Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gaya Cadar yang Digunakan Tiara Dewi, Pink Berhiaskan Manik-manik

image-gnews
Tiara Dewi. Instagram.com/@tiaradewireal
Tiara Dewi. Instagram.com/@tiaradewireal
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penyanyi Tiara Dewi terlihat berbeda saat hadir di Polda Metro Jaya, Rabu 9 Januari 2019 bersama mantan suaminya Lucky Hakim. Mereka melaporkan mantan asistennya dengan pasal penipuan dan penggelapan. Penampilan Tiara Dewi  menarik perhatian dengan menggunakan cadar. 

Baca juga: Lucky Hakim dan Tiara Dewi Bikin Perjanjian Pranikah, Ini Isinya

Saat itu, Tiara Dewi menggunakan cadar dan busana muslim bernuansa pink, dia hanya menunjukkan mata dan telapak tangannya. Di Instagram, dia juga menunjukkan penampilannya di bagian wajah. Mata Tiara Dewi terlihat menonjol dengan make-up yang cukup tebal dan lensa kontak. “Allah tiupkan kekuatan melalui ujian-ujian yang datang. Allah tangguhkan sesuatu untuk didik sabar. Allah ambil sesuatu untuk didik ridha. Sampai, Allah akan beri sesuatu sebagai ganjaran,” tulis Tiara Dewi di Instagram.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Cadar yang digunakan Tiara Dewi memiliki bordir manik-manik di bagian yang mengelilingi mata, membuat wajahnya yang tertutup tetap terlihat menonjol. Banyak yang mengomentari foto tersebut, mengatakan kalau sudah menggunakan cadar sebaiknya tidak menggunakan make-up yang terlalu tebal. Namun, Tiara Dewi memang sudah mengaku kalau dia masih tahap belajar memakai cadar. Walaupun dia memang mengenakan cadar karena keinginan sendiri dan tanpa paksaan siapapun.

Wanita berusia 30 tahun ini menjelaskan keputusannya untuk menggunakan cadar. "Alhamdulillah. Dulu berhijab, sekarang bercadar inilah ekspresi diri saya, ingin dekat dengan yang Maha Kuasa," kata Tiara Dewi, dikutip dari Tabloid Bintang. Dia mengatakan kalau selama dua tahun terakhir ini dia sedang belajar untuk terus memperbaiki diri ke arah yang lebih positif, namun memang semuanya masih dalam tahap belajar.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Beda Dengan yang Lain, 3 Kepala Daerah Ini Mundur Bukan Karena Maju Pileg

28 Agustus 2023

Lucky Hakim bertarung pada Pilkada 2020 sebagai calon Wakil Bupati Indramayu bersama pasangannya, Nina Agustin Da'i Bachtiar. Artis pecinta binatang itu diusung oleh partai PDI Perjuangan, Gerindra dan Nasdem. Foto: Instagram
Beda Dengan yang Lain, 3 Kepala Daerah Ini Mundur Bukan Karena Maju Pileg

Sejumlah kepala daerah mengundurkan diri, sebagian besar karena akan nyaleg di Pileg 2024. Ini 3 kepala daerah mundur bukan karena mau jadi caleg.


Deretan Artis Indonesia yang Memutuskan untuk Bercadar, Paling Baru Ratu Rizky Nabila

4 Agustus 2023

Ratu Rizky Nabila. Foto: Instagram.
Deretan Artis Indonesia yang Memutuskan untuk Bercadar, Paling Baru Ratu Rizky Nabila

Simak artis Indonesia yang istiqomah memutuskan untuk bercadar dan memperdalam ilmu agama islam. Ada yang bercadar setelah suaminya meninggal.


Ragam Cerita Lucky Hakim saat Diperiksa Bareskrim dalam Kasus Panji Gumilang

16 Juli 2023

Mantan Bupati Indramayu, Lucky Hakim tiba untuk memenuhi panggilan penyidik Bareskrim Polri di Mabes Polri, Jakarta, 14 Juli 2023. Lucky Hakim menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas kasus dugaan penistaan agama dengan terlapor pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Ragam Cerita Lucky Hakim saat Diperiksa Bareskrim dalam Kasus Panji Gumilang

Lucky Hakim diperiksa sebagai saksi oleh Bareskrim soal kasus Panji Gumilang. Berikut ragam kesaksiannya.


