Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kampoeng Legenda, Supaya Generasi Milenial Tahu Kuliner Nusantara

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Acara kuliner legendaris Kampoeng Legenda di Mal Ciputra Jakarta.
Acara kuliner legendaris Kampoeng Legenda di Mal Ciputra Jakarta.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mengenalkan kebudayaan Nusantara bisa dilakukan dengan cara yang menyenangkan sekaligus mengenyangkan, yakni melalui kuliner. Beraneka sajian makanan dari berbagai daerah mesti disampaikan kepada generasi milenial agar mereka mengetahui kekayaan warisan Nusantara.

Baca juga:
Sempatkan Jajal Kuliner Khas Palu Sebelum Menyesal
Hits Kuliner Es Krim Durian Cendol, Seperti Apa Rasanya?

Untuk mengetahui apa saja kekayaan masakan dari berbagai daerah di Tanah Air kepada anak muda zaman now, orang tua tak perlu repot mengajak mereka keliling Indonesia. General Manager Mal Ciputra Jakarta, Ferry Irianto mengatakan Mal Ciputra menghadirkan acara Kampoeng Legenda yang berisi aneka kuliner legendaris dari berbagai daerah.

"Melalui Kampoeng Legenda, kami ingin turut ambil bagian dalam melestarikan warisan kuliner legendaris Indonesia di tengah gempuran makanan asing yang semakin berkembang," kata Ferry Irianto. "Kami juga mengajak para generasi milenial untuk mengenal lebih dalam kuliner legendaris Indonesia dan turut melestarikannya."

Acara kuliner legendaris Kampoeng Legenda di Mal Ciputra Jakarta.

Ajang kuliner Kampoeng Legenda, Ferry Irianto melanjutkan, sekaligus memeriahkan HUT RI ke-73 dan berlangsung mulai Rabu sampai Minggu, 8 - 19 Agustus 2018 di area di Center Court, Mal Ciputra Jakarta. Tersedia lebih dari 70 kuliner legendaris yang dapat dicicipi pengunjung di Kampoeng Legenda Mal Ciputra Jakarta, antara lain dari Semarang ada Asem-Asem Koh Liem (1978), Toko OEN Semarang (1930), Pisang Plenet Mbah Toerdi Jalan Pemuda (1952); dari Yogjakarta ada Bale Raos (2004), dan Gudeg Yu Djum (1950), dari Cirebon ada Nasi Jamblang Mang Dul (tahun 1970), dari Bandung tersedia Kupat Tahu Gempol (1965), dan lainnya.

Pakar Kuliner Indonesia, William Wongso mengatakan salah satu kelakuan generasi milenial saat hendak makan adalah mengambil foto makanan tersebut. "Makanannya enggak dimakan-mana. Difoto terus sampai makanannya dingin. Jangan begitu," kata William Wongso seraya mengungkapkan cita rasa makanan akan berubah jika dibiarkan terlalu lama.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

(Kiri ke kanan) Aktris Yuki Kato, General Manager Mal Ciputra Jakarta, Ferry Irianto, dan pakar kuliner Indonesia William Wongso. TEMPO | Rini Kustiani

William Wongso menyarankan fotolah makanan saat sudah separuh porsi atau saat akan habis. "Saya biasanya baru foto kalau sudah mau habis. Ini sekaligus menunjukkan kalau makanan itu enak," kata dia.

Aktris Yuki Kato mengaku kerap iseng memfoto makanan untuk membuat orang lain iri. "Aku memang sengaja bikin orang-orang iri. Posting es cendol di siang bolong, segar dingin saat panas," kata dia. "Kalau makan aku suka lebay, misalnya sampai senyum-senyum sendiri ketika berhadapan dengan makanan yang aku suka."

Artikel lainnya: Yuki Kato Kepo Nonton 2 Pertandingan Ini di Asian Games

Acara kuliner legendaris Kampoeng Legenda di Mal Ciputra Jakarta. TEMPO | Rini Kustiani

Mengenai foto makanan, Yuki Kato menyarankan agar yang mengunggah gambar tersebut memberi gambaran seperti apa rasa kuliner tersebut. "Karena orang lain kan cuma melihat saja, tidak tahu bagaimana rasanya," ujar dara 23 tahun ini.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengulik Keragaman Kuliner Khas Jawa Timur, Banjarmasin, hingga Lombok

4 jam lalu

Bebek Songkem. (dok. Indonesia Kaya)
Mengulik Keragaman Kuliner Khas Jawa Timur, Banjarmasin, hingga Lombok

Ada tiga episode web series dalam format dokumenter membahas tentang filosofi, cara hingga tips memasak kuliner setiap daerah


