"

Penyebab Perceraian Terjadi di Tahun Pertama Pernikahan

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

Ilustrasi pasangan bertengkar. shutterstock.com
Ilustrasi pasangan bertengkar. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Perceraian yang terjadi pada pernikahan yang singkat cukup mengejutkan. Bahkan tidak menutup kemungkinan perceraian terjadi dalam hitungan bulan pernikahan saja.

Psikolog klinis dewasa dari TigaGenerasi, Anna Margaretha Dauhan, mengatakan, bahwa banyak hal bisa jadi penyebab perceraian tersebut. Namun secara garis besar, pada tahun - tahun awal pernikahan masalah yang muncul biasanya berkisar di masalah adaptasi. 

"Baik mengenai keseharian hidup bersama, pengaturan dan pengelolaan keuangan, hubungan dengan keluarga besar, waktu sendiri vs waktu bersama pasangan, hubungan seksual, dan sebagainya. Itu topik - topik kecilnya (yang kerap jadi masalah)," ujar Anna Margaretha Dauhan kepada Aura.

Baca juga: 3 Langkah untuk Lanjutkan Hidup Setelah Perceraian 

(Depositphotos)

Baca juga: Perceraian Bikin Pemasukan Hilang, Ini yang Harus Dilakukan Istri

Saat menghadapi masalah - masalah yang sebetulnya merupakan topik kecil dalam pernikahanini, pasangan harus belajar komunikasi yang efektif dan juga mengelola konflik yang efektif. "Tanpa dua skills itu, biasanya apapun topiknya, sekecil apapun, selalu menjadi masalah," tegas Anna Margaretha Dauhan.

"Bukan tidak mungkin menyebabkan timbulnya keinginan bercerai walau pernikahan baru seumur jagung," tandasnya.

AURA








Kelsea Ballerini Cerita Penampilan Fisiknya Berubah Usai Perceraian

8 jam lalu

Kelsea Ballerini berpose di karpet merah CMT Music Awards di Music City Center, Nashville, 7 Juni 2017. AP/Sanford Myers
Kelsea Ballerini Cerita Penampilan Fisiknya Berubah Usai Perceraian

Kelsea Ballerini mengatakan ia kehilangan banyak rambut setelah bercerai dengan Morgan Evans


Se7en dan Lee Da Hae Putuskan Nikah pada Mei Mendatang Setelah 8 Tahun Berkencan

10 jam lalu

Se7en dan Lee Da Hae. Foto: Instagram Lee Da Hae.
Se7en dan Lee Da Hae Putuskan Nikah pada Mei Mendatang Setelah 8 Tahun Berkencan

Pasangan selebritas, Se7en dan Lee Da Hae mengonfirmasi kabar pernikahan mereka lewat surat yang ditulis di Instagram mereka.


Usia 92 Tahun Rupert Murdoch Siap Menikah Kelima Kalinya, Siapa Calon Istrinya?

1 hari lalu

Rupert Murdoch. REUTERS/Jim Urquhart
Usia 92 Tahun Rupert Murdoch Siap Menikah Kelima Kalinya, Siapa Calon Istrinya?

Rupert Murdoch dikabarkan sedang mempertimbangkan untuk menikah untuk kelima kalinya, kali ini dengan kekasihnya, Ann-Lesley Smith.


Ashley Graham Ungkap Suaminya Menjalani Prosedur Vasektomi

4 hari lalu

Ashley Graham dan suaminya Justin Ervin. Instagram.com/@ashleygraham
Ashley Graham Ungkap Suaminya Menjalani Prosedur Vasektomi

Ashley Graham memiliki tiga anak laki-laki


Keuntungan Gunakan Wedding Planner dalam Persiapan Pernikahan

4 hari lalu

Ilustrasi Pernikahan/Alissha Bride
Keuntungan Gunakan Wedding Planner dalam Persiapan Pernikahan

Ada beberapa alasan mengapa pasangan yang berniat menikah lebih diuntungkan jika menggunakan wedding planner untuk persiapan pernikahan


Alicia Keys Ungkap Rahasia Pernikahannya yang Bahagia dengan Swizz Beatz

6 hari lalu

Alicia Keys. Instagram.com/@aliciakeys
Alicia Keys Ungkap Rahasia Pernikahannya yang Bahagia dengan Swizz Beatz

Alicia Keys dan Swizz Beatz merayakan ulang tahun ke-13 pada 2013.


Kelly Clarkson Cerita Reaksi Memilukan Anak-anaknya ketika Berpisah dengan Suami

6 hari lalu

Kelly Clarkson. Instagram.com/@kellyclarkson
Kelly Clarkson Cerita Reaksi Memilukan Anak-anaknya ketika Berpisah dengan Suami

Kelly Clarkson berbagi bahwa anak-anaknya sangat jujur tentang perasaan mereka terkait perceraiannya dengan Brandon Blackstock.


Lana Del Rey Tiru Gaun Pengantin Sahabatnya untuk Dipakai di Acara Penghargaan

14 hari lalu

Lana Del Rey. Instagram.com/@lanadelreybr
Lana Del Rey Tiru Gaun Pengantin Sahabatnya untuk Dipakai di Acara Penghargaan

Lana Del Rey mengenakan gaun midi bermotif paisley dengan applique bunga di acara Billboard Women in Music.


Sarah Ferguson Ikut Merencanakan Gaun Pernikahan Putri Eugenie

14 hari lalu

Sarah Ferguson atau Duchess of York, mantan istri Pangeran Andrew, putra Ratu Elizabeth II. Instagram.com/@sarahferguson15
Sarah Ferguson Ikut Merencanakan Gaun Pernikahan Putri Eugenie

Anak-anak Sarah Ferguson, Putri Eugenie dan Putri Beatrice menikah dalam jarak satu setengah tahun


Bolehkah Pakai Jumpsuit ke Acara Pernikahan?

15 hari lalu

Anne Hathaway mengenakan jumpsuit Valentino. Instagram.com/@erinwalshstyle
Bolehkah Pakai Jumpsuit ke Acara Pernikahan?

Stylist menjelaskan aturan pakai jumpsuit ke acara pernikahan