Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Angelina Jolie Jelaskan Kekerasan Seksual kepada Anak

image-gnews
Angelina Jolie berpose saat menghadiri acara British Academy of Film and Television Awards (BAFTA) di Royal Albert Hall, London, 18 Februari 2018. AP Photo
Angelina Jolie berpose saat menghadiri acara British Academy of Film and Television Awards (BAFTA) di Royal Albert Hall, London, 18 Februari 2018. AP Photo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Angelina Jolie sudah berkampanye untuk melawan kekerasan seksual. Tapi berkampanye ke dunia luar tidak boleh membuat lengah akan kesadaran anti-kekerasan seksual dalam keluarga.

Baca: Dagu Angelina Jolie Kalah Indah Dibanding Seleb Ini

Angelina Jolie ingin memastikan generasi berikutnya memiliki pengetahuan yang benar dan cukup mengenai topik ini, terutama anak-anaknya yang mulai beranjak remaja. Angelina Jolie mengatakan sudah membicarakan ihwal anti-kekerasan seksual kepada enam anaknya.

Mengutip laman InStyle, Angelina Jolie memberi tahu Maddox, 17 tahun, Pax (15), Zahara (13), Shiloh (12), dan si kembar Knox dan Vivienne (10) tentang apa itu kekerasan seksual. Bagi Angelina Jolie, anak perempuan dan laki-laki punya kebutuhan yang sama tentang pengetahuan anti-kekerasan seksual.

Vivienne Jolie-Pitt, (baris depan dari kiri), Knox Jolie-Pitt, Sareum Srey Moch, (baris tengah dari kiri), Loung Ung, Maddox Jolie-Pitt, Pax Jolie-Pitt, Kimhak Mun, Shiloh Jolie-Pitt, Zahara Jolie-Pitt dan Angelina Jolie menghadiri penayangan perdana film `First They Killed My Father` di Toronto International Film Festival (TIFF) pada 11 September 2017. AP Photo

"Kekerasan seksual bukan hanya urusan perempuan. Jadi, saya membiacarakan isu ini dengan anak-anak," ucap dia. Pada intinya, menurut Angelina Jolie, perempuan dan laki-laki harus bekerja sama untuk mencegah perilaku kekerasan ini terjadi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga: Ternyata Angelina Jolie Pernah Ukir Tato Cintanya pada Brad Pitt

Angelina Jolie juga menjelaskan kepada anak-anaknya tentang hubungan yang sehat antara pria dan wanita. Di semua hubungan, sama sekali tidak ada toleransi terhadap kekerasan seksual dalam jenis apapun.

"Wanita dan pria yang menjadi penyintas dan anak-anak yang lahir dari pemerkosaan seringkali diperlakukan seolah-olah mereka adalah orang yang telah melakukan sesuatu yang salah," kata Angelina Jolie. Sebab itu, dengan membicarakan topik ini kepada anak-anak -tanpa membedakan jenis kelamin mereka, Angelina Jolie memastikan siappun tahu apa yang salah dan apa yang benar mengenai kekerasan seksual.

Artikel lainnya: Pasca Cerai, Apa yang Terberat Menurut Angelina Jolie?

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

6 jam lalu

ilustrasi pelecehan seksual (pixabay.com)
Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.


Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

9 jam lalu

Tiga terdakwa mantan Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo (kiri), Sekjen Kementan RI, Kasdi Subagyono dan mantan Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan RI, Muhammad Hatta (kanan), mengikuti sidang lanjutan, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Kamis, 17 April 2024. Sidang ini dengan agenda pemeriksaan keterangan saksi Adc. Mentan, Panji Hartanto, yang telah mendapat perlindungan dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK), dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum KPK untuk ketiga terdakwa dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait penyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.


Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

10 jam lalu

Ilustrasi ibu berbicara dengan anak. Foto: Freepik.com/Racool_studio
Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.


OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

1 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. TEMPO/Tony Hartawan
OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?


Ketua KPU Hasyim Asy'ari Dilaporkan untuk Dugaan Asusila, Apa yang Masuk Kategori Pelecahan Seksual?

2 hari lalu

Kuasa hukum seorang perempuan anggota Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN), melaporkan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asyari ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) pada Kamis, 18 April 2024. Hasyim dilaporkan atas dugaan pelanggaran kode etik penyelenggara pemilu karena melakukan perbuatan asusila. Tempo/Yohanes Maharso
Ketua KPU Hasyim Asy'ari Dilaporkan untuk Dugaan Asusila, Apa yang Masuk Kategori Pelecahan Seksual?

Ketua KPU Hasyim Asy'ari telah dilaporkan ke DKPP atas dugaan asusila terhadap seorang perempuan anggota PPLN. Ini aturan pidana pelecehan seksual.


Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

5 hari lalu

Kebiasaan Anak Berbohong
Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.


Kiai Abal-Abal Pemerkosa Santri di Semarang Divonis 15 Tahun Bui, Mantan Jamaah Harap Laporan Penggelapan Uang Segera Diusut

6 hari lalu

Muh Anwar alias Bayu Aji Anwari. Facebook
Kiai Abal-Abal Pemerkosa Santri di Semarang Divonis 15 Tahun Bui, Mantan Jamaah Harap Laporan Penggelapan Uang Segera Diusut

Muh Anwar, kiai abal-abal Yayasan Islam Nuril Anwar serta Pesantren Hidayatul Hikmah Almurtadho divonis penjara 15 tahun kasus pemerkosaan santri.


Bercanda Soal Kekerasan Seksual, Ivan Gunawan Akui Salah dan Minta Maaf

10 hari lalu

Ivan Gunawan. Foto: Instagram/@ivan_gunawan
Bercanda Soal Kekerasan Seksual, Ivan Gunawan Akui Salah dan Minta Maaf

Ivan Gunawan mengunggah video pada Ahad petang ini untuk meminta maaf atas candaan kekerasan seksual yang dilontarkannya.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

10 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Panen Hujatan Usai Buat Candaan Kekerasan Seksual, Ivan Gunawan: Tarik Napas Dalam-dalam

11 hari lalu

Ivan Gunawan. Foto: Instagram/@ivan_gunawan
Panen Hujatan Usai Buat Candaan Kekerasan Seksual, Ivan Gunawan: Tarik Napas Dalam-dalam

Ivan Gunawan menuai hujatan tajam usai membuat lelucon tentang kekerasan seksual yang melibatkan Saipul Jamil.