"

MUA Natasia Adrina Berikan Trik Makeup Flawless

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

Ilustrasi makeup mata.
Ilustrasi makeup mata.

TEMPO.CO, Jakarta - Wajah cantik sepanjang hari menjadi idaman semua wanita. Namun tidak hanya cantik, wajah bersinar layaknya selebriti juga menjadi impian para wanita.

Makeup artist Natasia Adrina menuturkan setiap orang bisa tampil flawless bak selebriti untuk kegiatan sehari-hari dengan mengikuti tahapan-tahapan makeup yang sesuai untuk mendapatkan hasil yang maksimal. 

“Untuk yang pertama itu ialah membersihkan wajah dulu sebelum menggunakan make up. Karena banyak yang lupa nih, mereka langsung menggunakan make up,” ujar Natasia kepada Tempo.co di Ocha & Bella Restaurant, Kebon Sirih, Menteng, Jakarta Pusat, Senin, 9 April 2018.

Baca juga: Warna Makeup yang Sesuai untuk Kulit Wanita Indonesia

Make up artist Natasia Adrina menunjukkan tutotial makeup flawless ala selebriti dalam acara konferensi pers produk Ovale terbaru di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Senin, 9 April 2018. (TEMPO/Yatti Febriningsih)

Baca juga: 10 Langkah Terlihat Cantik tanpa Makeup

Pembersihan wajah sebelum menggunakan make up dapat membuat makeup lebih menempel di kulit wajah, sehingga hasil make up terlihat lebih maksimal dan mencerahkan wajah. "Tahapan pembersihan wajah sering diremehkan, pada akhirnya, sebaik apapun produk yang kita gunakan, warna hasil make up kita tidak akan memancar keluar,” jelas Natasia.

Setelah membersihkan wajah tahapan selanjutnya yang harus dilakukan adalah menggunakan toner dan pemilihan foundation yang sesuai dengan warna kulit. “Salah memilih foundation akan berpengaruh ke warna dan kecerahan kulit hasil make up tadi,” ujar Natasia.

Baca juga: Tips Makeup 5 Langkah untuk Mengubah Penampilan

Setelah menggunakan toner dan foundation dapat langsung memulaskan makeup lainnya, seperti eyeshadow, eyeliner, blush on, dan lipstik. "Untuk menggunakam make up lebih baik senyamannya kita,” pungkasnya.

YATTI FEBRININGSIH








Keira Knightley Tak Bisa Ketinggalan Dua Produk Kecantikan Ini dalam Beauty Bag-nya

3 hari lalu

Keira Knightley menunjukkan isi beauty bag-nya. (Tangkapan layar Harpersbazaar.com)
Keira Knightley Tak Bisa Ketinggalan Dua Produk Kecantikan Ini dalam Beauty Bag-nya

Bagi Keira Knightley yang paling menarik baginya di dunia kecantikan sekarang adalah hal-hal yang memfasilitasi perawatan diri


Sama-sama Bikin Bibir Mengkilap Ini Bedanya Lip Lacquer vdan Lip Gloss

4 hari lalu

Ilustrasi wanita memakai lipstik merah. Freepik.com/Jcomp
Sama-sama Bikin Bibir Mengkilap Ini Bedanya Lip Lacquer vdan Lip Gloss

Makeup Artist menjelaskan bagaimana dan kapan menggunakan lip lacquer dan lip gloss


7 Tips agar Makeup Tahan Lebih Lama dan Terlihat Segar Sepanjang Hari

5 hari lalu

Ilustrasi wanita memakai makeup. Freepik.com
7 Tips agar Makeup Tahan Lebih Lama dan Terlihat Segar Sepanjang Hari

Dari primer hingga sentuhan akhir dapat membuat perbedaan besar dalam membuat makeup bertahan lebih lama.


Cara Menemukan Warna Concealer Terbaik Sesuai Masalah Kulit

5 hari lalu

Ilustrasi wanita memakai concealer. Freepik.com/Lookstudio
Cara Menemukan Warna Concealer Terbaik Sesuai Masalah Kulit

Karena setiap orang memiliki corak, warna, dan rona kulit wajah yang berbeda, Anda sebaiknya menemukan concealer yang tepat


Lady Gaga Tampil Tanpa Makeup di Oscar 2023 Inikah Pembersih Makeup yang Dipakai?

7 hari lalu

Lady Gaga menyanyikan lagu Hold My Hands di Oscar 2023. Instagram.com/@ladygaga
Lady Gaga Tampil Tanpa Makeup di Oscar 2023 Inikah Pembersih Makeup yang Dipakai?

Lady Gaga mengubah penampilannya setelah tampil glamor di karpet merah


Selena Gomez Perlihatkan Kulit Bercahaya tanpa Makeup

7 hari lalu

Selena Gomez. Instagram.com/@selenagomez
Selena Gomez Perlihatkan Kulit Bercahaya tanpa Makeup

Selena Gomez memperlihatkan dirinya apa adanya kepada para pengikutnya untuk mempromosikan kepositifan tubuh atau body positivity.


Tampil tanpa Makeup, Lady Gaga Ingin Orang Melihat Dia Apa Adanya

7 hari lalu

Lady Gaga membawakan lagu Hold My Hand dalam ajang Academy Awards ke-95 di Hollywood, California, AS, 12 Maret 2023. Berbeda dengan penampilan glamornya di karpet merah, Gaga hanya memakai kaos dengan riasan wajah polos. REUTERS/Carlos Barria
Tampil tanpa Makeup, Lady Gaga Ingin Orang Melihat Dia Apa Adanya

Beberapa jam sebelumnya, Lady Gaga berjalan di karpet merah dengan gaun Versace hitam, kontras dengan penampilannya yang bebas riasan.


Tampil di Panggung Oscar 2023, Lady Gaga Pakai Kaus, Jeans dan Tanpa Makeup

8 hari lalu

Lady Gaga. Instagram.com/@ladygaga
Tampil di Panggung Oscar 2023, Lady Gaga Pakai Kaus, Jeans dan Tanpa Makeup

Setelah tampil mengejutkan di karpet champagne Oscar 2023, Lady Gaga tampil makeup di atas panggung


Makeup Halle Berry di Oscar 2023 Ode untuk Kemewahan Tahun 60-an

8 hari lalu

Halle Berry. Instagram.com/@halleberry
Makeup Halle Berry di Oscar 2023 Ode untuk Kemewahan Tahun 60-an

Makeup artist Halle Berry menjelaskan drpetail langkah riasan mata retro


Lisa Blackpink Ungkap Rutinitas Riasan Alami dalam Waktu Kurang dari 5 Menit

10 hari lalu

Lisa BLACKPINK. Instagram.com/lalalalisa_m
Lisa Blackpink Ungkap Rutinitas Riasan Alami dalam Waktu Kurang dari 5 Menit

Untuk penampilan sehari-hari, Lisa Blackpink memilih makeup simpel dan melewatkan banyak langkah yang biasa.