Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jangan Lakukan 6 Hal Ini Menjelang Hari Pernikahan, Cek Sebabnya

Reporter

image-gnews
Ilustrasi pernikahan. Shutterstock
Ilustrasi pernikahan. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hari pernikahan semakin dekat, Anda pun perlu memperhatikan perawatan kulit dan wajah. Maklum, Anda ingin terlihat sempurna dan cantik di hari istimewa itu.

Oleh karena itu, perhatikan beberapa tips perawatan kulit yang boleh dan tidak boleh dilakukan sebelum hari pernikahan, seperti dilansir dari Times of India.

Baca juga:
Pernikahan Berkonsep Negeri Dongeng Kian Digandrungi
6 Kiat Menghemat Biaya Pesta Pernikahan

# Hindari perawatan invasif
Jika ingin melakukan perawatan invasif, sebaiknya lupakan saja. Jangan lakukan perawatan kulit seperti laser sebelum hari pernikahan karena efeknya baru akan terlihat beberapa minggu setelah perawatan dilakukan.

#Jangan pecahkan jerawat
Jika ada jerawat di wajah, santai saja. Bekas jerawat butuh waktu untuk hilang dari wajah. Gunakan gel lidah buaya asli untuk menyamarkannya hingga hari pernikahan tiba akan lebih baik dibanding dengan memecahkannya dan meninggalkan bekas.

#Gunakan produk perawatan yang ringan
Kebanyakan calon pengantin ingin mencoba atau mengganti produk perawatan mereka beberapa bulan sebelum menikah tanpa benar-benar memikirkan apa efek samping yang akan dialami oleh wajah. Untuk itu, dibanding bereksperimen dan terjadi sesuatu yang tidak diinginkan, akan lebih baik menggunakan produk perawatan yang ringan atau  yang sudah biasa digunakan setiap hari.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

#Cukup tidur
Tidur yang baik akan mengurangi lingkaran hitam di bawah mata dan juga menghilangkan stres, yang dapat menyebabkan timbulnya jerawat. Tidur yang nyenyak akan membuat tetap tenang dan merasa lega.

Artikel lain:
Beda Usia Satu Tahun Paling Aman dalam Pernikahan
Kiat Atasi Masalah Dekorasi Pernikahan dengan Anggaran Terbatas

#Jangan minum alkohol
Hanya beberapa hari sebelum pernikahan, cobalah kurangi asupan alkohol. Jika minum, pastikan Anda minum cukup air setelahnya. Dengan cara ini Anda bisa menghindari wajah dan mata bengkak.

#Lakukan facial
Jika Anda ingin melakukan facial beberapa hari sebelum hari besar, pastikan untuk memilih metode yang sudah biasa. Hindari metode facial yang membuat kulit terkelupas secara berlebihan dan lakukan pembersihan dengan lembut. Anda juga dapat menggunakan masker wajah untuk membuat kulit menjadi lebih halus dan bernutrisi.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Saran buat Pasangan Usia Paruh Baya yang Tengah Membangun Hubungan dan Ingin Menikah

1 hari lalu

Pasangan paruh baya berjalan bergandengan di bawah pohon saat musim gugur di Sheffield Park Garden, Haywards Heath, Inggris, Senin 20 Oktober 2014. REUTERS/Luke MacGregor
Saran buat Pasangan Usia Paruh Baya yang Tengah Membangun Hubungan dan Ingin Menikah

Membangun hubungan baru di umur yang sudah tidak muda atau usia paruh baya punya tantangan unik tersendiri. Berikut hal yang perlu dipahami.


Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

3 hari lalu

Ilustrasi perempuan memakai pelembap. (Self)
Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.


Gerhana Matahari Total Dirayakan Besar-besaran di Amerika Utara

9 hari lalu

Penampakan Gerhana Matahari Total yang diamati dari Pantai Airleu, Com, Distrik Lautem, Timor Leste, Kamis 20 April 2023. FOTO : Observatorium Astronomi ITERA Lampung  atau OAIL
Gerhana Matahari Total Dirayakan Besar-besaran di Amerika Utara

Perayaan gerhana matahari di Amerika Utara dilakukan besar-besaran. Ada pesta pernikahan hingga pertunjukan musik.


6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

17 hari lalu

Ilustrasi jerawat (Freepik)
6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

Jerawat adalah masalah umum pada orang dewasa dan beberapa kebiasaan perawatan kulit bisa membuatnya semakin parah.


10 Takhayul Terkait Pernikahan, Masih Percaya?

17 hari lalu

Ilustrasi pasangan menikah/pernikahan. Shutterstock
10 Takhayul Terkait Pernikahan, Masih Percaya?

Selain tradisi pernikahan, pilihan tema dan nuansa yang berbeda, takhayul yang dipercaya setiap pasangan dan kerabatnya juga tak selalu sama.


Tips Tampil dengan Kulit Sehat dan Glowing Saat Lebaran

20 hari lalu

Diskusi soal kesehatan kulit dengan tim MS GLOW Aesthetic Clinic/MS Glow
Tips Tampil dengan Kulit Sehat dan Glowing Saat Lebaran

Ada sejumlah langkah perawatan wajah yang bisa dilakukan untuk mendapatkan kulit sehat saat Lebaran.


1001 Alasan Pasangan Enggan Menikah, Ini 10 Sinyal di Antaranya

28 hari lalu

Ilustrasi pasangan jenuh. Shutterstock
1001 Alasan Pasangan Enggan Menikah, Ini 10 Sinyal di Antaranya

Pasangan selalu menunda tanggal pernikahan tanpa sebab yang jelas meski sudah lama berhubungan. Berikut 10 sinyal ia enggan menikah.


5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

34 hari lalu

Ilustrasi pasangan bertengkar. Foto: Freepik.com/Drazen Zigic
5 Konflik Umum dalam Pernikahan yang Bisa Berbahaya bila Didiamkan

Pernikahan yang tampak bahagia sekali pun pasti ada saja masalah. Berikut kata terapis tentang berbagai masalah yang berpotensi serius bila didiamkan.


7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

35 hari lalu

Ilustrasi perawatan kulit. Unsplash.com/Pressfoto
7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

Berikut adalah beberapa tips dan saran perawatan kulit saat puasa untuk menjaga kulit Anda tetap sehat dan bersinar.


Tak Lagi Hanya Soal Wajah, Perawatan Ujung Rambut Hingga Kaki Semakin Tren Saat Ini

36 hari lalu

Ilustrasi perawatan kulit. Unsplash.com/Pressfoto
Tak Lagi Hanya Soal Wajah, Perawatan Ujung Rambut Hingga Kaki Semakin Tren Saat Ini

Saat ini tren perawatan yang sedang digemari adalah perawatan yang tidak hanya fokus di bidang kulit wajah, melainkan perawatan tubuh seluruhnya.