Kemakmuran Masjid Soal Kecelakaan Bus di Guci Tegal, Sopir ke Kamar Mandi

8 Mei 2023

Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie mendatangi rumah duka korban kecelakaan bus jatuh ke sungai di Kampung Kayu Gede 2, Senin 8 Mei 2023. TEMPO/Muhammad Iqbal
Cerita Ketua Dewan Kemakmuran Masjid Soal Kecelakaan Bus di Guci Tegal, Sopir ke Kamar Mandi

Adji Lamsudin, Ketua Dewan Kemakmuran Masjid atau DKM, menyebut saat kecelakaan bus terjadi di objek wisata Guci Tegal, sopir tengah ke kamar mandi.


Ancol Serahkan Pelaku Perekam Pengunjung di Kamar Mandi Atlantis ke Polisi

12 April 2023

PT Pembangunan Jaya Ancol meluncurkan wahana terbaru 'Dragon Slide' di Atlantis Water Adventures, Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta, 7 Januari 2016.  TEMPO/Dini Teja
Ancol Serahkan Pelaku Perekam Pengunjung di Kamar Mandi Atlantis ke Polisi

Ancol menyatakan pelaku pelecehan seksual yang merekam pengunjung di Atlantis adalah karyawan dari mitra restoran di kawasan wisata tersebut.


Ini 7 Tanda-tanda Tubuh Mengonsumsi Garam Berlebih

3 April 2023

Ilustrasi garam. Shutterstock
Ini 7 Tanda-tanda Tubuh Mengonsumsi Garam Berlebih

Kelebihan asupan garam dapat berdampak negatif. Dampak buruk yang dihasilkan pun dapat semakin meningkat dari waktu ke waktu.