Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dokter: Gaya Hidup Keliru dan Obesitas Sebabkan Nyeri Sendi

image-gnews
Ilustrasi radang sendi. Shutterstock
Ilustrasi radang sendi. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Nyeri adalah sebuah sinyal yang disampaikan dari sistem saraf, bahwa ada yang tidak beres atau salah dengan tubuh. Nyeri bisa disebabkan oleh trauma seperti tusukan, sengatan, luka bakar, atau bahkan muncul dalam bentuk kesemutan atau ketidaknyamanan lain. Nyeri yang hadir bisa tajam atau sangat sakit atau hanya sebuah nyeri biasa atau tumpul.

“Kondisi ini dapat datang dan pergi kapan saja, dapat juga menetap dalam beberapa lama. Nyeri dapat muncul hanya pada salah satu bagian tubuh saja seperti di daerah punggung, perut, dada, pinggang, dan dapat juga terjadi di seluruh tubuh,” jelas dr. Mahdian Nur Nasution SpBS, Pakar Nyeri dari Klinik Nyeri dan Tulang Belakang Jakarta.

Baca juga:
9 Alasan Mengapa Payudara Terasa Nyeri
4 Penyebab Nyeri di Ulu Hati, dari Rokok sampai Asam Lambung

Dalam dunia medis, rasa nyeri terbagi menjadi dua, yaitu nyeri kronis dan nyeri akut. Nyeri akut umumnya datang secara tiba-tiba, bisa karena adanya penyakit tertentu, cedera, atau peradangan. Pada kondisi nyeri akut, dokter akan melakukan diagnosis dan juga terapi.

Meski demikian, nyeri akut bisa hilang atau malah berubah menjadi nyeri kronis. Yang dimaksud dengan nyeri kronis adalah nyeri yang berlangsung lama lebih dari tiga bulan dan mengakibatkan berkurangnya aktivitas.

Perawatan nyeri sangat bergantung pada penyebab dan jenis rasa sakit yang dialami pasien. Beberapa modalitas terapi nyeri di antaranya obat-obatan, akupuntur, operasi, dan yang saat ini sedang banyak dilakukan adalah radiofrekuensi ablasi sebagai salah satu teknologi invasif minimalis untuk mengatasi nyeri kronis.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Artikel lain:
Payudara Nyeri Belum Tentu Kanker Payudara, Bisa Jadi karena Kopi

Tak dipungkiri, nyeri sendi memang lebih banyak terjadi di usia tua. Namun, tidak sedikit kaum muda mengalami nyeri sendi karena faktor gaya hidup.

“Penyebab terjadinya nyeri di usia muda karena gaya hidup tidak sehat, malas olahraga ataupun aktivitas yang berlebihan, hingga pemicu utama juga karena berat badan yang berlebihan,” ujar dr. Maridi Kartasasmita, SpB, direktur RS. Meilia Cibubur.

AURA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Inilah Faktor Risiko dan Pencegahan Penyakit Batu Ginjal

18 hari lalu

Batu ginjal.
Inilah Faktor Risiko dan Pencegahan Penyakit Batu Ginjal

Dengan pengetahuan yang tepat dan tindakan pencegahan yang sesuai, risiko terjadinya batu ginjal dapat diminimalkan.


Jalan Kaki dan Naik Tangga Bantu Kurangi Risiko Penyakit di Tubuh

22 hari lalu

Ilustrasi wanita jalan kaki. Freepik.com/Yanalya
Jalan Kaki dan Naik Tangga Bantu Kurangi Risiko Penyakit di Tubuh

Aktivitas jalan kaki dan menaiki tangga adalah gaya hidup yang baik bisa mengurangi risiko penyakit bagi tubuh.


Ini Tanda-tanda Lutut Terkena Tumor Metastasis dari Kanker Paru-paru

31 hari lalu

Ilustrasi nyeri lutut. shutterstock.com
Ini Tanda-tanda Lutut Terkena Tumor Metastasis dari Kanker Paru-paru

Nyeri lutut juga dapat terjadi akibat komplikasi yang tidak biasa dari kanker paru-paru seperti sindrom neoplastik.


Sebab Ada Orang yang Lebih Panjang Umur Dibanding yang Lain

32 hari lalu

Ilustrasi panjang umur. shutterstock.com
Sebab Ada Orang yang Lebih Panjang Umur Dibanding yang Lain

Ada orang yang diberi anugerah panjang umur. Pakar pun menyebut berbagai faktor yang mempengaruhi.


Rheumatoid Arthritis Tak Bisa Disembuhkan, karena Keturunan?

37 hari lalu

Ilustrasi radang sendi. Bamzum.com
Rheumatoid Arthritis Tak Bisa Disembuhkan, karena Keturunan?

Sampai saat ini belum ada pengobatan khusus buat rheumatoid arthritis. Perawatan lebih berfokus pada pengurangan gejala. Simak penjelasan pakar.


Cara Mengobati dan Mencegah Kanker Usus Besar

41 hari lalu

Ilustrasi kanker usus besar. shutterstock
Cara Mengobati dan Mencegah Kanker Usus Besar

Seorang dokter akan merancang rencana pengobatan yang terbaik sesuai dengan kondisi pasien kanker usus besar tersebut.


Sebabkan Nyeri pada Pergelangan Kaki, Kenali Penyebab dan Perawatan Sindrom Tarsal Tunnel

43 hari lalu

Ilustrasi wanita memijat pergelangan kaki bengkak. Freepik.com/Stefamerpik
Sebabkan Nyeri pada Pergelangan Kaki, Kenali Penyebab dan Perawatan Sindrom Tarsal Tunnel

Sindrom Tarsal Tunnel dapat menyebabkan nyeri, kesemutan, mati rasa, sensasi terbakar, atau kelemahan pada pergelangan kaki.


Nyeri Pinggul Bisa Jadi Tanda Kolesterol Tinggi

52 hari lalu

Ilustrasi sakit pinggang. Shutterstock
Nyeri Pinggul Bisa Jadi Tanda Kolesterol Tinggi

Salah satu bagian otot yang paling mungkin terkena dampak dari kolesterol tinggi pertama adalah otot pinggul.


Kupas Tuntas Pradiabetes: Gejala Hingga Penanganannya

57 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Kupas Tuntas Pradiabetes: Gejala Hingga Penanganannya

Orang dengan pradiabetes memiliki risiko lebih tinggi untuk mengembangkan diabetes tipe 2 dan masalah kesehatan lainnya terkait metabolisme gula darah.


5 Penyebab Berat Badan Naik Setelah Wanita Menikah

58 hari lalu

Ilustrasi suami-istri bulan madu. Shutterstock
5 Penyebab Berat Badan Naik Setelah Wanita Menikah

Setelah menikah sudah hal lumrah bila berat badan naik. Kenaikan berat badan paling banyak terjadi pada wanita. Mengapa demikian?