"

Cuaca Panas, Penuhi Kebutuhan Air Putih dengan 10 Cara Ini

Reporter

Ilustrasi wanita berhijab minum air. shutterstock.com
Ilustrasi wanita berhijab minum air. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Cuaca belakangan ini sangat panas di siang hari. Dalam kondisi demikian, tubuh butuh air putih dalam jumlah yang cukup agar tidak dehidrasi.

Para pakar kesehatan menyarankan konsumsi minimal delapan gelas air putih sehari. Sayangnya, karena berbagai alasan, kebutuhan itu sering tidak terpenuhi. Akibat kesibukan, sedang berada di jalan, repot mengurus rumah dan anak, kita sering lupa minum sehingga kebutuhan harian air putih pun tidak terpenuhi.

Masalah ini sering menular ke anggota keluarga lain, yang kebutuhan airnya masih kurang. Untuk mengakali agar kebutuhan air bisa terpenuhi, cobalah 10 trik yang diberikan oleh Hello berikut.

Baca juga:
Buat yang Akan Beraktivitas Besok, Jangan Lupa Siapkan Air Putih

#Tambahkan potongan buah ke botol air agar lebih segar dengan rasa buah, misalnya lemon, jeruk nipis, atau jeruk.

#Ganti minuman di pagi hari, dari kopi atau teh, dengan air hangat, bisa ditambahkan perasan jeruk atau lemon.

#Minum air sebelum dan sesudah makan. Inilah cara terbaik untuk meningkatkan konsumsi air putih sebagai bagian kehidupan sehari-hari.

#Bawa botol air ke manapun pergi, misalnya di tas, mobil, dan samping ranjang sehingga kebutuhan air bisa terpenuhi dan lebih mudah menghitung apakah sudah cukup minum air di hari itu.

Artikel lain:
Meski Baik, Batasi Minum Air Putih dalam Situasi Berikut

#Buat yang menyukai minuman bersoda, cobalah kurangi konsumsinya, awalnya dalam sehari, kemudian dalam seminggu, sampai akhirnya berhenti total.

#Tambahkan hari dengan sparkling water, yang memiliki manfaat sama tapi tidak bersoda.

#Buatlah catatan harian berapa banyak air yang diminum dalam 24 jam. Dengan mengikuti catatan harian, kita bisa tahu apakah hari ini minum lebih banyak atau lebih sedikit dari kemarin.

#Teknologi sangat berperan dalam hidup masyarakat, jadi buatlah pengingat di ponsel atau akun surel untuk memberi peringatan saat waktunya minum.

#Ajaklah seluruh anggota keluarga untuk terlibat dalam gaya hidup sehat minum cukup air putih.

#Bila anak susah minum air putih, cobalah gunakan sedotan dengan aneka warna atau bentuk agar mereka tertarik.








Berapa Banyak Air yang Harus Diminum Agar Kuat Puasa?

2 jam lalu

Ilustrasi wanita berhijab minum air. shutterstock.com
Berapa Banyak Air yang Harus Diminum Agar Kuat Puasa?

Kebutuhan air putih saat puasa disesuaikan dengan kebutuhan diri sendiri. Hal ini dikarenakan kondisi tubuh setiap orang umumnya berbeda-beda.


Penumpang MRT Jakarta Boleh Buka Puasa di Ratangga dengan Waktu Maksimal 10 Menit

20 jam lalu

Suasana di dalam rangkaian kereta MRT di Jakarta, Senin, 20 Februari 2023. Direktur Jenderal Perkeretaapian resmi menetapkan MRT Jakarta sebagai Objek Vital Transportasi Bidang Perkeretaapian. TEMPO/Subekti.
Penumpang MRT Jakarta Boleh Buka Puasa di Ratangga dengan Waktu Maksimal 10 Menit

Kebijakan khusus untuk buka puasa di atas transportasi umum ini tidak hanya diberlakukan oleh PT MRT Jakarta, melainkan juga PT Transjakarta.


