Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Awas, Kenaikan Berat Badan Ancam Kecantikan Kulit Wajah

image-gnews
Ilustrasi wajah bermasalah. Shutterstock
Ilustrasi wajah bermasalah. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menjaga berat badan di ukuran ideal memang tidak mudah. Jika pola makan tak seimbang, terlebih tak dibarengi dengan olahraga, maka kenaikan berat badan pasti menghantui.

Kenaikan berat badan sudah pasti mempengaruhi penampilan. Namun, ternyata bukan hanya penampilan saja yang berubah. Keadaan kulit juga berubah, terutama yang berkaitan pada kecantikan wajah.

Dermatolog sekaligus direktur utama ID Beauty Clinic Jakarta, dr. Maria Charlotte, B Med Sci., mengatakan bahwa kenaikan berat badan dapat berdampak pada kecantikan wajah.

Artikel terkait:
Sebab Wanita Bertubuh Pendek Lebih Susah Menurunkan Berat Badan
Cara Mudah Menurunkan Berat Badan, Biasakan Tidur yang Cukup
Berat Badan Turun dengan Batasi Kalori, Ini Tipsnya
Minum Air Dingin Dapat Menurunkan Berat Badan, Faktanya

"Kenaikan berat badan yang berlebihan biasanya berkaitan dengan pola makan yang irasional. Pola makan irasional, seperti banyak makan gorengan, berlemak, selain menambah berat badan juga akan memunculkan sejumlah masalah di kulit," terang dokter yang akrab disapa Cherry tersebut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lebih lanjut, Cherry menjelaskan masalah kulit apa saja yang akan terjadi jika kenaikan berat badan disebabkan oleh pola makan yang tidak benar.

"Lemak trans, lemak jenuh yang biasanya terdapat pada makanan yang digoreng bisa terakumulasi dalam tubuh, memperlambat sirkulasi darah dan menyumbat pori-pori, di mana nantinya akan menyebabkan komedo hingga jerawat," jelasnya.

Oleh karena itu, Cherry menerangkan bahwa makanan termasuk elemen penting dalam menjaga kesehatan kulit selain perawatan dari luar.

AURA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Kesalahan yang Perlu Diwaspadai Saat Memijat Bayi

18 jam lalu

Ilustrasi pijat bayi. massagemag.com
5 Kesalahan yang Perlu Diwaspadai Saat Memijat Bayi

Memijat bayi pun membutuhkan teknik dan cara tertentu. Salah memijat dapat berakibat fatal pada bayi.


5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

2 hari lalu

Ilustrasi push up. Freepik.com
5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental


Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

10 hari lalu

Ilustrasi perempuan memakai pelembap. (Self)
Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.


Mengenang Roberto Cavalli, Desainer Legendaris yang Suka Tiru Kulit Binatang

11 hari lalu

Model yang kerap menjadi model di peragaan busana untuk rumah mode papan atas seperti Givenchy, Dolce and Gabbana, dan Roberto Cavalli, Izabel Goulart terlihat seksi saat mengahdiri penayangan film
Mengenang Roberto Cavalli, Desainer Legendaris yang Suka Tiru Kulit Binatang

Roberto Cavalli perancang busana asal Italia ternama itu tutup usia di angka 83 tahun.


Saran Ahli Gizi agar Berat Badan Kembali Ideal setelah Lebaran

11 hari lalu

Ilustrasi menimbang berat badan. Shutterstock
Saran Ahli Gizi agar Berat Badan Kembali Ideal setelah Lebaran

Diet sehat setelah banyak makan makanan bersantan saat Lebaran bisa diterapkan dengan pola makan bergizi seimbang agar berat badan ideal lagi.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

11 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Saran Pakar agar Berat Badan Tak Melonjak saat Lebaran

19 hari lalu

Ilustrasi Ketupat. shutterstock.com
Saran Pakar agar Berat Badan Tak Melonjak saat Lebaran

Berikut saran pakar kesehatan agar berat badan tidak melonjak selama perayaan Lebaran karena makan berlebihan.


Fatin Shidqia Mengaku Tidak Makan Daging Sapi, Ini Manfaatnya

19 hari lalu

Fatin Shidqia. Dok. Istimewa
Fatin Shidqia Mengaku Tidak Makan Daging Sapi, Ini Manfaatnya

Juara X Factor Fatin Shidqia mengaku tidak mengonsumsi daging sapi atau daging merah. Ternyata, kebiasaan ini punya banyak manfaat kesehatan.


6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

25 hari lalu

Ilustrasi jerawat (Freepik)
6 Kebiasaan Perawatan Kulit yang Memperparah Jerawat

Jerawat adalah masalah umum pada orang dewasa dan beberapa kebiasaan perawatan kulit bisa membuatnya semakin parah.


Bahaya Minum Air Kelapa Muda Secara Berlebihan, Kenaikan Gula Darah hingga Kelebihan Berat Badan

27 hari lalu

Ilustrasi kelapa muda (Pixabay.com)
Bahaya Minum Air Kelapa Muda Secara Berlebihan, Kenaikan Gula Darah hingga Kelebihan Berat Badan

Minum air kelapa muda secara berlebihan bisa menimbulkan risiko dan bahaya bagi kesehatan, antara lain kenaikan gula darah dan kelebihan berat badan.