Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Model Klasik Masih Menjadi Pilihan untuk Kebaya Pengantin di 2018

image-gnews
Vera Anggraini, desainer Vera Kebaya. Instagram.com
Vera Anggraini, desainer Vera Kebaya. Instagram.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Desainer Vera Anggraini angkat bicara tentang tren kebaya pengantin tahun 2018. Pendiri lini Vera Kebaya ini menilai generasi muda lebih tertarik dengan model kebaya klasik untuk pernikahan.

"Anak-anak muda cenderung memilih model klasik. Contohnya adalah kebaya kutubaru, kurung, dan encim," kata Vera Anggraini dalam konferensi pers Jakarta Wedding Festival 2018 di Jakarta Convention Center, Senayan, Jumat, 13 Juli 2018.

Model kebaya klasik kemudian dipadukan dengan bahan beragam. Eksplorasi bahan membuat penampilan pengantin bersinar di antara satu sama lain.

Artikel lain:
Sekarayu Sriwedari, Koleksi Kebaya Modern Anne Avantie
Kebaya Bisa Jadi Alternatif Baju Lebaran, Perhatikan Aturannya
Ani Yudhoyono Bukukan Koleksi Kebaya Selama Jadi Ibu Negara
Didiet Maulana, Menekuni Kebaya karena Terinspirasi Sang Nenek

"Pengembangannya bisa dengan bahan. Sekarang enggak hanya lace, orang kadang pakai bahan seperti organdi, tulle, dan jaggard. Bahan ini bisa digunakan bukan hanya untuk gaun terus, tetapi kebaya juga bisa," terangnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dari segi warna, Vera merasakan perbedaan pada busana untuk acara akad dan resepsi pernikahan. Kebaya bernuansa lembut lebih diminati ketika akad nikah.

"Pengantin sekarang umumnya memilih kebaya akad tidak harus putih. Terkadang ada pemikiran bahwa kebaya ini bisa dipakai lagi. Enggak untuk sekali momen. Vera biasanya menyarankan warna pastel atau gold yang lebih muda," lanjut Vera Anggraini.

Sementara kebaya berwarna mencolok lebih cocok dipakai saat resepsi pernikahan. "Baru ketika pesta, mereka pakai kebaya seperti merah atau gold yang lebih mewah," jelas Vera.

AURA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kebaya BCL Saat Akad Nikah Rancangan Didiet Maulana, Profil Penyiar yang Jadi Desainer

4 Desember 2023

Desainer Didiet Maulana menerjemahkan dengan manis makna janji putih dalam kebaya Kutubaru yang dikenakan Via Vallen saat akan nikah/Foto: Instagram/Didiet Maulana
Kebaya BCL Saat Akad Nikah Rancangan Didiet Maulana, Profil Penyiar yang Jadi Desainer

Saat akad nikah, BCL gunakan kebaya rancangan Didiet Maulana. Berikut profil penyiar Radio Oz Bandung yang beralih menjadi desainer ternama.


Ragam Kebaya di Indonesia, Termasuk Kebaya Janggan Dikenakan Dian Sastro dalam Serial Gadis Kretek

6 November 2023

Dian Sastrowardoyo dan Ario Bayu dalam serial Gadis Kretek. Dok. Netflix
Ragam Kebaya di Indonesia, Termasuk Kebaya Janggan Dikenakan Dian Sastro dalam Serial Gadis Kretek

Dian Sastro memerankan Jeng Yah dalam serial Gadis Kretek, yang selalu mengenakan kebaya jenis kebaya janggan.


Kebaya Janggan Sering Dikenakan Dian Sastro dalam Serial Gadis Kretek, Ini Artinya

6 November 2023

Tissa Biani dan Dian Sastrowardoyo dalam serial Gadis Kretek. Dok. Netflix
Kebaya Janggan Sering Dikenakan Dian Sastro dalam Serial Gadis Kretek, Ini Artinya

Karakter Jeng Yah yang diperankan Dian Sastro kerap tampak mengenakan kebaya janggan. Apakah itu kebaya janggan?


Menengok Semarak Sunset Yoga Berkebaya di Candi Ratu Boko Sleman

21 Agustus 2023

Puluhan perempuan terlibat dalam aksi Sunset Yoga Berkebaya di kawasan Taman Wisata Keraton Ratu Boko, Minggu sore 20 Agustus 2023. Dok. Istimewa
Menengok Semarak Sunset Yoga Berkebaya di Candi Ratu Boko Sleman

Ketua Perempuan Berkebaya Indonesia Yogyakarta Tinuk Suhartini mengatakan ada benang merah yang menghubungkan antara kebaya, yoga dan Candi Ratu Boko.


4 Merek Kebaya Paling Digemari di Indonesia

9 Agustus 2023

Menlu Retno Marsudi (kanan), Menkeu Sri Mulyani (kedua kanan), Menteri PPA I Gusti Ayu Bintang Darmawati Puspayoga (tengah), Menaker Ida Fauziyah (kedua kiri) dan Wamen Parekraf Angela Tanoesoedibjo tampil dalam acara Istana Berkebaya di depan Istana Merdeka, Jakarta, Minggu 6 Agustus 2023. Peragaan busana kebaya encim dari Betawi yang diinisiasi  Pemprov DKI Jakarta tersebut diikuti oleh 401 peserta dari para menteri perempuan di Kabinet Indonesia Maju (KIM), istri menteri yang tergabung dalam anggota OASE KIM, duta besar negara sahabat, hingga masyarakat. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
4 Merek Kebaya Paling Digemari di Indonesia

Berbagai merek kebaya di Indonesia terus berinovasi membuat desain kebaya yang fashionable dan mengikuti tren masa kini.


