Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Waspada 4 Bakteri yang Paling Sering Muncul di Rumah

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
ilustrasi rumah (pixabay.com)
ilustrasi rumah (pixabay.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kita biasanya menghabiskan waktu yang cukup banyak di rumah. Hal itu tentu mempengaruhi kesehatan fisik dan mental para penghuninya. Rumah yang bersih dan sehat mampu menurunkan tingkat stres dan kelelahan, mengurasi risiko alergi serta gangguan kesehatan lainnya. Terlebih, rumah juga menjadi tempat tumbuh kembang si kecil. 

Baca juga: Menilik Desain Ruang Keluarga di Rumah Berdasar Feng Shui

Dokter Caessar Pronocitro menjelaskan, ada empat bakteri yang paling sering muncul di rumah. Pertama, Staphylococcus yakni, bakteri berbentuk bundar yang biasanya berada di kulit, saluran pernapasan, dan rambut. Bakteri ini dapat menyebabkan infeksi dan keracunan makanan yang terkontaminasi. Selain itu, dapat mengembangkan resistensi atau kekebalan antibodi. Ini membuat infeksi makin sulit untuk diobati.

"Kedua, Streptococcus. Bersama Staphylococcus, ia merupakan bakteri yang paling sering ditemui di rumah. Sebagian besar bakteri ini menyebabkan infeksi tenggorokan, kulit, lapisan pembungkus otak, dan paru-paru," ujar dokter Caessar dalam temu wicara "Waspada Kuman dan Bakteri Penyakit di Area Rumah bersama Nippon Paint" di Jakarta, Minggu 2 Desember 2018. Ketiga, Pseudomonas. Bakteri berbentuk batang ini berkembang biak di area basah seperti kolam, toilet, dapur, bak cuci, tanaman, termasuk buah dan sayur.

Pada individu yang sehat, bakteri ini ditemukan di bagian tubuh yang lembap. Ia Memicu timbulnya ruam pada kulit, dan infeksi pada mata serta telinga. Selain itu bakteri ini memicu infeksi serius pada individu yang daya tahannya sedang menurun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Keempat, E. Colli. Inilah bakteri yang lazim ditemukan di saluran pencernaan manusia, di lingkungan sekitar, serta makanan. "Bakteri E. colli dapat berkembang biak di toilet dan kamar mandi yang tidak dibersihkan. Sebagian spesies bakteri ini dapat menyebabkan infeksi pernapasan hingga saluran kemih," ujar dokter dari Rumah Sakit Pondok Indah Bintaro Jaya itu.

Sebab itu, keluarga Indonesia diimbau rajin membersihkan rumah dan peranti yang kerap dipakai. Tak lupa perhatikan kebersihan dinding rumah mengingat dinding area terluas di rumah.

AURA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Chris Pratt dan Katherine Schwarzenegger Dikecam karena Robohkan Rumah Bersejarah

4 jam lalu

Chris Pratt dan istrinya, Katherine Schwarzenegger menghadiri acara premiere Guardians of The Galaxy Vol. 3. Foto: Instagram/@prattprattpratt
Chris Pratt dan Katherine Schwarzenegger Dikecam karena Robohkan Rumah Bersejarah

Chris Pratt dan Katherine Schwarzenegger menuai kritik setelah menghancurkan rumah dengan arsitektur bersejarah di Los Angeles.


Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

2 hari lalu

Petugas Bea dan Cukai tengah melakukan pengecekan pita cukai rokok di Kantor Bea dan Cukai, Jakarta, Selasa 19 Desember 2023. Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyiapkan 17 juta pita cukai baru untuk memenuhi kebutuhan pada awal tahun 2024. Hal ini juga sejalan dengan penyesuaian tarif cukai hasil tembakau (CHT) pada tahun depan. Tempo/Tony Hartawan
Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.


Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

5 hari lalu

Suryonoto, 53 tahun, melihat sisa kebakaran yang melumatkan tiga rumah warga dan delapan kamar kontrakan di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu, 17 April 2024. TEMPO/Ihsan Reliubun
Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

Kebakaran di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, menghanguskan tiga rumah. Delapan kamar kontrakan.


Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

6 hari lalu

Ilustrasi wanita bahagia. Unsplash.com
Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

Kesehatan mental lebih dari sekadar gangguan atau kecacatan mental yang diderita seseorang. Psikolog beri penjelasan.


7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

7 hari lalu

Ilustrasi kucing (Pixabay)
7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

Dehidrasi terjadi ketika kucing kehilangan lebih banyak cairan dari yang mereka konsumsi.


Pakar Ingatkan Bahaya Main Ponsel di Toilet

9 hari lalu

Ilustrasi pria menggunakan ponsel di toilet. buzznigeria.com
Pakar Ingatkan Bahaya Main Ponsel di Toilet

Penelitian menyebut kebiasaan main ponsel di toilet tentu saja tidak baik karena membuat tubuh lebih mudah terpapar bakteri dan kuman berbahaya.


Kesaksian Tetangga, Tersangka Pabrik Ekstasi Jaringan Fredy Pratama Huni Rumah Berdalih untuk Orang Sakit

13 hari lalu

Penampakan rumah yang dijadikan pabrik ekstasi di Perumahan Taman Sunter Agung B6, Tanjung Priok, Jakarta Utara, 8 April 2024. Polisi menggerebek pabrik ekstasi yang masuk jaringan narkoba internasional Fredy Pratama. TEMPO/Han Revanda Putra.
Kesaksian Tetangga, Tersangka Pabrik Ekstasi Jaringan Fredy Pratama Huni Rumah Berdalih untuk Orang Sakit

Tetangga rumah yang dijadikan markas pabrik ekstasi jaringan Fredy Pratama menceritakan kesaksiannya tentang rumah bernomor B6 itu.


Spanyol Hapus Kebijakan Golden Visa

13 hari lalu

Ilustrasi perempuan mengunjungi rumah tetangga. Foto: Freepik.com
Spanyol Hapus Kebijakan Golden Visa

Spanyol berencana menghapus golden visa yakni program yang memberikan hak kepada warga di luar Uni Eropa untuk membeli proporti di Spanyol


Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

14 hari lalu

Menu sambal goreng hati sapi. shutterstock.com
Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

Hati ayam dalam sambal goreng kentang ati, makan khas ketika lebaran, ternyata memiliki manfaat kesehatan. Apa saja?


Hari Kesehatan Sedunia, Akses Pelayanan Bermutu Masih Jadi Harapan

14 hari lalu

Ilustrasi protokol kesehatan / menjaga jarak atau memakai masker. ANTARA FOTO/FB Anggoro
Hari Kesehatan Sedunia, Akses Pelayanan Bermutu Masih Jadi Harapan

Hari Kesehatan Sedunia 2024, diharapkan terwujudnya kesehatan bagi semua agar mendapat akses pelayanan kesehatan bermutu.