Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Olahraga Yura Yunita Agar Tampil Maksimal di Atas Panggung

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Yura Yunita saat melakukan konperensi pers single terbaru 'Harus Bahagia' di Kawasan Jakarta Selatan, Selasa, 3 April 2018. (Tempo/ Ammy Hetharia)
Yura Yunita saat melakukan konperensi pers single terbaru 'Harus Bahagia' di Kawasan Jakarta Selatan, Selasa, 3 April 2018. (Tempo/ Ammy Hetharia)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Yura Yunita rutin menjaga stamina tubuh, supaya tampil maksimal di atas panggung dengan durasi waktu panjang. Ada beberapa jenis olahraga yang menjadi alternatif bagi pelantun lagu "Takkan Apa" ini.

Baca juga:
Penyanyi Yura Yunita Berbagi Tips Nonton Konser Musik

Olahraga Bisa Mempercantik Tampilan Kulit? Ini Buktinya

"Saya senang olah raga tenis, boxing, fitness, dan lari," ujar Yura Yunita. Namun dari keempat jenis olah raga yang paling disukai Yura Yunita adalah tenis. Sejak masih duduk di bangku sekolah dasar, Yura sudah mendalami tenis dan berlanjut sampai sekarang. Dia mewajibkan untuk bermain tenis seminggu dua kali. 

Yura Yunita menambahkan faktor keluarga  yang suka bermain tenis dijadikan salah satu alasan yang membuatnya gemar bermain tenis. "Kalau main tenis saya bisa menambah teman dan pergaulan, sambil melatih fisik agar stamina saya kuat saat menyanyi di panggung," kata Yura Yunita.

Yura Yunita. (Tempo/Ammy Hetharia)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Artikel lain:
Jangan Salah Pakai Baju Olahraga, Pilih yang Nyaman
6 Gerakan Olahraga Ringan untuk Ibu dan Anak

Uniknya selain suka bermain tenis, Yura Yunita giat berolahraga boxing. Biasanya boxing digeluti oleh kaum lelaki. "Supaya saya menjadi perempuan yang kuat, jadi perempuan harus berani," seloroh Yura Yunita.

Kesibukan sebagai penyanyi bukan menjadi penghalang bagi Yura Yunita melakukan olahraga. "Olah raga itu sudah menjadi kebutuhan jadi enggak perlu mencuri waktu," seru Yura Yunita.

AURA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Olahraga untuk Penderita Penyakit Ginjal Kronis yang Dianjurkan Guru Besar FKUI

1 hari lalu

Ilustrasi pria berenang. mirror.co.uk
Olahraga untuk Penderita Penyakit Ginjal Kronis yang Dianjurkan Guru Besar FKUI

Guru besar FKUI menyarankan penderita penyakit ginjal kronis berkonsultasi dengan dokter untuk mengetahui jenis olahraga yang tepat.


Film Glenn Fredly The Movie Tayang 25 April 2024, Kenang Maestro Musik Indonesia

2 hari lalu

Glenn Fredly The Movie. Dok. Poplicist Publicist
Film Glenn Fredly The Movie Tayang 25 April 2024, Kenang Maestro Musik Indonesia

Glenn Fredly The Movie adalah persembahan istimewa bagi para penggemar dan seluruh masyarakat Indonesia.


4 Tanda Tubuh Kekurangan Omega-3

3 hari lalu

Omega 3
4 Tanda Tubuh Kekurangan Omega-3

Kekurangan omega-3 dapat menyebabkan sejumlah masalah pada tubuh.


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

3 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Berpuasa Ramadan Tetap Berolahraga, Ini 5 Pilihan Latihan Kalistenik Ringan

4 hari lalu

Gerak olahraga lunges. shutterstock.com
Berpuasa Ramadan Tetap Berolahraga, Ini 5 Pilihan Latihan Kalistenik Ringan

Kalistenik salah satu pilihan olahraga yang sesuai untuk dilakukan selama Ramadan


Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

5 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

Tingginya tingkat kolesterol biasanya dibarengi dengan gejala yang meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan masalah kesehatan lainnya.


Komite Olimpiade Internasional Serukan Boikot Pertandingan Olahraga yang Digagas Rusia

8 hari lalu

Cincin Olimpiade digambarkan di depan The Olympic House, markas Komite Olimpiade Internasional (IOC) pada pembukaan rapat dewan eksekutif Komite Olimpiade Internasional (IOC), di Lausanne, Swiss 8 September 2022.Laurent Gillieron/Pool melalui REUTERS
Komite Olimpiade Internasional Serukan Boikot Pertandingan Olahraga yang Digagas Rusia

Komite Olimpiade Internasional menyerukan pada negara anggota agar jangan mengirimkan atlet ke pertandingan olahraga World Friendship Games


Waktu Terbaik Berolahraga selama Ramadan Menurut Spesialis Ortopedi

9 hari lalu

ilustrasi olahraga berpasangan (Pexels.com)
Waktu Terbaik Berolahraga selama Ramadan Menurut Spesialis Ortopedi

Waktu terbaik berolahraga selama Ramadan adalah setelah berbuka puasa ketika tubuh telah cukup waktu untuk mencerna makanan dan mendapatkan energi.


5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

10 hari lalu

Ilustrasi kelapa muda (Pixabay.com)
5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

Tidak hanya segar, air kelapa hijau juga memiliki sejumlah manfaat yang signifikan bagi kesehatan tubuh.


6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

10 hari lalu

Ilustrasi santan kelapa. shutterstock.com
6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

Penting untuk menyadari bahwa santan juga memiliki sejumlah bahaya yang perlu diwaspadai, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan.