Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tak Cuma Penampilan, Titi Kamal Sebut Satu Hal yang Juga Penting

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Titi Kamal. TEMPO/Adri Irianto
Titi Kamal. TEMPO/Adri Irianto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Titi Kamal mengingatkan satu hal yang tak boleh terlupakan khusus buat para perempuan. Ketika sudah berpenampilan oke: baju bagus dan makeup kinclong, semua itu belum cukup jika tubuhnya tidak wangi.

Baca: Cara Unik Titi Kamal Sempotkan Parfum, Seperti `Diguyur'  

"Menggunakan wewangian sudah tentu menjadi hal yang sangat penting dan telah menjadi kewajiban dalam keseharian saya," kata Titi Kamal di acara peluncuran Stay Fresh Body Sparkling Mist by Titi Kamal x Althea di Jakarta, Jumat 7 Desember 2018. Menurut dia, banyak wanita yang menggunakan wewangian untuk lebih mempercantik dan menambah rasa percaya diri.

Titi Kamal menjelaskan, selain memiliki kepribadian yang baik, perempuan perlu menunjukkan penampilan yang baik pula untuk menghargai orang-orang di sekelilingnya. "Caranya, menjaga kerbersihan dan keharuman tubuh agar semakin cantik dan enak dipandang," kata dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam memilih keharuman, Titi Kamal menyukai aroma yang manis perpaduan dari buah dan bunga. Stay Fresh Body Sparkling Mist by Titi Kamal x Althea ini misalnya, adalah campuran dari buah jeruk dan peach serta bunga mawar. Selain mawar, body mist ini juga menggunakan ekstrak bunga Damask dan bunga Lily Magnolia.

Chief Executive Officer Althea, Frank Kang mengatakan seluruh ekstrak bunga dan wewangian buah tersebut dicampur untuk memperkaya aroma dan menjaga keharuman agar dapat bertahan sepanjang hari.

Althea yang merupakan perusahaan e-commerce kecantikan asal Korea yang menyediakan berbagai produk kecantikan dari berbagai merk di Korea. "Kami berharap seluruh pengggemar Titi Kamal akan menikmati hasil kolaborasi ini," ucap dia.

Artikel lainnya: Baper Ditanya Masa Lalu, Titi Kamal Menangis

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

12 jam lalu

Mooryati Soedibyo. TEMPO/Tony Hartawan
Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo wafat. Berikut kisah jatuh bangunnya membangun usaha kecantikan Mustika Ratu, modal awal Rp 25 ribu.


Saran Memilih Wewangian yang Cocok untuk Idul Fitri

22 hari lalu

Ilustrasi parfum/AromaMIX
Saran Memilih Wewangian yang Cocok untuk Idul Fitri

Berikut saran pemilihan wewangian yang cocok dipakai saat merayakan Idul Fitri bersama keluarga dan kerabat.


CEO The Body Shop Indonesia Pastikan Gerai di Tanah Air Bakal Tetap Buka dan Terus Berkembang

38 hari lalu

CEO The Body Shop Indonesia Suzy Hutomo memastikan The Body Shop akan terus ada di Indonesia. Hal itu disampaikannya lewat surat terbuka di postingan Instagram @thebodyshopindo, Sabtu, 16 Maret 2024. Instagram
CEO The Body Shop Indonesia Pastikan Gerai di Tanah Air Bakal Tetap Buka dan Terus Berkembang

CEO The Body Shop Indonesia Suzy Hutomo angkat bicara usai penutupan seluruh gerai produsen produk perawatan tubuh dan kecantikan itu di AS.


Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

43 hari lalu

Suasana pengunjung belanja di stan The Body Shop dalam Jakarta X Beauty 2023 part 2 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat, Kamis, 14 Desember 2023. Foto: CANTIKA/Silvy Riana Putri
Sekilas tentang Anita Roddick dan The Body Shop yang Dikabarkan Bangkut

Didirikan Dame Anita Roodick pada 1976, The Body Shop dimulai dengan keyakinan sesuatu revolusioner, bisnis menjadi kekuatan untuk kebaikan.


Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

56 hari lalu

Elle MacPherson. REUTERS/Stringer
Jelang Usia 60 Tahun, Elle Macpherson Ungkap Rahasia Bugar dan Awet Muda

Elle Macpherson mengungkapkan bagaimana menjaga penampilannya agar awet muda. Menurutnya, kecantikan di luar adalah refleksi kesehatan dari dalam.


3 Jenis Parfum, Beda Kualitas dan Penggunaannya

21 Februari 2024

Ilustrasi Parfum. aliexpress.com
3 Jenis Parfum, Beda Kualitas dan Penggunaannya

Ada tiga jenis parfum dan yang membedakan extrait de parfum, eau de parfum, dan eau de toilette adalah kadar kandungan minyak atsiri.


Mitos Mak Lampir, Diangkat ke Sandiwara Radio hingga Film Horor

11 Februari 2024

Sandiwara radio Misteri Gunung Merapi. Wikipedia
Mitos Mak Lampir, Diangkat ke Sandiwara Radio hingga Film Horor

Sejumlah film horor tayang di bulan Februari 2024 ini, salah satunya Film Lampir.


Kemenkop UKM: Kesehatan dan Kecantikan jadi Sektor Unggulan Pengembangan UMKM

6 Februari 2024

Ilustrasi Pameran Alat Kesehatan/Istimewa
Kemenkop UKM: Kesehatan dan Kecantikan jadi Sektor Unggulan Pengembangan UMKM

Kemenkop UKM berharap dapat menciptakan lingkungan yang mendukung lahirnya wirausaha yang inovatif, berbasis teknologi, dan bertahan.


Titi Kamal dan Christian Sugiono Umrah, Banjir Doa dari Teman-teman Artis

3 Februari 2024

Titi Kamal dan Christian Sugiono menjalankan ibadah umrah. Foto: Instagram/@titi_kamall
Titi Kamal dan Christian Sugiono Umrah, Banjir Doa dari Teman-teman Artis

Titi Kamal dan Christian Sugiono menjanali ibadah umrah bersama. Umi Pipik hingga Arie Untung mendoakan keduanya.


Kian Banyak Anak Pakai Produk Perawatan Kulit Dewasa, Dermatolog pun Prihatin

26 Januari 2024

Ilustrasi perawatan kulit. Unsplash.com/Pressfoto
Kian Banyak Anak Pakai Produk Perawatan Kulit Dewasa, Dermatolog pun Prihatin

Dermatolog prihatin dengan semakin banyaknya pasien anak di bawah umur gara-gara produk perawatan kulit. Apa saja pemicunya?