Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Alasan Mata Harus Diistirahatkan Setelah 2 Jam Menatap Komputer

image-gnews
Ilustrasi kerja lembur. Shutterstock
Ilustrasi kerja lembur. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sama seperti organ tubuh lain, mata juga wajib diperiksa secara rutin secara klinis. Kita dianjurkan untuk memeriksakan mata minimal sekali dalam setahun.

Pemeriksaan mata dilakukan mulai dari memeriksa kelainan refraksi mata (minus, plus, dan silinder), tajam penglihatan, kekeruhan lensa, hingga kondisi saraf mata. Selain itu, harus diperiksa pula tekanan bola mata untuk mencegah terjadinya glaukoma yang rentan menyebabkan kebutaan. Tekanan bola mata yang normal adalah 7-21 milimeter HG. Pemeriksaan lain adalah lapang pandang dan pemeriksaan rasio cup disc.

"Pemeriksaan lapang pandang yang normal adalah ke atas 70 derajat dan ke bawah 80 derajat. Jika terjadi kelainan, lapang pandang akan menyempit. Sedangkan rasio cup disc yang normal adalah 0,3," ucap dokter spesialis mata Rita Polana.

Pasalnya, gejala glukoma kerap kali tidak disadari penderitanya. Glaukoma juga merupakan gangguan mata ketiga terbanyak di Indonesia di bawah katarak dan kelainan refraksi. Untuk mencegah kelainan refraksi, terutama mata minus, bisa dilakukan dengan membatasi penggunaan gawai.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Disarankan untuk istirahat selama 15 menit setelah menggunakan komputer selama 2 jam. Istirahat berarti mata juga tidak digunakan untuk membaca. Khusus anak-anak, istirahatkan mata selama 30 menit setelah 1 jam penggunaan komputer," tutur Rita.

TABLOIDBINTANG

Artikel lain:
Glaukoma, Belum Jelas Pemicunya tapi Gampang Mencegahnya 
Waspadai Glaukoma, Si Pencuri Pengelihatan yang Sering Terabaikan
Bahaya Mata Minus Tinggi pada Ibu yang Melahirkan, Retina Lepas

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gejala Diabetes yang Terdeteksi di Mata, Bahaya Jika Didiamkan

11 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata. shutterstock.com
Gejala Diabetes yang Terdeteksi di Mata, Bahaya Jika Didiamkan

Ada beberapa gejala diabetes yang terdeteksi di mata dan bila didiamkan akan menyebabkan kehilangan penglihatan.


Macam Faktor Risiko yang Memperparah Glaukoma

13 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata. Shutterstock
Macam Faktor Risiko yang Memperparah Glaukoma

Dokter mata menyebut sejumlah faktor risiko yang dapat memperparah kondisi glaukoma, seperti faktor usia dan penyakit vaskular.


Perlunya Deteksi Dini untuk Perlambat Perkembangan Glaukoma

13 hari lalu

Ilustrasi pemeriksaan mata. shutterstock.com
Perlunya Deteksi Dini untuk Perlambat Perkembangan Glaukoma

Deteksi dini penting untuk mencegah glaukoma tidak semakin parah. Dokter mata sebut penyebabnya.


Cara Mengatasi Mata Merah, Kapan Harus Periksa ke Dokter?

15 hari lalu

ilustrasi periksa mata (pixabay.com)
Cara Mengatasi Mata Merah, Kapan Harus Periksa ke Dokter?

Dokter memberikan tips mengatasi mata merah. Namun bila tak juga sembuh maka harus diperiksakan ke dokter mata karena efeknya bisa serius.


5 Penyebab Mata Merah, Alergi sampai Infeksi

15 hari lalu

Ilustrasi mata gatal atau mata merah. shutterstock.com
5 Penyebab Mata Merah, Alergi sampai Infeksi

Ketika mata mengalami iritasi, pembuluh darah halus di bagian putih mata membengkak. Saat terjadi, maka tampaklah mata merah.


Jangan Abaikan Bintitan Berulang, Bisa Berkembang Jadi Tumor di Mata

30 hari lalu

Ilustrasi mata bintitan. Wikimedia/Andre Riemann
Jangan Abaikan Bintitan Berulang, Bisa Berkembang Jadi Tumor di Mata

Waspadai bintitan di mata yang timbul secara berulang di wilayah mata yang sama karena bisa berkembang menjadi tumor.


5 Cara Alami Menjaga Kesehatan Mata

31 hari lalu

Ilustrasi mata anak. Freepix.com
5 Cara Alami Menjaga Kesehatan Mata

Berikut cara alami yang bisa Anda lakukan untuk menjaga kesehatan mata untuk penglihatan yang optimal.


Banyak yang Belum Paham Operasi Katarak, Begini Prosedurnya

37 hari lalu

ilustrasi operasi katarak by istimewa
Banyak yang Belum Paham Operasi Katarak, Begini Prosedurnya

Salah satu masalah yang dipengaruhi usia adalah penglihatan, termasuk katarak. Cara mengatasinya adalah lewat operasi lensa mata.


Tumor Kelopak Mata Mirip Bintitan, Kenali Gejala Spesifiknya

41 hari lalu

Ilustrasi kelopak mata. Foto: Unsplash.com/Jesper Brouwers
Tumor Kelopak Mata Mirip Bintitan, Kenali Gejala Spesifiknya

Tumor kelopak mata dapat menyerang seluruh area kelopak mata dan kulit permukaan yang bentuknya mirip bintitan, kenali gejala pastinya.


Saran Pakar untuk Memperlambat Perkembangan Rabun Jauh

50 hari lalu

Ilustrasi wanita berkacamata. Shutterstock
Saran Pakar untuk Memperlambat Perkembangan Rabun Jauh

Rabun jauh bisa terjadi tiba-tiba dan berkembang secara bertahap dan empat dari 10 orang di dunia mengalaminya. Tapi perkembangannya bisa diperlambat.