Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Print Hijab Bakal Jadi Tren Lebaran 2018, Simak Tips Makeup-nya

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Model memperagakan koleksi Hijab Mandja by Ivan gunawan dalam Raya Collection 2018 Fatamorgana di kawasan Kuningan, Jakarta, 25 April 2018. Desainer Ivan Gunawan merilis 72 koleksi Hijab Mandja, sekaligus merayakan usia label tersebut yang hampir genap satu tahun. TEMPO/M Taufan Rengganis
Model memperagakan koleksi Hijab Mandja by Ivan gunawan dalam Raya Collection 2018 Fatamorgana di kawasan Kuningan, Jakarta, 25 April 2018. Desainer Ivan Gunawan merilis 72 koleksi Hijab Mandja, sekaligus merayakan usia label tersebut yang hampir genap satu tahun. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu tren hijab yang bakal diminati untuk Lebaran 2018 adalah hijab print. Sesuai dengan namanya, jenis hijab ini memiliki desain kain beragam corak dan warna. Kaum perempuan pun menggunakan print hijab sambil mengaplikasikan makeup agar semakin cantik. Meski begitu, ada kebingungan terkait penggunaan makeup. 

Beberapa perempuan tidak berani mencoba makeup mencolok ketika mengenakan print hijab. Mereka takut penampilannya menjadi terlalu berlebihan. Ini karena desain print hijab sudah ramai. Menurut makeup artist, Carolina Septerita kaum perempuan sebenarnya bisa memadukan hijab dan makeup mencolok selama caranya tepat.

Artikel lainnya:
Tips Mencuci Hijab ala Lulu Elhasbu
Ragam Padu Padan Hijab dan Topi 

"Jadi kita pilih salah satu bagian wajah. Kita ingin bagian wajah mana yang memiliki warna bold," kata Carolina Septerita di sela Indonesia Fashion Week 2018, Jakarta Convention Center, Senayan, Jakarta Selatan akhir Maret lalu. 

Dok. tabloidbintang.com
Dok. tabloidbintang.com

Carolina Septerita memilih mata dan bibir sebagai bagian wajah yang kerap dieksplorasi. Pemilihan warna eyeshadow atau lipstik disesuaikan dengan nuansa print hijab.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk print hijab berwarna kalem, Carolina Septerita menyarankan makeup mencolok fokus pada bagian bibir. "Ada eyeshadow mata yang soft atau matte terus lipstiknya lebih bermain. Ini bisa diaplikasikan untuk produk print yang soft warnanya," kata nya.

Baca juga: 5 Seleb dengan Hijab Print Scarf, Masihkah Diminati Tahun Ini

Jika print hijab sudah memiliki warna mencolok, makeup mata bisa mengikutinya. "Kalau print warna bold, kita bisa menyesuaikan lewat warna eyeshadow," lanjut Carolina Septerita. Selain itu, dia mengajurkan nuansa lain untuk melengkapi print hijab. Anda bisa memilih makeup bergaya glowing atau matte.

AURA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

12 hari lalu

ilustrasi listrik di rumah (pixabay.com)
7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

PT PLN memberikan tips bagi masyarakat untuk memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggal mudik lebaran.


Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

12 hari lalu

Pemudik bersepeda motor menutupi kepala dengan kardus saat antre untuk menaiki kapal di Pelabuhan Ciwandan, Cilegon, Banten, Minggu, 7 April 2024. Kondisi di lokasi diperparah dengan panas matahari yang menyengat sehingga sejumlah pemudik yang dibonceng memilih meninggalkan motor untuk berteduh hingga beberapa harus dibawa ke pos kesehatan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

Ahli gizi dari Persatuan Ahli Gizi Indonesia (PERSAGI) dr. Atmarita MPH memberi tips jalani perjalanan yang aman saat mudik lebaran.


5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

13 hari lalu

Ilustrasi rumah. Unsplash.com/Evelyn Paris
5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

Polisi membagikan tips kepada masyarakat yang akan mudik Lebaran agar rumah yang ditinggalkan dalam keadaan kosong bisa tetap aman.


10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

19 hari lalu

Agar tampilan bukber makin stylish, berikut ini beberapa rekomendasi ide outfit untuk bukber yang bisa Anda coba. Tampilan jadi cantik.  Foto: Pinterest
10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

Agar tampilan bukber makin stylish, berikut ini beberapa rekomendasi ide outfit untuk bukber yang bisa Anda coba. Tampilan jadi cantik.


Tak Perlu Sembunyikan Diri Berhijab di Depan Orang Tuanya, Clara Shinta Bahagia

38 hari lalu

Clara Shinta dan ibunya. Foto; Instagram.
Tak Perlu Sembunyikan Diri Berhijab di Depan Orang Tuanya, Clara Shinta Bahagia

Clara Shinta mengaku berbahagia berkali lipat setelah mengetahui ibu dan ayahnya tetap menerimanya dengan hangat.


Kisah Pelaku UMKM Melihat Peluang di Negeri Jiran

38 hari lalu

Bisnis Hijab Mouva Ramaikan Pasar Malaysia dan Singapur/Mouva
Kisah Pelaku UMKM Melihat Peluang di Negeri Jiran

Simak kisah pelaku umkm yang berhasil melihat peluang bisnis hijab di Malaysia dan Singapura.


Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

46 hari lalu

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

Menemukan sebuah hotel yang nyaman dan sesuai dengan kebutuhan memang tidak mudah. Namun, untuk membantu Anda dalam mencari penginapan yang sesuai dengan budget dan kebutuhan, kami telah menyusun beberapa tips yang bisa Anda gunakan sebagai panduan dalam memilih hotel murah di Jakarta.


Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

12 Februari 2024

Penyanyi Andien Aisyah. Foto: Instagram/@andienaisyah
Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

Penyanyi Andien membagikan tips mulai dari hal sederhana dan mengetahui kapasitas diri masing-masing untuk mulai berolahraga.


4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

8 Februari 2024

Ilustrasi ban mobil listrik. (Foto: Bridgestone)
4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

Berikut adalah hal-hal yang perlu menjadi pertimbangan utama dalam memilih ban mobil listrik:


Arya Wedakarna Dipecat dari DPD karena Dugaan Diskriminasi, Pernah Tolak Ustad Abdul Somad, Ini Profilnya

3 Februari 2024

Arya Wedakarna. Instagram
Arya Wedakarna Dipecat dari DPD karena Dugaan Diskriminasi, Pernah Tolak Ustad Abdul Somad, Ini Profilnya

Badan Kehormatan DPD RI resmi memecat Arya Wedakarna karena dugaan diskriminasi. Ini profil dan beberapa kontroversinya.