Simak 3 Jenis Kebaya yang Terus Eksis di Indonesia

8 Agustus 2023

Sejumlah aktris tampil dalam acara Istana Berkebaya di depan Istana Merdeka, Jakarta, Minggu 6 Agustus 2023. Peragaan busana kebaya encim dari Betawi yang diinisiasi oleh Pemprov DKI Jakarta tersebut diikuti oleh 401 peserta dari para menteri perempuan di Kabinet Indonesia Maju (KIM), istri menteri yang tergabung dalam anggota OASE KIM, duta besar negara sahabat, hingga masyarakat. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Simak 3 Jenis Kebaya yang Terus Eksis di Indonesia

Kebaya memiliki berbagai jenis yang seringkali digunakan oleh para perempuan di Indonesia yang hingga saat ini masih eksis. Lalu, apa saja jenis kebaya tersebut?


Hari Kebaya Nusantara, Hikayat Asal-usul Gaya Kebaya dan Jenisnya

8 Agustus 2023

Menkeu Sri Mulyani (kanan), Menteri PPA I Gusti Ayu Bintang Darmawati Puspayoga (kedua kanan), Menaker Ida Fauziyah (tengah), Anggota Wantimpres Putri Kuswisnu Wardani (kedua kiri) dan Wamen Parekraf Angela Tanoesoedibjo tampil dalam acara Istana Berkebaya di depan Istana Merdeka, Jakarta, Minggu 6 Agustus 2023. Peragaan busana kebaya encim dari Betawi yang diinisiasi oleh Pemprov DKI Jakarta tersebut diikuti oleh 401 peserta dari para menteri perempuan di Kabinet Indonesia Maju (KIM), istri menteri yang tergabung dalam anggota OASE KIM, duta besar negara sahabat, hingga masyarakat. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Hari Kebaya Nusantara, Hikayat Asal-usul Gaya Kebaya dan Jenisnya

Kebaya merupakan jenis busana yang dipakai oleh kalangan wanita Jawa, khususnya di lingkungan budaya Yogyakarta dan Surakarta, Jawa Tengah.


Diminati Wanita Eropa Sejak Abad ke-20, Kebaya Lahir dengan Unsur Tionghoa yang Kental

7 Agustus 2023

Menkeu Sri Mulyani (kanan), Menteri PPA I Gusti Ayu Bintang Darmawati Puspayoga (kedua kanan), Menaker Ida Fauziyah (tengah), Anggota Wantimpres Putri Kuswisnu Wardani (kedua kiri) dan Wamen Parekraf Angela Tanoesoedibjo tampil dalam acara Istana Berkebaya di depan Istana Merdeka, Jakarta, Minggu 6 Agustus 2023. Peragaan busana kebaya encim dari Betawi yang diinisiasi oleh Pemprov DKI Jakarta tersebut diikuti oleh 401 peserta dari para menteri perempuan di Kabinet Indonesia Maju (KIM), istri menteri yang tergabung dalam anggota OASE KIM, duta besar negara sahabat, hingga masyarakat. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Diminati Wanita Eropa Sejak Abad ke-20, Kebaya Lahir dengan Unsur Tionghoa yang Kental

Kemunculan kebaya tak lepas dari budaya Tionghoa. Keanggunan kebaya bahkan membuat wanita Eropa menggemarinya sejak abad ke-20


Aksi Menteri Hingga Duta Besar Melenggok di Catwalk Istana Berkebaya

7 Agustus 2023

Menlu Retno Marsudi (kanan), Menkeu Sri Mulyani (kedua kanan), Menteri PPA I Gusti Ayu Bintang Darmawati Puspayoga (tengah), Menaker Ida Fauziyah (kedua kiri) dan Wamen Parekraf Angela Tanoesoedibjo tampil dalam acara Istana Berkebaya di depan Istana Merdeka, Jakarta, Minggu 6 Agustus 2023. Peragaan busana kebaya encim dari Betawi yang diinisiasi  Pemprov DKI Jakarta tersebut diikuti oleh 401 peserta dari para menteri perempuan di Kabinet Indonesia Maju (KIM), istri menteri yang tergabung dalam anggota OASE KIM, duta besar negara sahabat, hingga masyarakat. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Aksi Menteri Hingga Duta Besar Melenggok di Catwalk Istana Berkebaya

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi memimpin rombongan menteri wanita berjalan di atas runway Istana Berkebaya.


Jokowi Ingin Kebaya Kembali Digunakan di Seluruh Acara di Indonesia

7 Agustus 2023

Presiden Joko Widodo (tengah) didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo (kedua kanan), Wapres Ma'ruf Amin (kedua kiri) dan istri Wury Ma'ruf Amin melihat penampilan model memperagakan busana kebaya dalam acara Istana Berkebaya di depan Istana Merdeka, Jakarta, Minggu 6 Agsutus 2023. Peragaan busana kebaya encim dari Betawi yang diinisiasi oleh Pemprov DKI Jakarta tersebut diikuti oleh 401 peserta dari para menteri perempuan di Kabinet Indonesia Maju (KIM), istri menteri yang tergabung dalam anggota OASE KIM, duta besar negara sahabat, hingga masyarakat. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Jokowi Ingin Kebaya Kembali Digunakan di Seluruh Acara di Indonesia

Menurut Jokowi, jika acara seperti ini rutin diadakan, maka inovasi dan desain dari kebaya akan muncul.