11 Jam Diperiksa, Lucky Hakim Dicecar Soal Kehadirannya di Video Bersama Panji Gumilang

14 Juli 2023

Mantan Bupati Indramayu, Lucky Hakim menjawab pertanyaan awak media saat tiba untuk memenuhi panggilan penyidik Bareskrim Polri di Mabes Polri, Jakarta, 14 Juli 2023. Lucky Hakim menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas kasus dugaan penistaan agama dengan terlapor pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
11 Jam Diperiksa, Lucky Hakim Dicecar Soal Kehadirannya di Video Bersama Panji Gumilang

Lucky Hakim selesai menjalani pemeriksaan sebagai saksi dalam kasus dugaan penistaan agama Panji Gumilang. Ia dicecar 10 pertanyaan lebih.


Dipanggil Bareskrim, Istri Panji Gumilang Belum Hadir Hingga Sore Ini

14 Juli 2023

Liputan Tempo kali ini coba mengungkap hubunganpemimpin Pondok Pesantren Al-Zaytun Panji Gumilang dengan para petinggi tentara dan pemerintahan.
Dipanggil Bareskrim, Istri Panji Gumilang Belum Hadir Hingga Sore Ini

Selain istri Panji Gumilang, penyidik juga turut memanggil pendeta berinisial CHMP yang juga terlihat beribadah bersama dengan jemaah Al-Zaytun.


Hadiri Ulang Tahun Panji Gumilang, Lucky Hakim Mengaku Sempat Minder

14 Juli 2023

Mantan Bupati Indramayu, Lucky Hakim tiba untuk memenuhi panggilan penyidik Bareskrim Polri di Mabes Polri, Jakarta, 14 Juli 2023. Lucky Hakim menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas kasus dugaan penistaan agama dengan terlapor pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Hadiri Ulang Tahun Panji Gumilang, Lucky Hakim Mengaku Sempat Minder

Lucky Hakim mengatakan sampai hafal nyanyian yang diajarkan Panji Gumilang saat itu. Namun ia enggan menyanyikannya.


Pernah Diundang Panji Gumilang, Lucky Hakim Terkejut Al-Zaytun Sangat Besar dan Punya Kapal Laut

14 Juli 2023

Mantan Bupati Indramayu, Lucky Hakim menjawab pertanyaan awak media saat tiba untuk memenuhi panggilan penyidik Bareskrim Polri di Mabes Polri, Jakarta, 14 Juli 2023. Lucky Hakim menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas kasus dugaan penistaan agama dengan terlapor pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Pernah Diundang Panji Gumilang, Lucky Hakim Terkejut Al-Zaytun Sangat Besar dan Punya Kapal Laut

Lucky Hakim mengisahkan saat diundang Panji Gumilang ia mengaku terpesona dengan kemegahan Ponpes Al Zaytun. Ada kapal-kapal besar yang dibuat.


Ada Wajahnya di Video Panji Gumilang, Lucky Hakim: Diundang sebagai Wakil Kepala Daerah

14 Juli 2023

Lucky Hakim. TABLOIDBINTANG.COM
Ada Wajahnya di Video Panji Gumilang, Lucky Hakim: Diundang sebagai Wakil Kepala Daerah

Lucky Hakim menjelaskan kemungkinan dia dipanggil Bareskrim karena pernah ada video yang menampilkannya bersama Panji Gumilang.


Kasus Panji Gumilang, Penyidik Hari Ini Periksa Eks Wakil Bupati Indramayu Lucky Hakim

14 Juli 2023

Lucky Hakim. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Kasus Panji Gumilang, Penyidik Hari Ini Periksa Eks Wakil Bupati Indramayu Lucky Hakim

Bareskrim memanggil eks Wakil Bupati Indramayu Lucky Hakim sebagai saksi dalam kasus dugaan penistaan agama pimpinan Al Zaytun Panji Gumilang.


Aturan Hijab di Iran: Ancam Penganjur Wanita Buka Hijab dengan Hukuman Berat hingga Tutup Ratusan Bisnis

18 April 2023

Aturan Hijab di Iran: Ancam Penganjur Wanita Buka Hijab dengan Hukuman Berat hingga Tutup Ratusan Bisnis

Iran semakin keras dalam menerapkan aturan hijab bagi wanita. Pihak berwenang bahkan mengancam dan menutup ratusan bisnis akibat melanggar