Ramadan 2023, Buka Puasa di Kereta MRT Jakarta Hanya Boleh dengan Air Putih dan Kurma

1 hari lalu

Suasana di dalam rangkaian kereta MRT di Jakarta, Senin, 20 Februari 2023. Direktur Jenderal Perkeretaapian resmi menetapkan MRT Jakarta sebagai Objek Vital Transportasi Bidang Perkeretaapian. TEMPO/Subekti.
Ramadan 2023, Buka Puasa di Kereta MRT Jakarta Hanya Boleh dengan Air Putih dan Kurma

Penumpang MRT Jakarta diperbolehkan buka puasa di dalam kereta selama bulan suci Ramadan 2023. Syaratnya, hanya boleh berbuka dengan air dan kurma.


Cina Termasuk Beijing Diselimuti Badai Pasir Tebal, Jarak Pandang Terbatas

2 hari lalu

Seorang wanita berjalan di depan  Menara Genderang saat dilanda badai pasir di Beijing, Cina, 15 Maret 2021. Beijing biasanya menghadapi badai pasir pada bulan Maret dan April karena kedekatannya dengan gurun Gobi. REUTERS/Thomas Peter
Cina Termasuk Beijing Diselimuti Badai Pasir Tebal, Jarak Pandang Terbatas

Badai pasir tebal menyelimuti sejumlah kota di Cina termasuk Beijing. Badai pasir mengganggu pemandangan.


Catat, Ini 5 Cara Alami Mengurangi Risiko Diabetes

2 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Catat, Ini 5 Cara Alami Mengurangi Risiko Diabetes

Hal yang perlu dilakukan untuk menghindari diabetes adalah dengan mengikuti kebiasaan gaya hidup sehat.


Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini: Hujan pada Siang Hari, Cerah Berawan Malam Hari

4 hari lalu

Warga saat menunggu bus di Halte Transjakarta Bundaran HI yang sedang dilakukan uji coba, Jakarta, Minggu, 9 Oktober 2022. PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) melakukan uji coba Halte Transjakarta Bundaran HI yang tengah dilakukan revitalisasi menjadi halte ikonik. TEMPO/M Taufan Rengganis
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini: Hujan pada Siang Hari, Cerah Berawan Malam Hari

Prakiraan cuaca Jakarta hari ini berdasarkan data BMKG menyebutkan ada potensi hujan disertai kilat atau petir dan angin kencang berdurasi singkat.


Pengamatan Hilal Bisa Dikacaukan oleh Berbagai Obyek Astronomis

5 hari lalu

Petugas memantau penampakan hilal guna menetapkan 1 Syawal 1443 H di Masjid Al-Musyari'in, Kembangan Utara, Jakarta, Ahad, 1 Mei 2022. Pemerintah tetapkan 1 Syawal 1443 H atau Hari Raya Idul Fitri jatuh pada 2 Mei 2022. ANTARA/Aprillio Akbar
Pengamatan Hilal Bisa Dikacaukan oleh Berbagai Obyek Astronomis

BMKG menilai obyek astronomis selain matahari dan bulan berpotensi mengacaukan pengamatan atau rukyat hilal.


6 Cara Mencegah Dehidrasi saat Berpuasa Ramadan

6 hari lalu

ilustrasi menyiram air untuk mengurangi dampak dehidrasi. Shutterstok
6 Cara Mencegah Dehidrasi saat Berpuasa Ramadan

Dehidrasi saat berpuasa ramadan dapat mengakibatkan tubuh lemas, mual, dan kelelahan. Berikut cara mencegahnya.


Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan Petir dan Angin Kencang Sore Hari di Jaksel dan Jaktim

8 hari lalu

Ilustrasi cuaca di Jakarta, TEMPO/Fakhri Hermansyah
Prakiraan Cuaca BMKG: Hujan Petir dan Angin Kencang Sore Hari di Jaksel dan Jaktim

BMKG meminta masyarakat ibukota untuk mewaspadai potensi hujan disertai kilat atau petir dan angin kencang di wilayah Jakarta Selatan.


Cuaca Hujan Petir Diprediksi Melanda sebagian Wilayah Jakarta Hari Ini

9 hari lalu

Warga mengenakan payung saat hujan di kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Senin, 1 November 2021. Hujan lebat yang turun dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang. ANTARA /Akbar Nugroho Gumay
Cuaca Hujan Petir Diprediksi Melanda sebagian Wilayah Jakarta Hari Ini

BMKG meminta masyarakat ibu kota untuk mewaspadai potensi hujan petir dan angin kencang yang secara umum terjadi di sebagian wilayah Jakarta.