Hakim ICJ Perintahkan Israel Memastikan Makanan dan Obat-obatan Masuk ke Gaza

6 jam lalu

Seorang tentara Israel berjalan di dekat truk bantuan dengan pasokan kemanusiaan yang menunggu di Gerbang 96, pintu masuk yang baru dibuka memungkinkan akses lebih cepat ke Gaza utara, di Israel, 21 Maret 2024. REUTERS/Amir Cohen
Hakim ICJ Perintahkan Israel Memastikan Makanan dan Obat-obatan Masuk ke Gaza

Para hakim (ICJ) dengan suara bulat memerintahkan Israel untuk mengambil semua tindakan yang diperlukan untuk memastikan pasokan makanan pokok ke Gaza


5 Kreasi Resep Pisang Ijo untuk Berbuka Puasa yang Enak

18 jam lalu

Bahan makanan pisang ijo bisa dikreasikan menjadi beragam jenis hidangan menarik. Berikut 5 kreasi resep pisang ijo yang bisa Anda recook. Foto: Canva
5 Kreasi Resep Pisang Ijo untuk Berbuka Puasa yang Enak

Bahan makanan pisang ijo bisa dikreasikan menjadi beragam jenis hidangan menarik. Berikut 5 kreasi resep pisang ijo yang bisa Anda recook.


Cara Menyimpan Kolang Kaling agar Tahan Lama, Bisa sampai Seminggu

18 jam lalu

Pegadang memilah kolang kaling di kawasan Pasar Tanah Abang, Jakarta, Jumat, 15 Maret 2024. Di bulan Ramadan pedagang mengaku penjualan kolang kaling meningkat, di hari normal pedagang hanya bisa menjual 4 kwintal dalam waktu seminggu sementara di bulan Ramadan kali ini 1 kwintal dalam sehari yang dijual harga eceran Rp 15 ribu hingga Rp 20 ribu per kilogram. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Cara Menyimpan Kolang Kaling agar Tahan Lama, Bisa sampai Seminggu

Kolang kaling merupakan buah yang umumnya tahan selama 2-3 hari. Berikut cara menyimpan kolang kaling agar tahan lama, hingga 1 minggu.


Sinopsis Film Dua Surga dalam Cintaku, Adaptasi Novel Atho Al Rahman

2 hari lalu

Poster film Dua Surga dalam Cintaku. Foto: Instagram.
Sinopsis Film Dua Surga dalam Cintaku, Adaptasi Novel Atho Al Rahman

Film Dua Surga Dalam Cintaku bercerita tentang seorang laki-laki bernama Arham.


5 Tips Hemat Biaya saat Menonton Konser di Luar Negeri

3 hari lalu

Jewel di Bandara Changi, Singapura. (foto: Jiachen Lin)
5 Tips Hemat Biaya saat Menonton Konser di Luar Negeri

Ada beberapa tips untuk menghemat biaya saat menonton konser di luar negeri


Macam Makanan yang Sebaiknya Tidak Dipanaskan Lagi

5 hari lalu

Ilustrasi memanaskan makanan (Pixabay.com)
Macam Makanan yang Sebaiknya Tidak Dipanaskan Lagi

Beberapa jenis makanan sebaiknya tidak dihangatkan kembali dan harus selalu dimakan saat segar. Apa saja?


Generasi Milenial Punya Peran Penting untuk Capai Indonesia Emas 2045

6 hari lalu

Ilustrasi Indonesia Emas 2045
Generasi Milenial Punya Peran Penting untuk Capai Indonesia Emas 2045

Generasi milenial berperan aktif dan strategis menjadi agen perubahan demi menggapai cita-cita Indonesia Emas 2045


Ragam Makanan yang Dibutuhkan Sistem Imun Sehat

6 hari lalu

Ilustrasi kubis. Unsplash.com/Isara Somboon
Ragam Makanan yang Dibutuhkan Sistem Imun Sehat

Kurang gizi adalah penyebab paling umum sistem imun yang buruk. Berikut 10 jenis makanan yang mudah didapat dan sangat membantu kesehatan imun.


Komisi IX DPR RI Pantau Makanan di Pasar Cibinong

7 hari lalu

Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Emanuel Melkiades Laka Lena saat mengecek produk-produk makanan yang dijual Di Pasar Cibinong, Bogor, Jawa Barat, Kamis (21/3/2024). Foto: Husen/nr
Komisi IX DPR RI Pantau Makanan di Pasar Cibinong

Komisi IX DPR RI memastikan tidak ada produk makanan yang mengandung bahan berbahaya, di Pasar Cibinong, Bogor.