Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Alasan Kendall Jenner Belum Mencoba Merek Skin Care Kylie Jenner

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Kendall Jenner mengenakan anting Misho Design. Instagram/@misho_designs
Kendall Jenner mengenakan anting Misho Design. Instagram/@misho_designs
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Seluruh keluarga Kardashian-Jenner saling mendukung bisnis satu sama lain, apakah itu peluncuran produk KKW Beauty baru atau jeans Good American. Begitu juga ketika Kylie Jenner meluncurkan lini perawatan kulitnya, Kylie Skin, bulan lalu. Tak heran jika keluarganya menunjukkan dukungan mereka lewat media sosial.

Baca juga: Inspirasi Fashion Musim Panas ala Kendall Jenner

Tapi, tidak semua klan Kardashian Jenner memamerkan produk-produk Kylie Skin mereka di Instagram Story. Kendall Jenner satu-satunya anggota keluarga mewah itu yang tidak menggunakan Kylie Skin. Supermodel berusia 23 tahun itu punya alasan khusus.

Kendall Jenner, yang secara terang-terangan membahas perjuangannya mengatasi jerawat, memang belum mencoba merek perawatan kulit Kylie karena dia tetap memiliki rutinitas yang berbeda. Ia menggunakan perawatan khusus untuk mengatasi jerawat. "Saya terjebak pada rutinitas saya," kata Jenner "Saya tidak ingin melakukan terlalu banyak perawatan kulit."

Sementara itu, produk pertama Kylie Jenner meliputi pembersih berbusa, scrub wajah kenari, toner, pelembab, serum Vitamin C dan krim mata. Seluruh produk itu diklaim cocok untuk semua jenis kulit. Namun, Kylie berencana meluncurkan produk perawatan kulit khusus kulit berjerawat, kulit kering, kulit tersumbat dan kulit berminyak.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kendall Jenner mengenakan midi dress orange Bec + Bridge. Instagram/@becandbridge

Awal tahun ini, Kendall Jenner jujur kepada publik tentang perjuangannya mengatasi jerawat. "Saya tidak pernah benar-benar berbicara tentang [jerawat saya] sebelumnya, tetapi banyak orang telah melihat saya berjuang dengan sebagian besar melalui foto paparazzi atau Golden Globes," kata Kendall seperti dilansir dari laman People. “Aku sudah kehabisan semua pilihan lain, aku putus asa, dan aku mencoba Proactiv yang sangat membantu saya. ”

Tentu saja tumbuh bersama saudara perempuan yang terkenal dan cantik membuat perjuangannya semakin sulit. "Beberapa saudara kandung saya mengalami masalah jerawat ketika mereka jauh lebih muda, tetapi mereka tidak pernah saya," kata Kendall. Hal itu tentu sangat sulit bagi Kendall Jenner.

Ia mengaku masih merasa frustasi ketika jerawat muncul. Tapi dia kini bisa menerima ketidaksempurnaannya sekarang lebih dari sebelumnya. "Satu jerawat benar-benar bisa membuatmu takut karena kamu suka 'Oh tidak, apakah kita akan mundur lagi?' Tapi aku mencoba untuk tidak terlalu memikirkannya karena aku tahu itu akan baik-baik saja," kata Kendall. "Aku ingin semua orang tahu aku baik-baik saja, dan kamu juga bisa baik-baik saja."

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

2 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Masalah Kulit saat Berpuasa di Cuaca Ekstrem, Jerawat sampai Bibir Kering

3 hari lalu

Ilustrasi bibir kering dan pecah-pecah. Shutterstock.com
Masalah Kulit saat Berpuasa di Cuaca Ekstrem, Jerawat sampai Bibir Kering

Dokter kulit jerawat hingga bibir kering adalah masalah kulit yang sering terjadi saat berpuasa di tengah cuaca ekstrem.


Dehidrasi Pengaruhi Kulit, Ini Tips Tampil Tetap Glowing Saat Puasa

13 hari lalu

Tips Glowing Skin/Canva
Dehidrasi Pengaruhi Kulit, Ini Tips Tampil Tetap Glowing Saat Puasa

Simak cara merawat kulit agar tetap sehat dan glowing (bercahaya) saat berpuasa


7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

15 hari lalu

Ilustrasi perawatan kulit. Unsplash.com/Pressfoto
7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

Berikut adalah beberapa tips dan saran perawatan kulit saat puasa untuk menjaga kulit Anda tetap sehat dan bersinar.


Kiat Cuci Muka Saat Wajah Terpapar Cuaca Panas

24 hari lalu

Ilustrasi cuci muka
Kiat Cuci Muka Saat Wajah Terpapar Cuaca Panas

Setelah beraktivitas di luar ruangan saat cuaca panas sebaiknya tak langsung cuci muka


Alasan Tak Boleh Langsung Cuci Muka setelah Wajah Terkena Sinar Matahari

28 hari lalu

Ilustrasi cuci muka. Shutterstock
Alasan Tak Boleh Langsung Cuci Muka setelah Wajah Terkena Sinar Matahari

Jangan langsung cuci muka setelah beraktivitas di luar ruangan atau terpapar sinar matahari. Dermatolog sebut alasannya.


Apa itu Sindrom Stevens Johnson yang Dialami Artis Kartika Putri?

29 hari lalu

Kartika Putri menunjukkan wajahnya penuh luka melepuh pada Rabu, 21 Februari 2024. Foto: Instagram/@kartikaputriworld
Apa itu Sindrom Stevens Johnson yang Dialami Artis Kartika Putri?

Sindrom Stevens Johnson merupakan kelainan fatal pada kulit dan selaput lendir yang sedikit langka terjadi.


Rutinitas Penting Perawatan Kulit yang Dianjurkan Dokter

31 hari lalu

Ilustrasi cuci muka. huffingtonpost.com
Rutinitas Penting Perawatan Kulit yang Dianjurkan Dokter

Dokter kulit menekankan pentingnya menjaga rutinitas perawatan kulit setiap hari, termasuk membersihkan wajah teratur dengan produk yang sesuai.


Wulan Guritno Ungkap Rahasia Perawatan Kulitnya yang Cenderung Berminyak

31 hari lalu

Wulan Guritno (Instagram/@wulanguritno)
Wulan Guritno Ungkap Rahasia Perawatan Kulitnya yang Cenderung Berminyak

Aktris Wulan Guritno mengungkap rahasia perawatan kulitnya yang cenderung berminyak.


Pemaparan Dokter Kulit soal Jerawat dan Cara Menanganinya

32 hari lalu

Ilustrasi jerawat (Freepik)
Pemaparan Dokter Kulit soal Jerawat dan Cara Menanganinya

Penyebab jerawat sangat beragam dan dalam dunia kedokteran dikenal dengan istilah patogenesis. Berikut faktor penyebab dan cara menanganinya.